Laporan Praktek Kerja Lapangan di PT. Radio Siaran Pendidikan Berani Radio Berani 1116 Khz

(1)

12 BAB II

PELAKSANAAN PKL

2.1. Aktivitas Kegiatan Praktek Kerja Lapangan

Pada saat melaksanakan kerja praktek lapangan di Radio Penulis melaksanakan aktifitas Praktek Kerja Lapangan (PKL) di bagian Penulisan naskah dalam Program Acara,di PT. Radio siaran Pendidikan Baranai (Radio Barani Kab.Bandung) selama hampir lebih satu bulan. Banyak pengalaman dan pengetahuan informasi baru yang didapatkan penulis,dalam hal ini,penulis melakukan kegiatan dalam melaksanakan aktifitas Praktek Kerja Lapangan (PKL), baik itu kegiatan rutin maupun kegiatan insidentil,sehingga sangat bermanfaat untuk menambah wawasan yang bermanfaat bagi penulis.

Dalam melakukan PKL ada sesuatu jiwa kepemimpin yang dilihat oleh penulis,penulis melihat seorang penyiar bukan hanya bisa siap menjdai penyiar,tetapi seorang penyiar harus tahu bagaimana,menjadi asistensi,membuat naskah,mengoperasikan mixer,sehingga terbentuk seseorang yang mampu ditempatkan dimana saja dan kapanpun dia selalu siap.


(2)

13

Adapun berbagai macam kegiatan rutin maupun Insedental yang dilakukan penulis selama melaksanakan Praktek Kerja Lapangan di P.T Radio Barani tertera pada tabel berikut:

Tabel 2.1

Jadwal Penulis Selama PKL No HARi/

TGl JAM DATA NG AKTIVITAS JAM PULANG Keterangan Rutin

Inside-ntal 1 Senin

24/6/13

13.00 Perkenalan dengan staf staf radio

16.00

2 Rabu 26/6/13

13.00 Penjelasan mengenai radio dan cara mengoperasikannya.

16.00

− √

3 Kamis 27/6/13

13.00 Asistensi Penulisan naskah radio dan penyiar

16.00

√ −

4 Jumat 28/6/13

13.00 Asistensi bagian siaran program radio

16.00

− √

5

Senin 1/7/13

13.00 Siaran pertama program IJL


(3)

14

6 Kamis 4/7/13

13.00 Penulisan naskah radio

16.00 √ −

7 Jumat 5/7/13

13.00 Evaluasi dengan pembimbing PKL

16.00 − √

8 Kamis 11/7/13

13.00 Siaran Mengisi Program Acara IJL

16.00 − √

9 Jumat 12/7/13

13.00 Driver Alat mixer 16.00

− √

10 Kamis 18/7/13

13.00 Siaran Mengisi Program Acara IJL

16.00 − √

11 Jumat 19/7/13

13.00 Evaluasi dan Siaran 16.00 − √

12 Sabtu 20/7/13

13.00 Siaran bersama anak PKL yang lain

16.00 − √

13 Senin 22/7/13

13.00 Penulisan Naskah Radio

16.00


(4)

15

14 Selasa 23/7/13

13.00 Siaran Program Acara IJL

16.00

− √

15 Rabu 24/7/13

13.00 Penulisan naskah dan siaran

16.00

√ −

16 Kamis 25/7/13

13.00 Penulisan naskah dan driver mixer

16.00

√ −

17 Jumat 26/7/13

13.00 Siaran dalam program acara IJL

16.00

− √

18 Sabtu 27/7/13

13.00 Evaluasi semua PKL 16.00

− √

19 Minggu 28/7/13

13.00 Asistensi acara program Talk Show

16.00

− √

20 Senin 29/7/13

13.00 Siaran program acara IJL

16.00

− √

21 Selasa 30/7/13

13.00 Penulisan naskah 16.00

√ −

22 Rabu 31/7/13

13.00 Siaran Program acara IJL

16.00

− √

23 Kamis 1/8/13

13.00 Siaran Program acara Ijl

16.00

− √

24 Jumat 2/8/13

13.00 Evaluasi akhir kegiatan

16.00


(5)

