The Recruitment of Employees The Company and its subsidiaries employed 439 employees as

The Recruitment of Employees The Company and its subsidiaries employed 439 employees as

of 31 December 2016, consisting of 233 staff and 206 non-staff. This figure decreased from a total of 461 employees recorded in December 2015 as a result of the Company's cost reduction and efficiency measures. Of the Company’s total employees, 270 have non-academic background, while 169 employees have undergraduate qualifications or higher. Employees within the age group of 31-40 years old were the most dominant by number, with 179 employees.

Composition of the Company and Subsidiaries’ Employees Based on Education Level

The Composition of Employees at the Company and Subsidiaries Based on Age Group

The Composition of Employees at the Company and Subsidiaries Based on Position (not including Board of Commissioners)

Of the employees of the Company and its subsidiaries, 398 were categorized as permanent employees, representing a decrease from 413 employees on December 31, 2014. The following table

Laporan Tahunan 2016 Annual Report Laporan Operasional

PT Atlas Resources Tbk

Operational Report

Komposisi Karyawan Perseroan dan Anak Perusahaan Composition of the Company and Subsidiaries’ Berdasarkan Status

Employees Based on Status

Kontrak Kerja Work Contract

2015 Karyawan Tetap/ Permanent Employee

413 Karyawan Kontrak/ Contract Employee

Dari jumlah tersebut, sebanyak 50% merupakan perekrutan dari Of this total number of employees, 50% were recruited from komunitas di mana Perseroan menjalankan kegiatan usahanya.

within communities surrounding the Company’s areas of Perekrutan terhadap karyawan yang berasal dari wilayah sekitar

operation. This type of recruitment represents the Company’s lokasi operasional Perseroan di satu sisi juga merupakan bentuk

commitment to community empowerment and to play a role in tanggung jawab Perseroan terhadap pemberdayaan masyarakat

the development of the local economy.

sekitar dan peran serta Perseroan untuk memajukan perekonomian daerah tersebut.

Pelatihan bagi Karyawan

Training for Employees

Perseroan melakukan transformasi di bidang sumber daya The Company conducted a transformation of its human manusia sejalan dengan situasi bisnis yang dihadapi. Transformasi

resources to address the business dynamics by establishing a ini diwujudkan melalui pembentukan talent management

talent management program and a management development program dan management development program dalam upaya

program in order to develop the talent and capabilities required menghasilkan talenta yang berkualitas sesuai kebutuhan

in the development of the Company’s business, particularly pengembangan bisnis Perseroan, terutama dalam hal kemampuan

the special competence and skills required to execute the dan keahlian khusus dalam pengelolaan produksi batubara secara

appropriate management of coal production that complies with baik dan benar berdasarkan Peraturan Pemerintah.

the government regulation.

Melalui kedua program itu, Perseroan melakukan aktivitas berupa Under these two programs, the Company held both external and pelatihan eksternal maupun internal serta mengikutsertakan

internal training activities as well as sent the employees to join in karyawan dalam berbagai seminar yang terkait langsung dengan

seminars presenting topics about mining industry. The Company’s industri pertambangan. Di antara kegiatan pelatihan internal yang

internal training activities consisted of:

telah dikembangkan oleh Perseroan adalah: • Pelatihan dalam bidang kesehatan dan keselamatan kerja

• Occupational health and safety training

• Pelatihan kepemimpinan dan manajemen

• Leadership and management training

Kemudian, kegiatan pelatihan eksternal untuk mengasah keahlian Meanwhile, external training is aimed at facilitating the development khusus di antaranya adalah:

of special skills of the employees in the following areas: • Pelatihan di bidang pertambangan

• Mine training

• Pelatihan sumber daya manusia

• Human resources training

• Pelatihan keuangan

• Financial training

• Pelatihan administrasi di bidangnya masing-masing

• Administrative training

Laporan Tahunan 2016 46 Annual Report

Laporan Operasional

Operational Report

PT Atlas Resources Tbk

Perseroan juga mengikutsertakan karyawan dengan jabatan strategis The Company also facilitates employees occupying strategic dalam pelatihan di luar negeri agar manajemen senior Perseroan

positions to participate in overseas training so that the senior memiliki keahlian serta mampu memberikan inisiatif yang dibutuhkan

management of the Company has the skills and initiatives required bagi kemajuan perusahaan.

to foster planned business growth.

