Hamidatul Asna, 2014 PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN BERBASIS INKUIRI UNTUK MENINGKATKAN Instrumen Penelitian

R. Hamidatul Asna, 2014 PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN BERBASIS INKUIRI UNTUK MENINGKATKAN

KETERAMPILAN BERPIKIR KRITIS DAN PENGUASAAN KONSEP SISWA PADA SISTEM PEREDARAN DARAH Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu gambar dan audio visual atau melalui lembar kerja siswa sehingga membantu siswa dalam membangun pengetahuannya. 2. Berpikir kritis merupakan proses mental secara mendalam berdasarkan pada penalaran untuk memperoleh argumen yang benar sehingga dapat digunakan untuk memecahkan masalah. Dalam penelitian ini, aktifitas berpikir kritis diukur menggunakan tes tertulis dalam bentuk pilihan ganda beralasan yang dikembangkan berdasarkan indikator keterampilan berpikir kritis dari Paul dan Elder yaitu: menggunakan informasi dari data, fakta, observasi dan pengalaman, menginterpretasi dan menarik kesimpulan, menggunakan konsep, teori, definisi aturan-aturan, dan kaidah-kaidah, menggunakan asumsi memahami implikasi dan konsekuensi. 3. Penguasaan konsep adalah kemampuan siswa untuk menguasai pelajaran yang telah diberikan sehingga dapat memaknai pengetahuan tersebut secara teori maupun penerapannya dalam kehidupan sehari-hari. Indikator penguasaan konsep pada penelitian ini didasarkan pada dimensi proses kognitif Anderson 2010, yaitu kategori proses memahami C2, menerapkan C3, menguraikan C4. Penguasaan konsep diukur dengan menggunakan tes tertulis dalam bentuk pilihan jamak yang dilakukan sebelum dan sesudah pembelajaran.

E. Instrumen Penelitian

Instrumen merupakan alat ukur yang digunakan untuk mendapatkan informasi tentang variasi karakteristik variabel secara objektif. Instrumen yang digunakan dalam penelitian ini adalah tes tertulis dan dijadikan data utama dalam mengolah penelitian, sedangkan data pelengkapnya diperoleh melalui kuesioner.. Tes tertulis pada penelitian ini berupa pilihan ganda beralasan, karena soal pilihan ganda dapat digunakan untuk mengukur penguasaan konsep knowledge. Hal ini sesuai dengan pernyataan Stiggins 1994 ”Selected response test items can be used to test student mastery of subject matter knowledge ”. Dari soal pilihan ganda beralasan diperoleh dua data penelitian yaitu berupa option jawaban terbatas tes objektif yang digunakan untuk mengukur indikator

R. Hamidatul Asna, 2014 PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN BERBASIS INKUIRI UNTUK MENINGKATKAN

Dokumen yang terkait

PENERAPAN MODEL INKUIRI ABDUKTIF UNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN BERPIKIR KRITIS DAN PENGUASAAN KONSEP SISWA SMA PADA KONSEP USAHA DAN ENERGI.

0 0 21

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN INKUIRI ABDUKTIF UNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN BERPIKIR KRITIS DAN PENGUASAAN KONSEP SISWA SMA PADA MATERI DINAMIKA.

0 4 36

PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN BERBASIS INKUIRI UNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN BERPIKIR KRITIS DAN PENGUASAAN KONSEP SISWA PADA SISTEM PEREDARAN DARAH.

0 6 30

PEMBELAJARAN PRAKTIKUM BERBASIS INKUIRI TERBIMBING UNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN BERPIKIR KRITIS DAN PENGUASAAN KONSEP SISWA SMA PADA MATERI KELARUTAN DAN HASIL KALI KELARUTAN.

0 12 47

PENERAPAN E-LEARNING BERBASIS MOODLE UNTUK MENINGKATKAN PENGUASAAN KONSEP DAN KETERAMPILAN BERPIKIR KRITIS SISWA PADA KONSEP CAHAYA DI SMP.

1 1 43

PEMBELAJARAN BERBASIS PRAKTIKUM DAN ASESMENNYA PADA KONSEP SISTEM PEREDARAN DARAH UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS DAN SIKAP ILMIAH SISWA SMA.

1 1 57

PEMBELAJARAN SISTEM SARAF BERBASIS TEKNOLOGI INFORMASI UNTUK MENINGKATKAN PENGUASAAN KONSEP, KETERAMPILAN GENERIK SAINS, DAN KETERAMPILAN BERPIKIR KRITIS SISWA.

0 3 28

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN INKUIRI ABDUKTIF UNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN BERPIKIR KRITIS DAN PENGUASAAN KONSEP SISWA SMA PADA MATERI DINAMIKA - repository UPI S FIS 1102059 Title

0 0 4

PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN BERBASIS INKUIRI UNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN BERPIKIR KRITIS DAN PENGUASAAN KONSEP SISWA PADA SISTEM PEREDARAN DARAH - repository UPI T IPA 1204746 Title

0 0 3

PENERAPAN PEMBELAJARAN BERBASIS MASALAH UNTUK MENINGKATKAN PENGUASAAN KONSEP DAN KETERAMPILAN METAKOGNITIF SISWA PADA KONSEP SISTEM REPRODUKSI MANUSIA

0 0 7