16

25 Sabtu 3/8/13

13.00 Siaran bersama program acara IJL

16.00

− √

Sumber Penulis Selama Pkl, 2013

2.2 Deskripsi Kegiatan Rutin Selama Praktek Kerja Lapangan

Selama melaksanakan Praktek Kerja Lapangan (PKL), penulis diberikan kepercayaan untuk belajar dan mendapatkan pengalaman untuk menangani bagian Operasi program acara dan menjadi Penyiar program acara tersebut. Berikut penjelasan beberapa kegiatan yang bersifat rutin selama melaksanakan Praktek Kerja Lapangan (PKL), diantaranya :

2.2.1 Asistensi Penulisan naskah radio

Dalam melakukan kegiatan praktek Kerja lapangan ini,penulis diamanahkan oleh staf radio Barani yaitu sebgai Asistensi penulisan naskah,dikarenakan pihak radio Barani ingin melihat bagaimana hasil informasi informasi yang didapat penulis,sehingga hasil informasinya dapat disampaikan oleh pihak Radio Barani yang melakukan siaran ketika lagi kerja,sehingga memudahkan beban beban para staf yang benar benar bekerja dipihak Radio Barani tersebut.

Bahasa dengan gaya yang dilakukan penulis sesuai untuk dipergunakan dalam radio siaran jelas bahwa bahasa yang yang dipergunakan untuk radio siaran harus bergaya,artinya disusun dan diatur sedemikian rupa, sehingga memperoleh daya guna yang sebesar


(6)

17

besarnya,benar benar sanggup menyalurkan pesan yang disampaikan oleh komunikator kepada komunikan,dalam hal ini isi siaran yang disampaikan oleh pembicara didepan corong radio kepada penggemarnya.

Dalam penulisan naskah radio harus disadari bahwa kita bukan hanya berceramah didepan orang banyak yang sedang berkumpul,melainkan akan berbicara kepada orang orang individu individu atau kelompok yang berada dirumah rumah.

Selama penulis dalam melakuakan praktek kerja lapangan penulis tidak seutuhnya berpanut terhadap naskah naskah yang sudah disiapkan dari jauh jauh hari,dikarenakan begitu banyak acara insedentil yang tidak diperkirakan sebelumnya,seperti siaran bersama,disana begitu bnayak obrolan obrolan yang jauh dari naskah,apa lagi seorang penyiar dalam melakukan pertanyaan,pertanyaan,tip-tip yang secara tidak langsung belum tentu tercantum didalam naskah,disinilah seorang peyiar harus cepat mengambil keputusan dengan gaya ciri khasnya sendiri,namun tetap tersusun dan teratur yang sudah ditentukan.

A. Naskah Pertama Yang Dibuat Penulis

Didalam naskah ini penululis membahas tip-tips bagaimana mengatur keuangan ketika didalam bulan suci Ramadhon,apalagi semua kita tahu,bahwa bulan Romadhon bulan yang semua bahan kebutuhan ekonomi waktu itu meningkat dinegri kita ini,makanya penulis ingin


(7)

18

berusaha memberi informasi agar pendengar radio barani dapat mengambil hikmah dari apa yang di sampaikan oleh penulis melalui naskah dibawah ini.


(8)

(9)

20

B. Didalam Naskah ini,penulis memberikan tips tips informasi dan Peluang peluang sehingga pendengar barani mendapat informasi yang disampaikan penulis dalam naskah ini,bahkan anjuran dari staf Radio Barani agar memberikan informasi yang tidak jauh berkaitan dengan bulan suci Ramadhan.


(10)

(11)

(12)

(13)

24

C. Bulan Ramadan datang,berbagai tradisi yang dilakukan umat muslim,mulai dari berbagai kegiatan,disinilah penulis menginformasikan bahwa negri kita ini,kaya akan berbagai budaya dan tradisi yang berbeda beda,dengan harapan ini pendengar Radio Barani mendapatkan wawasan yang lebih banyak lagi.