Selama tahun 2016, Perseroan telah mengikutsertakan para During 2016, the Company has included its employees to karyawannya untuk mengikuti berbagai pelatihan sebagai berikut:

participate in various trainings as follow:

Pelatihan Eksternal

External Training

1. Sertifikasi Pengawas Operasional Pratama (POP) 1. Certification of Basic Operational Supervisor 2. Sertifikasi Pengawas Operasional Madya (POM)

2. Certification of Intermediate Operational Supervisor

Pelatihan Internal

Internal Training

1. Effective Communication

1. Effective Communication

2. Basic Communication

2. Basic Communication

3. Induction

3. Induction

4. Safety (K3)

4. Safety (K3)

5. Supervisory Skill

5. Supervisory Skill

6. Perhitungan Produksi

6. Production Calculation

Komunikasi Internal

Internal Communications

Perseroan senantiasa menanamkan budaya serta nilai-nilai The Company holds commitment to ensure the enactment of the perusahaan dan melaksanakan etika kerja dalam rangka

corporate culture and values and the appropriate working ethics menegakkan integritas serta mendorong inovasi di setiap lini

in a way to create higher integrity amongst all employees and bisnis. Budaya perusahaan yang diterapkan di antaranya adalah

encourage innovation in all areas of the Company’s business. membangun komunikasi yang terbuka di internal organisasi.

Amongst other goals, the socialization of the corporate culture Hal ini diperlukan agar manajemen maupun karyawan dapat

is aimed to encourage an open communication within the mengetahui situasi terkini di perusahaan dan mencari cara terbaik

Company’s organization. This will ensure that management and untuk menghadapinya.

employees remain fully aware of the current business situation and thereby seek ways to respond to it.

Manajemen Karier

Career Management

Sejalan dengan upaya Perseroan untuk menciptakan pertumbuhan As part of the endeavour efforts to promote sustainable growth yang berkelanjutan dan melakukan ekspansi operasional,

and to facilitate operational expansion, the Company implements Perseroan juga mengelola jenjang karier bagi karyawan karena

a career management system in order to address the requirement kebutuhan terhadap manajemen yang efektif terus meningkat.

for effective management. The Company implements a number of Untuk itu, Perseroan memiliki mekanisme untuk pengembangan

mechanisms to facilitate career development at the management karier di level manajemen.

level.

Kesejahteraan Karyawan

Employees' welfare

Perseroan senantiasa mengkaji dan mengevaluasi beberapa The Company conducts review and evaluations over the policies kebijakan yang terkait dengan pemberian kompensasi bagi

relating to employee remuneration to ensure that the remuneration karyawan agar dapat memberikan tingkat kesejahteraan yang

package is expected to fulfil employees’ welfare and the industry’s lebih baik kepada karyawan dan sesuai standar industri. Perseroan

standard. The Company offers competitive remuneration package menerapkan kebijakan pemberian kompensasi yang lebih

including rostered leave and allowances for all employees at the kompetitif bagi karyawan, yaitu dengan memberikan cuti dan

mining sites.

tunjangan bagi karyawan yang bekerja di lokasi tambang.

Laporan Tahunan 2016 Annual Report Laporan Operasional

PT Atlas Resources Tbk

Operational Report

Pelaksanaan Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) Occupational Health and Safety (OHS)

Perseroan memiliki komitmen yang tinggi untuk melaksanakan The Company upholds strong commitment to the implementation program Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) secara menyeluruh

of a comprehensive Occupational Health and Safety (OHS) di berbagai bidang kegiatan di lingkungan Perseroan. Pelaksanaan

program across the business operations. The implementation of program K3 tidak hanya sebagai upaya pemenuhan ketentuan

the OHS program is not only to fulfill its regulatory compliance perundang-undangan namun juga merupakan kesadaran Perseroan

but also reflects the Company’s awareness of the risks inherent mengingat risiko yang dapat ditimbulkan dari kegiatan operasional

to its operations. The OHS program is comprehensively socialized yang dilaksanakan. Program K3 disosialisasikan dan diterapkan

and implemented through strict and regular monitoring over the secara menyeluruh oleh Perseroan dan anak-anak perusahaannya

employees’ health and safety in the Company and its subsidiaries in dengan tujuan untuk mencapai dan mempertahankan tingkat

order to ensure the achievement of high standards of occupational kesehatan dan manajemen keselamatan yang tinggi melalui

safety and health management. The Company determines the pengawasan yang ketat pada kesehatan dan keselamatan pekerja

following policies in relation to occupational safety: secara berkala. Perseroan menetapkan kebijakan terkait dengan keselamatan sebagai berikut:

a. Menyelenggarakan pendidikan dan pelatihan tentang K3 a. Holding OHS training and education programs for the kepada karyawan;

employees;

b. Secara berkelanjutan meningkatkan kesehatan dan b. Continuous improvement with respect to employees’ safety keselamatan pekerja melalui pelaksanaan evaluasi kinerja

and health through the implementation of performance berdasarkan prosedur internal dan regulasi yang telah

evaluations pursuant to internal procedures and regulations. ditetapkan.

