Perumusan Masalah Tujuan Penelitian Hipotesa Penelitian Manfaat Penelitian Batasan Masalah

yang kurang tepat, ditambah lagi tingginya aksesibilitas penggunaan lahan and use di sekitar sisi jalan tersebut. Kemacetantundaan lalu lintas dan kecelakaan lalu lintas yang cukup berbahaya juga sering terjadi akibat perilaku angkutan umum kota angkot yang sering masuk dan tiba-tiba berhenti di badan jalan untuk menaikkanmenurunkan penumpang. Jadi dengan demikian, kemacetan lalu lintas perkotaan terjadi bukan saja karena rasio perkembangan prasarana jalan dengan pertambahan sarana kendaraan yang tidak seimbang serta tingkat disiplin pengendara yang sangat rendah, seperti yang selalu menjadi alasan berbagai pihak pemerintah terkait. Solusi untuk mengatasi masalah lalu lintas ini adalah dengan pembangunan fly over Amplas. Daerah fly over Amplas merupakan daerah yang padat dengan pemukiman penduduk dan merupakan konsentrasi aktivitas penduduk. Dengan kondisi seperti disebutkan di atas, maka penelitian ini dilakukan untuk mengetahui Pengaruh Pembangunan Fly Over terhadap KinerjaPersimpanganAmplas. Adapun alasan pemilihan judul dan lokasi penelitian ini karenalalulintas di SimpangAmplassudahsangatpadatdi manafly over Amplas ini berada di ruas jalan Lintas Timur Provinsi Sumatera Utara yang merupakan kelas jalan arteri sehingga sangat penting dikaji bagaimana pengaruh pembangunan fly over Amplas terhadap kinerjapersimpanganAmplassetelahdibangun fly over.

1.1. Perumusan Masalah

Deskripsi kondisi fly over pada bagian latar belakang menunjukkan adanya potensiresiko terjadinya penurunan atau peningkatan tingkat Kelancaran Universitas Sumatera Utara lalu lintas pada fly over Amplas. Berbagai faktor penyebab munculnya potensi resiko tersebut diduga dipengaruhi oleh kondisi trase fly over, volume Lalu lintas, kecepatan rencana dan rambu-rambu lalu lintas di sekitar fly over. Berdasarkan uraian di atas, maka masalah penelitian ini adalah bagaimana pengaruh pembangunan fly over Amplas terhadapkinerjapersimpanganAmplasberdasarkankelancaran lalu lintas sebelum pembangunan fly over dan setelah adanya fly over di persimpangan Amplas.

1.3 Tujuan Penelitian

Berdasarkan uraian pada latar belakang dan perumusan masalah, maka penelitian ini bertujuan untuk mengetahuidanmengidentifikasitingkatkinerjapersimpanganAmplassebelumdanset elahdibangunnya fly over denganparameter kelancaran lalu lintas yaitu derajat kejenuhan, antrian dan tundaanmenggunakan MKJI 1997.

1.4 Hipotesa Penelitian

Berdasarkan latar belakang penelitian, perumusan masalah dan tujuan penelitian, maka dapat dirumuskan hipotesis penelitian ini adalah bahwa tingkat kelancaran lalu lintas dipengaruhi oleh kondisi di persimpangan, kondisi aktivitas penduduk dan penggunaan lahan, kondisi volume lalu lintas dan kondisi kecepatan kendaraan. Universitas Sumatera Utara

1.5 Manfaat Penelitian

Hasil penelitian ini diharapkan bermanfaat sebagai: 1. Bahan masukan bagi stakeholder pembangunan pemerintah dan swasta dalam mengambil kebijakan dan keputusan untuk menangani pengelolaan fly over secara khusus dan infrastruktur jalan pada umumnya; 2. Penelitianinidiharapkanbermanfaatsebagaikhasanahpengembanganilmupenget ahuan di bidangtekniklalulintas, terutamaterkaitdenganmasalahpengaturansimpangsusun fly over bagipenelitipadakhususnyadanpihak-pihakterkaitpadaumumnya.

1.6 Batasan Masalah

Pembahasan ini dibatasi hanya untuk mengetahui tingkatkinerjapersimpanganAmplasterhadapkelancaran lalu lintas sebelum dan sesudah dibangun fly over ditinjau dari parameter kelancaran lalu lintas yaitu derajat kejenuhan, antrian dan tundaandenganmenggunakanmetode Manual KapasitasJalan Indonesia MKJI 1997.

1.7 Kerangka Penelitian