(14)

(15)

(16)

(17)

(18)

(19)

(20)

31

D. Dinsakah ini,penulis memberikan tips-tips agar tidak mengantuk setelah berbuka puasa yang jitu, sehingga bagi pendengar Radio Barani yang menjalankan ibadah puasa,berjalan lancar, aman, dalam menjalankan ibadah puasanya.


(21)

(22)

(23)

34

E. Terakhir,dari beberapa naskah yang dibuat penulis,hingga tiba akhirnya penulis memberikan informasi yaitu tradisi mudik kampung.sehingga dengan adanya informasi pendengar setia Radio barani,mendapat anjuran keselamtan,dengan tips-tips ini,bisa memberi dampak yang baik,hingga bisa menjadikan informasi ini sebagai pegangan,bagi pendengar setia Radio Barani.


(24)

(25)

(26)

(27)

38

Disini Penulis selain Menulis naskah ada beberapa hal yang dilakukan penulis selama melaksanakan tugas ditempat PKL yaitu membahas program apa saja yang berkaitan yang dilakukan penulis selama PKL,anatara lain pengalaman pengalaman,acara acara yang dilakukan selama PKL:

1) Peneliti Membuat naskah radio pada malam harinya untuk memenuhi tugas penulis dalam melakukan praktek kerja lapangannya,peneliti mempersiapkan materi materi yang berkaitan dengan situasi bulan romadhon,memberikan pengetahuan pengetahua tentang berita berita


(28)

39

yang menyangkut bulan suci romadhon,seperti dari segi ekonomi,kemacetan lalu lintas.

2) Program pemutaran lagu lagu daerah kebudayaan jawa barat,dengan sebutan khas dikalangan penyiar untuk pemirsa pendengar remaja yaitu program Indonesia Jalur Lambat (IJL) IJL,salah satu:suatu kata wajib yang dilakukan penyiar dalam melakukan siaran,ketika dilakukannya IJL ini,sebelumnya ditampilakan intro yang sudah disiapkan. Indonesia Jalur Lambar adalah Program acara yang menyuguhkan musik-musik tanah air ( pop Indonesia ) dengan menyampaikan tips tentang kehidupan remaja dan dibawakan oleh penyiar remaja yang bertujuan untuk menghibur sekaligus memberikan tambahan pengetahuan tentang kehidupan remaja. Format siaran : interaktif melalui surat dan telepon yang diselingi kuis interaktif sponsor.

3) Telephon Interaktif,alat ini dipergunakan untuk menerima panggilan masuk dari pendengar setia Barani,apa lagi dalam permohonan request lagu lagu daerah jawa barat.

4) Mengemudikan/Driving mixer ketika melakukakan siaran,mengecil suara ketika ada telephone yang masuk,dan menintruksi IJL dalam program acara acara .

2.3 Deskripsi Kegiatan Insidental Selama Praktek Kerja Lapangan

Selama praktek kerja lapangan berlangsung penulis juga sering kali di berikan tugas-tugas yang bersifat insidental yang bukan merupakan tugas rutin penulis selama melaksanakan kerja praktek di Radio Barani.


(29)

40

Berikut ini adalah beberapa kegiatan insidental selama praktek kerja lapangan :

2.3.1 Perkenalan Dengan Staf Radio Barani Radio Siaran Pendidikan Perkenalan dengan Staf radio,dengan para PKL,yang diarahkan langsung oleh Direktur Operasional Bpk.Asep Gurnita,mengarahkan kinerja para PKL,untuk kerja praktek kedepannya.

Pada hari itu juga,dimulainya bagaiman cara siaran,mengarahkan para PKL,untuk bagaimana mengfungsikan alat alat yang dipergunakan oleh seseorang penyiar dalam melakukan siaran.

Dalam hal ini instruksi yang dilakukan oleh pihak Radio Barani dilakukan dengan secara tiba-tiba,tanpa ditentukan harinya pihak barani memberi tahu kepada mahasiswa yang ingin PKL disana agar pada hari Senin bertepatan tanggal 24/6/13,Mahasiswa yang benar sudah disetujui dan mendapat informasi dari Staf Barani agar datang kekantor Pusat Radio Siaran Pendidikan Barani untuk memperkenalkan Staf-Sataf kepada pihak mahasiswa yang ingin PKL disana,sehingga tindak lanjutnya komunikasi berjalan dengan yang diharapkan.Sehingga Mahasiswa yang Pkl tahu siapa saja orang orang yang bertanggung jawab didalamnya.