Komitmen Perseroan dalam pelaksanaan program K3 telah The Company’s commitment to the OHS program has been dibuktikan dengan tercapainya Zero Loss Time Incident/Accident

proven to successfully realize Zero Loss Time Incident on Key pada Key Performance Indicator yang tercatat pada Divisi

Performance Indicator of Corporate SHE Division during 2016. Corporate SHE sepanjang tahun 2016.

Laporan Tahunan 2016 48 Annual Report

Laporan Operasional

Operational Report

PT Atlas Resources Tbk

Kegiatan Lingkungan Hidup Environment Activities

Secara umum, kebijakan Lingkungan Perseroan memuat perihal In general, the Company environment policy contain the following: sebagai berikut:

1. Mematuhi semua peraturan perundangan dan persyaratan 1. Comply with all prevailing rules, regulations and other lain yang berlaku, yang berkaitan dengan pengelolaan dan

requirements related to the management and protection of perlindungan lingkungan hidup;

environment;

2. Memastikan setiap karyawan dan kontraktor yang bekerja 2. Ensure each employee and contractor who work within each dalam setiap proyek Perusahaan mengetahui kebijakan ini dan

project of the Company perceive the policy and incorporate memasukkan kinerja pengelolaan lingkungan dalam penilaian

the environment management performance in the Company’s kinerja Perusahaan;

performance assessment;

3. Melakukan pengelolaan resiko-resiko lingkungan yang 3. Managing the risks of environment pursuant to the local didasarkan atas kondisi spesifik setempat untuk mencapai

specific condition to achieve the objective of environment tujuan pengelolaan lingkungan;

management;

4. Bekerja dengan cara aman dan ramah lingkungan dengan 4. Working in safety way and environment-friendly by memadukan semua aspek pengelolaan lingkungan ke dalam

incorporating all aspects of environment management in every setiap aspek usahanya;

business aspect.

Laporan Tahunan 2016 Annual Report Laporan Operasional

PT Atlas Resources Tbk

Operational Report

5. Melakukan upaya perbaikan yang terus menerus, berkelanjutan 5. Conducting continuous and sustainable improvement efforts dan pencegahan pencemaran lingkungan dalam setiap aspek

as well as prevention of environmental pollution in every usahanya;

business aspect;

6. Melakukan reklamasi lahan dan areal yang terganggu oleh 6. Conducting reclamation of land and area hampered by the kegiatan Perusahaan;

Company’s operations;

7. Mensosialisasikan ke masyarakat tentang kegiatan-kegiatan 7. Conducting socialization to the community regarding Perusahaan dan kebijakan pengelolaan lingkungan dalam

the Company’s activities and policy of the environment setiap operasi Perusahaan; dan

management in every operation of the Company; and 8. Melaporkan secara berkala kinerja Perusahaan di bidang

8. Reporting the Company’s performance on regular basis in lingkungan kepada pemegang saham dan para pemangku

environment sector to Shareholders and Stakeholders. kepentingan.

Sebagai perusahaan pertambangan yang mengemban misi untuk Supporting a mission for achieving sustainable growth as well mencapai pertumbuhan yang berkelanjutan serta mengedepankan

as highlighting the green mining concept, the Company holds konsep green mining, Perseroan memberikan perhatian yang

environmental preservation as a top priority in the surrounding besar untuk menjaga kelestarian lingkungan hidup di sekitar

business locations of the Company. In order to preserve the lokasi usaha Perseroan. Dalam upayanya menjaga kelestarian

environment and the surroundings, during 2016, the Company lingkungan hidup sekitarnya, selama tahun 2016, Perseroan telah

carried out a number of activities, among others: melaksanakan beberapa kegiatan, yaitu di antaranya:

1. Safety Talk dan Induction sebagai upaya pencegahan dasar 1. Safety Talks and Inductions, through which the Company pencemaran lingkungan dengan memberi informasi dan

presented information in order to raise the awareness of all mengingatkan kepada seluruh pekerja/karyawan tentang

employees regarding potentially unsafe situations, potential temuan-temuan kondisi tidak aman, pencemaran yang

pollution, the safe use of protective equipment, and so on. mungkin timbul, penggunaan alat pelindung diri yang benar,

Safety Talks took place each day at each operational section of dll. Safety talk dilaksanakan setiap hari pada masing-masing

both the Company’s subsidiaries and its contractors. bagian baik pada anak-anak perusahaan maupun kontraktornya.

