Identifikasi Masalah Maksud dan Tujuan Penelitian Kegunaan Penelitian

8 Universitas Kristen Maranatha

1.2 Identifikasi Masalah

Peneliti akan menguji kembali memverifikasi penelitian terdahulu yang pernah dilakukan oleh Wahyuni 2004 dengan mengidentifikasi sebagai berikut: 1. Apakah terdapat pengaruh komunikasi interpersonal terhadap affective commitment? 2. Apakah terdapat pengaruh komunikasi interpersonal terhadap continuance commitment? 3. Apakah terdapat pengaruh komunikasi interpersonal terhadap normative commitment? 4. Apakah terdapat pengaruh komunikasi interpersonal terhadap komitmen organisasi?

1.3 Maksud dan Tujuan Penelitian

Sesuai dengan identifikasi permasalahan di atas, maksud dan tujuan dari penelitian ini adalah : 1. Untuk mengetahui pengaruh komunikasi interpersonal terhadap affective commitment? 2. Untuk mengetahui pengaruh komunikasi interpersonal terhadap continuance commitment? 9 Universitas Kristen Maranatha 3. Untuk mengetahui pengaruh komunikasi interpersonal terhadap normative commitment? 4. Untuk mengetahui pengaruh komunikasi interpersonal terhadap komitmen organisasi?

1.4 Kegunaan Penelitian

Penelitian ini dilakukan dengan harapan dapat bermanfaat sebagai berikut: 1. Penulis, penelitian ini merupakan pengalaman yang berharga dimana penulis dapat memperoleh gambaran yang nyata mengenai bagaimana penerapan teori-teori yang telah dipelajari dibangku kuliah terutama dalam meningkatkan pemahaman dan wawasan keilmuan di bidang sumber daya manusia khususnya mengenai komunikasi interpersonal dan pengaruhnya terhadap komitmen organisasi. 2. Perusahaan, sebagai salah satu masukan dan bahan pertimbangan dalam mengambil keputusan terhadap berbagai masalah yang muncul dalam perusahaan menyangkut komunikasi interpersonal terhadap komitmen organisasi. 3. Pihak lain, untuk menambah informasi yang bermanfaat dalam penelitian selanjutnya di bidang komunikasi interpersonal serta komitmen organisasi pada khususnya dan menajemen sumber daya manusia pada umumnya. 10 Universitas Kristen Maranatha

1.5 Sistematika Penulisan

Dokumen yang terkait

Pengaruh Komunikasi Organisasi Vertikal ke Bawah, Vertikal ke Atas dan Horizontal terhadap Kinerja Perawat Pelaksana di Rumah Sakit Bhayangkara Tingkat II Medan

0 43 162

PENGARUH KOMUNIKASI INTERPERSONAL, KOMITMEN ORGANISASI, DAN MOTIVASI BERPRESTASI TERHADAP KINERJA GURU SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN SWASTA DI KOTA METRO

0 20 19

PENGARUH IKLIM KOMUNIKASI ORGANISASI TERHADAP KOMITMEN ORGANISASI DI PT INTECH ANUGRAH INDONESIA

0 8 145

PENGARUH KOMUNIKASI INTERPERSONAL, BUDAYA ORGANISASI SEKOLAH, KEPUASAN KERJA, DAN MOTIVASI KERJA TERHADAP KOMITMEN ORGANISASI KEPALA SD DI KABUPATEN TAPANULI UTARA.

0 1 6

PENGARUH KOMUNIKASI INTERPERSONAL, BUDAYA ORGANISASI, KEPUASAN KERJA, DAN MOTIVASI BERPRESTASI TERHADAP KOMITMEN ORGANISASI GURU SMA NEGERI DI KABUPATEN HUMBANG HASUNDUTAN.

1 8 8

PENGARUH BUDAYA ORGANISASI, KEPEMIMPINAN, KOMUNIKASI INTERPERSONAL, DAN KEPUASAN KERJA TERHADAP KOMITMEN ORGANISASI KEPALA SEKOLAH (STUDI KASUS PADA SMK DI KOTA MEDAN).

0 2 3

Pengaruh Komunikasi Interpersonal terhadap Komitmen Organisasi pada Perusahaan Kecap Salem di Kota Bandung.

0 0 24

Pengaruh Komunikasi Penyelia terhadap Kepuasan Kerja dan Komitmen Afektif Organisasi.

0 3 21

PENGARUH BUDAYA ORGANISASI, KOMUNIKASI INTERPERSONAL DAN KOMITMEN ORGANISASI TERHADAP KINERJA PEGAWAI PADA UNIT NETWORK MANAGEMENT SYSTEM INFRATEL PT TELEKOMUNIKASI INDONESIA TBK

0 0 13

View of HUBUNGAN ANTARA KOMITMEN ORGANISASI, KOMUNIKASI INTERPERSONAL DAN KOMPETENSI PEGAWAI TERHADAP KINERJA PEGAWAI DI AKADEMI MARITIM CIREBONHUBUNGAN ANTARA KOMITMEN ORGANISASI, KOMUNIKASI INTERPERSONAL DAN KOMPETENSI PEGAWAI TERHADAP KINERJA PEGAWAI D

0 0 12