(30)

41

2.3.2 Mengoperasikan Operator Mixer Dan Music Director Selama PKL, penulis sebelum melakuakn siaran,penulis belajar siaran dan melewati proses didalam ruangan studio hingga sampai keproduksi berlangsungnya siaran.

Sebelum sampai kepada pembahasan mengenai produksi siaran perlu dipahami dahulu proses berlangsungnya siaran.Suara penyiar dikamar penyiar, bersifat akustis dengan getarannya yang mekanis.oleh mikrofun. getaran yang mekanis itu dirubah menjadi getaran elektris.akan tetapi getarannya terlalu lemah untuk dapat didengar oleh telinga manusia,atau disiarkan melalui udara.

Di Radio Barani, tempat penulis melaksanakan praktek kerja lapangan tugas seorang Music director merangkap sekaligus sebagai operator yang menjalankan alat mixer pada saat program radio sedang mengudara.

Tugas seorang Music Director adalah mengumpulkan dan menyeleksi lagu dan memasukannya kedalam playlist. Menentukan layak atau tidaknya lagu dimasukkan kedalam program dan bertanggung jawab untuk menata lagu.Dalam pelaksanaannya Music Director bertanggung jawab langsung kepada Studio Manager.Ada beberapa faktor yang mendukung kegiatannya yaitu adanya fasilitas yang cukup memadai,namun ada juga kendala yang dihadapi yaitu ketika lagu diputar terkadang tidak sesuai dengan label yang di muat oleh Music Director.


(31)

42

Operarator Alat Audio Mixer adalah orang yang mengawasi dan mengatur kendali suara penyiar, latar belakang lagu, suara penelfon, dan lagu yang di putar. Audio mixer akan menjadi bagian penting sebagai titik pengumpul dari masing masing mikropon yang terpasang, mengatur besarnya level suara sehingga keseimbangan level bunyi baik dari vokal maupun musik akan dapat dicapai sebelum diperkuat oleh amplifier.

Audio Mixer adalah salah satu perangkat paling populer setelah microphone. Kita lebih mengenalnya dengan sebutan mixer, mungkin kebanyakan kita menyebutnya demikian karena fungsinya yang memang mencampur segala suara yang masuk, kemudian men-seimbangkannya, menjadikannya salura dua kanal (L-R kalau stereo, dan satu kalau mono), kemudian mengirimkannya ke cross-over aktif baru diumpan ke power amplifier dan terakhir ke speaker.


(32)

43

Gambar 2.1 Mixer Dan Music Director

Sumber:Penulis,2013 2.3.3 Siaran Pertama Program Acara IJL

Penyiar adalah seorang yang bertugas menyebarkan (syiar) suatu atau lebih informasi yang terjamin akurasinya dengan menggunakan radio dengan tujuan untuk diketahui oleh pendengarnya, dilaksanakan, dituruti, dan dipahami. (M. Habib Bari).

Sedangkan Radio siaran adalah untuk “makanan”Telinga,untuk didengarkan,hal hal yang dapat difahami melalui indera telinga.


(33)

44

Siaran Ini adalah Indonesia Jalur Lambat dengan slogan News Education & Music “Radio Bandung anu dipigandrung”

Sehingga mempunyai karakter dan Khas sendirir,siaran inilah yang sudah hapal dikalangan pendengar setia Radio Barani.dalam hal inilah penulis akan ceritakan bagaimana siaran penulis dalam melakukan On Air.

Dihari pertamanya siaran peneliti,berhati hati dalam melakukan siaran,penulis takut tidak sesuai prosedur yang telah dipahami dan di ajar selama PKL,penulis mencoba dan memberanikan diri dengan hati yang takut,berkat kesungguhan penulis akhirnya bisa memberi siaran yang sesuai yang sudah direncanakan sesuai harapan kebanyakan penyiar lainnya.

