Hakikat Instrumen Hukum dan Kasus Pelanggaran Hak Asasi Manusia Upaya Perlindungan Hak Asasi Manusia Upaya Penegakan Hak Asasi Manusia

Hak Asasi Manusia HAM

A. Hakikat Instrumen Hukum dan

Kelembagaan Hak Asasi Manusia HAM

B. Kasus Pelanggaran Hak Asasi Manusia

HAM di Indonesia

C. Upaya Perlindungan Hak Asasi Manusia

HAM

D. Upaya Penegakan Hak Asasi Manusia

HAM Manfaat yang kamu peroleh setelah mempelajari bab ini Kamu mampu menghargai upaya perlindungan dan penegakan HAM. Pada pembahasan materi Bab 2 kamu telah mempelajari tentang proklamasi kemerdekaan dan konstitusi pertama. Pada Bab ini kamu akan mempelajari tentang hak asasi manusia. Setiap insan telah memiliki hak asasi sejak kelahirannya. Bukan pemberian dari lingkungan masyarakat atau dari negara, melainkan anugerah dari Tuhan Yang Maha Esa. Sebagai makhluk ciptaan Tu- han yang paling sempurna, manusia memiliki hak asasi yang diakui secara universal. Hal ini merupakan suatu pengakuan atas eksistensi manusia yang memiliki harkat, derajat, dan martabat kemanusianya yang berbeda dengan makhluk lain. Hak asasi manusia merupakan hak yang melekat kuat dalam setiap diri manusia. Keberadaannya adalah bagian yang tidak dapat dipisahkan dari kehidupan manusia. Kemunculan HAM mendapat perhatian khusus disebabkan reaksi atas perlakuan yang mengancam keberadaan manusia. Untuk itulah, perjuangan menegakkan HAM di dunia, termasuk di Indonesia, merupakan tekad dan ciri agar setiap orang mengakui dan melindungi hak-hak dasar manusia tersebut. Apa yang kamu ketahui tentang HAM? Apakah anak bayi yang baru lahir sudah memiliki HAM? Menurutmu faktor apakah yang dapat menyebabkan banyaknya terjadi kasus pelanggaran HAM di Indonesia? Semua pertanyaan tersebut, akan kamu temukan jawabannya dalam pembahasan Bab 3. Namun, sebelumnya perhatikanlah peta konsep berikut ini. Sumber: www.tempointeraktif.com, Juni 2006 Bab 3 Kata Kunci Hak asasi manusia, upaya perlindungan hak asasi manusia, upaya penegakan hak asasi manusia Di unduh dari : Bukupaket.com Pendidikan Kewarganegaraan: Kecakapan Berbangsa dan Bernegara untuk Kelas VII 50 Peta Konsep Hak Asasi Manusia Lembaga Perlindungan HAM meliputi terdiri atas LBH Komnas Ham Biro konsultasi dan Bantuan Hukum di Perguruan Tinggi Dokumen HAM terdiri atas Bill of Right Piagam Madinah Declaration of Independence Universal Decleration of Human Rights Decleration des droits de J’ homme et du Citoyen Instrumen HAM di Indonesia Tap MPR No. XVIIMPR1998 tentang Hak Asasi Manusia UUD 1995 UU. No. 39 Tahun 1999 tentang Hak Asasi Manusia UU. No. 26 Tahun 2000 tentang Pengadilan Hak Asasi Manusia Penggolongan HAM Hak Asasi Ekonomi Hak Asasi Pribadi Hak Asasi Sosial Budaya Hak Asasi dalam Keadilan dan Hukum Hak Asasi dalam Perlakuan dan Perlindungan Hukum terdiri atas terdiri atas Di unduh dari : Bukupaket.com Hak Asasi Manusia HAM 51

A. Hakikat Instrumen Hukum