Laporan Tahunan 2016 50 Annual Report

Laporan Operasional

Operational Report

PT Atlas Resources Tbk

2. Melakukan safety, health dan environmental inspection secara 2. The regular implementation of safety, health and environmental rutin pada lokasi kerja aktif maupun tidak aktif.

inspections at both active and inactive working locations. 3. Pemantauan kualitas air secara periodik pada area Water

3. Periodic monitoring of water quality at Water Monitoring Points Monitoring Point (sungai, settling pond).

(rivers, settling pond, etc).

4. Pengelolaan limbah hidrokarbon yang mengacu kepada 4. Management of hydrocarbon wastes referring to government peraturan pemerintah mengenai limbah B-3.

regulations on management of dangerous and toxic wastes. 5. Secara periodik melakukan audit Safety, Health, and 5. Implementation of Safety, Health, and Environmental audits

Environment untuk memastikan terwujudnya aspek on a periodic basis to promote safety as well improving keselamatan serta lingkungan hidup yang lebih baik. Komitmen

environmental improvements. The Company’s commitment Perseroan dalam konservasi lingkungan hidup dibuktikan

to environmental preservation was proven through the dengan tercapainya Zero Case dalam kasus pencemaran

achievement of Zero Case in environmental pollution cases lingkungan yang mengancam operasional tambang di

during 2016.

sepanjang tahun 2016. Selain itu Perseroan juga mempunyai program tanggung jawab

Meanwhile, the Company also held CSR programs, to address sosial perusahaan dalam bidang lingkungan hidup yakni dengan

environmental issues, i.e. green village program which was aimed program penghijauan desa sehingga kawasan desa menjadi

at creating a greener and more comfortable village. tempat yang lebih asri dan nyaman untuk dihuni.

Tanggung Jawab Produk Product Quality and Responsibility

Dalam lingkup tanggung jawab produk, Perseroan berpedoman The Company has established a good standard of coal quality pada standar manajemen produk batubara yang baik, yang

management which is reflected in these guidelines: diwujudkan dalam pelaksanaan hal-hal sebagai berikut:

1. Pengendalian kualitas batubara

1. Coal quality control system

Selain pengendalian kualitas produk batubara untuk Besides having good coal quality control systems to ensure memastikan kualitas kepada konsumen, Perseroan juga

that every customer’s quality needs are achieved, the Company senantiasa meminimalisir kemungkinan yang akan berpengaruh

continuously minimizes the possibilities that adversely affect terhadap kualitas produk batubara yang dihasilkan dengan

the coal product quality produce by conducting several melakukan beberapa uji laboratorium serta melakukan channel

laboratory test as well as channel sampling test on the coal sampling pengujian terhadap kualitas batubara di stockpile

quality at stockpile and port. The coal quality test conducted dan di pelabuhan. Pengujian kualitas batubara dilakukan oleh

by certified laboratory with refference to ASTM (American laboratorium yang bersertifikat dengan mengacu kepada

Standard Testing Method).

ASTM (American Standard Testing Method).

2. Manajemen pengangkutan batubara 2. Coal transportation management system

Perseroan mengimplementasikan manajemen lalu lintas The Company implemented systematic traffic hauling hauling yang sistematis untuk meminimalisir gangguan

management to minimize coal supply disturbance in the port. terhadap pasokan batubara di pelabuhan. Selain itu dalam

Meanwhile in the relation with local community, the Company hubungannya dengan komunitas setempat, Perseroan juga

also hires water trucks to spray water on the hauling road in mengoperasikan truk penyiram hauling yang beroperasi

order to eliminate dust which can be hazardous to the local secara rutin untuk meminimalisir debu jalan yang dapat

people. Re vegetation and planting is adopted to minimize the mengganggu dan berbahaya bagi masyarakat. Penghijauan

level of ash and sound contamination from the coal hauling yang dilakukan salah-satunya bertempat di sekitar jalan

road and also to maintain the integrity of coal hauling road. hauling berfungsi untuk mengurangi debu dan kebisingan terhadap masyarakat sekitar serta untuk menjaga struktur tanah di sekitar jalan hauling.

Laporan Tahunan 2016 Annual Report Laporan Operasional

PT Atlas Resources Tbk

Operational Report

Pembahasan dan Analisis Manajemen

Management Discussion and Analysis

Laporan Tahunan 2016 52 Annual Report

Pembahasan dan Analisis Manajemen

Management Discussion and Analysis

PT Atlas Resources Tbk