Sebelum hal itu terjadi penulis melakukan persiapan persiapan yang lebih matang,agar ketika penulis melakukan siaran mempunyai modal untuk siaran,dan siarannyapun tidak terbata-bata.hal ini berlaku bagi penulis,bukan hanya penulis tetapi kebanyakan penyiar lainnya untuk melakukan persiapan sebelum menghadapi mikrofun radio siaran tersebut.dalam hal ini penulis melakukan siaran dengan teknik membaca naskah,dikarenakan penulis baru pertama kalinya dalam melakukan siaran.

Untuk selanjutnya penulis dalam melakukan siaran penulis melakukan persiapan dengan membuat naskah naskah berita,yang penulis cari beritanya melalui media online,dan penulis cantumkan


(34)

45

sumbernya,yang tujuannya untuk memberi pengetahuan terhadap pendengar setia Radio Barani dalam perjalanan ataupun di rumah yang belum sempat untuk membaca informasi informasi,yang penulis sampaikan kepada pendengar Radio Barani.

Dalam hal ini pengalaman penulis untuk pertama kalinya sungguh sangat terbata bata dan rasa takut salah dalam mengucapkan,tetapi hal itu penulis memperkayakan dengan latihan sehingga ketika penulis dalam melakukan siaran dapat dengan mudah dan lancar dalam melakukan siaran.adapun hambatan penulis dalam melakukan siaran adalah penulis bingung membedakan mana kata kata yang berpatokan dengan teks,mana kata kata yang secara spontan keluar dari dalam benak itu sendiri,tetapi pada kenyataannya selama yang diamati penulis adalah kebanyakan penyiar melakukan komunikasi dengan memberikan bahasa yang spontan.

Sedangkan sesuatu yang harus dilakukan penulis dalam melakukan siaran adalah bahwa seorang penyiar harus berani dan mereflekan dirinya agar bahasa-bahasa yang tersimpan didalam dirinya keluar dengan harapan yang diinginkan.


(35)

46

2.3.4 Evaluasi dengan pembimbing PKL

Evaluasi adalah proses pengukuran akan efektifitas strategi yang digunakan dalam upaya mencapai tujuan perusahaan. Data yang diperoleh dari hasil pengukuran tersebut akan digunakan sebagai analisis situasi program.

Disini penulis begitu banyak arahan arahan,baik arahan berupa suruhan,maupun arahan mengenai bagaimana mengambil perasaan konsumen yang baik.pembimbing mengevaluasi selama PKL disana,dengan anggota anggota baru yang masih tahap pembelajaran,Pembimbing mengevaluasi seluruh kegiatan,bukan hanya kegiatan tetapi perbaikan perbaikan teknisi ketika dilapangan,seperti sound sistemnya,dan yang terpenting bagaimana bahasa yang baik untuk disampaikan,sesuai dengan aturan aturan yang ditetapkan,oleh perusahaan tersebut.

Evaluasi disini juga melihat bagaimana keakraban anggota anggota PKL dilapangan bagaimana komunikasi mereka dengan atasan mereka,dan juga memperhatikan kebutuhan kebutuhan apa saja yang diperlukan oleh anggota dilapangan sehingga mereka merasa mereka diperhatikan,disini kami dibimbing di ayomi oleh bapak Asep Gurnita,dengan bimbingan beliau kami menjadi tahu bagaiman kondisi cara mengoperasikan dilapangan sehingga timbul yang diharapkan.


(36)

47

2.4 Deskripsi Kajian Ilmu Komunikasi .

Menurut Carl I Hovland Ilmu komunikasi adalah “ Upaya yang sistematis untuk merumuskan secara tegas asas-asas penyampaian informasi serta pembentukan pendapat dan sikap.”(Hovland dalam buku Effendi 1990 : 10)”

Sasa Djuarasa mendefinisikan Komunikasi sebagai “Konseptualisasi atau penjelasan logis tentang fenomena peristiwa

komunikasi dalam kehidupan manusia”peristiwa yang

dimaksud,mencakup produksi,proses,dan pengaruh dari sistim sistim tanda dan lambang yang terjadi dalam kehidupan manusia.

