Pengaruh Prestasi Praktik Kerja Industri Terhadap Kompetensi

54 pembelajaran produktif. “Prestasi belajar produktif baik maka proses pembelajaran yang dilaksanakan baik atau Prestasi belajar produktif buruk maka proses pembelajaran yang dilaksanakan buruk ” terhadap kompetensi keahlian teknik kendaraan ringan yang akan dicapai.

2.3.2 Pengaruh Prestasi Praktik Kerja Industri Terhadap Kompetensi

Keahlian TKR Akibatnya dari globalisasi yang telah menimbulkan kaburnya batas-batas antar negara, sehingga dunia menjadi terbuka dan transparan, merupakan efek darioleh kemajuan ilmu pengetahuan dan teknologi terutama teknologi informasi yang semakin hari semakin pesat perkembangannya sehingga adanya perubahan mendasar dalam berbagai bidang kehidupan, ekonomi, poilitik, sosial dan budaya dan termasuk dalam bidang pendidikan. Dalam rangka menyiapkan sumber daya manusia SDM yang relevan dengan kebutuhan, maka pemerintah khusus untuk Sekolah Menengah Kejuruan SMK mempunyai tanggung jawab peran yang besar artinya dalam mempersiapkan program yang dapat menjawab masalah tersebut bersama dunia kerja melalui Pendidikan Sistem Ganda PSG atau Praktik Kerja Industri Prakerin. Salah satu usaha yang dilakukan pihak Departemen Pendidikan Nasional adalah perencanaan kebijakan link and match Achmad Sangaji Rahman, 1993:13. Kebijakan tersebut, dunia pendidikan diharapkan agar para lulusan sekolah pendidikan dapat melakukan pekerjaan atau usaha yang dipersyaratkan oleh dunia kerjadunia usaha yang ada. Untuk mendukung program tersebut, dikeluarkan surat keputusan Mendikbud No. 080U1993 tentang Kurikulum Sekolah Menengah Kejuruan. Sekolah Menengah Kejuruan SMK diharapkan mampu menyiapkan peserta diklat untuk memasuki lapangan kerja, 55 mengembangkan sikap profesional dan produktif, adaptif serta kreatif sesuai SKKNI Standar Kompetensi Kerja Nasional Indonesia yang dikeluarkan oleh Kementerian Tenaga Kerja dan Transmigrasi. Guru selaku pembimbing sekolah bagi peserta diklat yang melaksanakan Praktik Kerja Industri mempunyai peran yang sangat penting atas berhasil tidaknya kegiatan Prakerin peserta diklat. Disatu sisi, pembimbing sekolah mempunyai kewajiban untuk melaksanakan kegiatan rutin di sekolah yaitu kegiatan proses belajar mengajar. Disisi lain, pembimbing sekolah mempunyai tugas pokok yaitu membimbing peserta diklat yang melaksanakan praktik di DUDI. Tugas guru pembimbing dalam memberikan bimbingan kepada peserta diklat yang sedang melaksanakan praktik mempunyai arti dan nilai yang sama dengan tugas mengajar atau mendidik peserta didik di sekolah. Oleh karena itu, pemahaman dan kerja sama yang baik guru pembimbing dengan peserta diklat yang sedang melaksanakan praktik, pihak sekolah dan Dunia UsahaDunia Industri DUDI menjadi syarat utama berhasilnya tidaknya pelaksanaan Prakerin. Demikian besar arti pemahaman tentang pelaksanaan Prakerin yang menjadi salah satu Program Pendidikan Sistem Ganda dual system, baik oleh pihak sekolah sendiri guru, peserta diklat dan pihak terkait dengan pihak DUDI yang akhirnya ada kepedulian dan kerja sama yang baik sehingga ada link and match antara sekolah yang mencetak Sumber Daya Manusia SDM yang profesional sesuai dengan kompetensinya dan DUDI yang memakai sebagai serapan tenaga kerja. Oleh karena itu peneliti dalam penelitian ini ingin mengukur seberapa jauh pengaruh dari prestasi praktik kerja industri terhadap kompetensi keahlian teknik kendaraan ringan yang akan dicapai. 56

2.4 Hipotesis Penelitian

Dokumen yang terkait

o'The Influence of Students' Educational Background to Their Achievement in Learning English

0 6 103

The relationship between students’ learning style and their achievement in listening skill (a correlational research at the first grade of the SMAN 01 Pamijahan Bogor)

0 16 86

The effectiveness of using student teams achievement division (stad) technique in teaching direct and indirect speech of statement (A quasi experimental study at the eleventh grade of Jam'iyyah Islamiyyah Islamic Senior high scholl Cege)

3 5 90

Pengaruh Pembelajaran Kimia Bernuansa Nilai Dengan Pendekatan Kontekstual Terhadap Hasil Belajar Siswa : Eksperimen di SMAN 2 Depok Kelas xi Semester Genap

0 21 160

THE EFFECTIVENESS OF “FIND SOMEONE WHO” GAME TOWARD STUDENTS’ SPEAKING SKILL (A Pre-experimental Study of First Grade Students of Culinary Department at SMK Negeri 3 Tangerang)

1 19 117

THE INFLUENCE OF STUDENTS MOTIVATION AND ATTITUDE TOWARD ENGLISH LEARNING ACHIEVEMENT AT FIRST GRADE OF SMA NEGERI 10 BANDAR LAMPUNG IN THE ACADEMIC YEAR OF 2011-2012

0 8 35

THE INFLUENCE OF STUDENTS MOTIVATION AND ATTITUDE TOWARD ENGLISH LEARNING ACHIEVEMENT AT FIRST GRADE OF SMA NEGERI 10 BANDAR LAMPUNG IN THE ACADEMIC YEAR OF 2011-2012

0 6 50

THE INFLUENCE OF DISCOVERY LEARNING MODEL TOWARD THE STUDENTS ACHIEVEMENT WITH CREATIVITY AND COOPERATION INTEACHING OF SALT HYDROLYSIS.

0 2 22

THE INFLUENCE OF GUIDED INQUIRY LEARNING METHOD WITH MACROMEDIA FLASH MEDIA TOWARD STUDENTS ACHIEVEMENT IN THE SOLUBILITY AND SOLUBILITY PRODUCT TOPIC.

0 1 22

Effect of Learning Achievement of the Eye of Productive Training, Prakerin Experience, and Interests in Student Readiness Entering the World of Work

0 0 12