2.4.1 Tujuan Ilmu Komunikasi

Pada dasarnya komunikasi memiliki tujuan,adapun tujuan Komunikasi adalah sebagai:

Transmisi informasi,gagasan,emosi,keterampilan dan sebagainya dengan menggunakan simbol,kata-kata,gambar,figur,grafik dan sebagainya.Tindakan dan proses transmisi itulah yang biasanya disebut komunikasi (Bernard Bereleson & Gary S.Steiner)

OnongUchana Effendy dalam buku Ilmu Komunikasi Teori dan Praktek mengemukakan beberapa tujuan berkomunikasi, yaitu:

1. Supaya gagasan kita dapat diterima oleh orang lain dengan pendekatan yang persuasif bukan memaksakan kehendak

2. Memahami orang lain, kita sebagai pejabat atau pimpinan harus mengetahui benar aspirasi masyarakat tentang apa yang diinginkannya, jangan mereka inginkan arah kebarat tapi kita memberikan jakur ke timur.


(37)

48

3. Menggerakan orang lain untuk melakukan sesuatu, menggerakan sesuatu itu dapat bermacam-macam mungkin berupa kegiatan yang dimaksudkan ini adalah kegiatan yang banyak mendorong, namun yang penting harus di ingat adalah bagaimana cara yang terbaik melakukannya.

4. Supaya yang kita sampaikan itu dapat dimengerti. Sebagai pejabat atau komunikator kita harus menjelaskan kepada komunikan (penerima) atau bawahan dengan sebaik baiknya dan tuntas sehingga mereka dapat mengikuti apa yang kita maksudkan.(Effendy. 1993: 18) Jadi secara singkat dapat dikatakan tujuan komunikasi itu adalah mengharapkan pengertian, dukungan, gagasan dan tindakan. Serta tujuan yang sama adalah agar semua pesan yang kita sampaikan dapat dimengerti dan diterima oleh komunikan.

2.4.2 Tinjauan Komunikasi Jurnalistik Radio

Jurnalistik Radio adalah secara Harfiah, Jurnalistik(journalistikc) artinya kewartawanan atau hal-ihwal pemberitaan. Kata dasarnya “jurnal” (journal), artinya laporan ata catatan, atau “jour” dalam bahasa Prancis yang berarti “hari” (day) atau “catatan harian” (diary). Dalam bahasa Belanda journalistiek artinya penyiaran catatan harian.

Istilah jurnalistik erat kaitanya dengan istilah pers dan komunikasi massa. Jurnalistik adalah seperangkat atau alat media massa.Jurnalistik adalah suatu kegiatan yang berhubungan dengan pencatatan atau pelaporan sehari-hari. Jadi jurnalistik bukanlah pers, bukan media massa. Menurut kamus, jurnalistik diartikan sebagai kegiatan untuk menyiapkan, mengedit, dan menulis surat kabar, atau dalam berkala lainnnnya.


(38)

49

Dapat kita sadari terlihat penjabaran diata,bahwa jurnalistik mempenyai peran penting,diberbagai media,bukan hanya radio yang penulis lakukan selama PKL tetapi seluruh media mempunyai Jurnalistik,dalam tujuan untuk menyampaikan pesan.setiap bidang sudah berperan dan berjalan dibidangnya masing sesuai jalur yang sudah ditentukan.oleh karena Radio merupakan media massa,yang sudah tentu memiliki keahlian keahlian yang sesuai dengan bidangnya masing masing.

Mengenai membahas tentang jurnalistik,menyimak meneliti perkembangan teknologi yang konsuptif,teknologi yang makin berkembang, banyak dari mereka yang terlibat didalam bidang jurnalistik pada saat era sekarang sudah canggihnya untuk menyalurkan informasi yang diinginkan oleh seseorang,dengan begitu oleh penyebar informasi melalui media dengan sangat mempermudah melakukan penyebarkan informasi informasi yang sudah pasti merupakan kebutuhan public,dalam kehidupan sehari hari.

Dalam hal ini penulis mengambarkan bagaimana penulis mencari informasi yang kemudian penulis publikasikan kemasyarakat masyarakat khususnya pendengar setia Radio Barani.penulis selama menjadi praktek jurnalistik ditempat tersebut,penulis mencari informasi informasi dilingkungan sekitar dan di media internet,yang penulis jadikan sebagai naskah,dengan demikian,penulis informasikan ke masyarakat,dan didalam melakukan penginformasikan tidak lupa penulis cantumkan sumbser sumber,sehingga berita yang diinformasikan tetap dipercaya oleh


(39)

50

konsumen yang secara sudah mempercai kita,dan hal itu merupakan mahal harganya karena mendapat kepercayaan yang tinggi.

Ada suatu paradigma yang di temukan oleh Harold Lasswell mengatakan bahwa cara yang baik untuk menjelaskan komunikasi ialah menjawab pertanyaan sebagai berikut : „Who Says What In Which Channel To Whom With What Effect?’. Paradigma Lasswell di atas menunjukan bahwa komunikasi meliputi lima unsur sebagai jawaban dari pertanyaan yang di ajukan itu, yakni:

1. Komunikator (communicator, source, sender)

2. Pesan (message)

3. Media (channel, media)

4. Komunikan (communicant, communicatee, receiver, recipient)

5. Efek (effect, impact, influence)

Berdasarkan paradigma Lasswell tersebut, komunikasi adalah proses penyampaian pesan oleh komunikator kepada komunikan melalui media yang menimbulkan efek tertentu. Proses komunikasi pada hakikatnya adalah proses penyampaian pikiran atau perasaan seseorang (komunikator) kepada orang lain (komunikan). Pemikiran bisa berupa gagasan, informasi, opini, dan lain-lain yang muncul dari benaknya.


(40)

51

2.5 Analisa Kegiatan Selama Praktek Kerja Lapangan

Pada Saat Melaksanakan PKL penulis dalam hal ini melakukan aktifitas Keraja Lapangan dibagian pembuatan naskah Radio di P.T,Radio Siaran Pendidikan Barani Kab:Bandung dengan kegiatannya adalah membuat naskah Radio di Program acara Indonesia Jalur Lambat,IJL.Selama PKL,disini Penulis melakukan memulai pelaksanaan PKL pada pukul 13.00 samapai dengan 16.00.

Selama Pkl Penulis ditugaskan membuat Naskah,disini langkah prinsip-prinsip yang ada hubungannya dengan dunia kerja praktek penulis antara lain:

1. Diucapkan

2. bersifat ’sekarang

3. Pribadi

4. didengar sekali

5. hanya suara

Sedangkan Untuk prinsip penulisannya sendiri penulis mempunyai pandangan pandangan yang sudah diajarkan sebelumnya yang dijadikan pedoman,prinsipnya adalah:

 Menggunakan kalimat pendek dan tidak berbingkai. Alasan: kalimat panjang tidak dapat dicerna dengan cepat oleh pendengar.


(41)

52

 Subjek dekat dengan predikat. Alasan: pendengar akan dengan mudah melupakan subjek kalimat apabila terlalu banyak kata-kata yang disisipkan antara subjek kalimat dan predikat.

 selalu menggunakan kalimat AKTIF. Alasan: pendengar cenderung lebih mudah mencerna makna kalimat dalam bentuk aktif daripada pasif.

 Selalu menggunakan huruf kapital. Alasan: huruf kapital dapat meminimalisir kesalahan membaca oleh penyiar karena makna lambang yang diwakili huruf kapital cenderung lebih universal dibandingkan huruf kecil, apalagi huruf sambung.

 Selalu gunakan jenis huruf tanpa kait. Alasan: meminimalisir kesalahan baca, berhubung penyiar harus membaca dengan cepat. Huruf berkait akan memusingkan pembacanya karena akan terlihat menyambung dengan huruf lainnya.

Sesudah melakukan naskah radio,disini penulis harus mampu melakukan On Air,yang mana penulis harus mampu menguasainya dan mempraktekannya,yang tujuan sebagai pendidikan buat penulis.

Menurut pandangan Howard Gough dengan menguliti pernyataan di atas. Dia adalah seorang editor buku pelatihan keradioan "Planning, Presenting, Producing The Radio Pragramme" yang diterbitkan Asia Pasifik Institute for Broadcasting Development. Menurut Howard Gough ada 8 langkah besar yang harus dicermati penyiar radio.


(42)

53

1. Melibatkan Pendengar ke Program

Suara menarik dan mempesona belum cukup untuk menarik perhatian khalayak pendengar melibatkan diri ke dalam program. Tantangan pertama penyair, bagaimana daya tariknya mampu memaksa pendengar mau memperhatikan program dan tujuan program yang disusun.

2. Bicara Bukan Bersuara

Moto sakral setiap penyiar di muka mikrofon : “Berbicaralah kepada sahabat”. Bicara berarti bukan membaca. Meski bertugas dengan beberapa lembar kertas naskah, kesan yang harus ditimbulkan penyiar tidak sedang membaca. Penyiarlah yang harus lebih awal membangun imajinasi dalam siarannya, dia sedang berbincang dengan khalayak pendengar secara individual. Bukan urusan pendengar apakah di hadapan anda ada naskah atau tidak. Mereka hanya ingin disapa sebagaimana layaknya sahabat.

3. Memaksimalkan Ekspresi Tubuh ke Suara

Performa penyiar hanya lewat suara. Tidak ada elemen lainnya, apalagi visualisasi. Jadi suara benar-benar menjadi medium utama komuniksi penyiar dengan pendengar. Karenanya seluruh energi ekspresi komunikasi penyiar harus tergambarkan lewat suara. Misalnya saja, bagaimana "gesture tubuh" dalam komunikasi personal, bisa tergambarkan hanya lewat suara. Penyiar yang baik, adalah dia yang dapat menyalurkan emosinya, ekspresinya dan memberi "nyawa" pada suaranya.


(43)

54

4. Bergairah

Keberhasilan komunikasi ditentukan kegairahan komunikatornya. Dalam hal ini adalah penyiarnya. Bagaimana pendengar mampu digerakkan supaya bergairah pada program yang disiarkan kalau sejak awal acara itu pendengar mempunyai kesan penyiarnya sendiri loyo dan tidak bersemangat.

5. Empati

Penyiar harus bertindak sebagai sahabat. Satu diantara ekspresinya membangun empati. Menurut pakar komunikasi KRIS COLE, empati adalah kemampuan untuk melihat situasi dari sisi orang lain. Penjabarannya berarti, kemampuan Penyiar melihat kepentingan, kebutuhan dan keinginan pendengar. Tidak benar kalau Penyiar memaksakan kehendaknya supaya diterima pendengar. Buatlah kebalikannya, "Saya mengabdi kepada pendengar". Artinya, siaran selalu bermula dari memahami kebutuhan pendengar.

6. Jadilah Etaalase Yang Baik

Penyiar ternyata dapat diibaratkan sebagai etalase, tempat memajang benda dagangan. Tetapi etalase juga dapat berarti citra radio. Maksudnya, gambaran dan citra radio mudah sekali tergambar dari penampilan penyiarnya. Semakin cantik performa penyiar, makin nampak kecantikan manajemen, kerjasama dan standarisasi siaran yang ditetapkan radio itu. Pokoknya, penyiar adalah "miniatur" radionya.


(44)

55

7. Terbuka Pada Kritik

Penyiar adalah profesi yang terus bergerak. Bila penyiar sudah merasa hebat, bersiaplah untuk menggali lubang kuburnya sendiri. Karena yang membuat profesi penyiar terus berlari, adalah gerak masyarakat yang sangat dinamis. Penyiar harus sejalan dengan pendengarnya.

8. Jadilah Pendengar Yang Baik

Ingatkah anda pada rumusan para konversasionalis, seorang pembicara yang baik tumbuh karena kemampuannya menjadi pendengar yang baik. Begitu pula penyiar yang baik, bukan sekedar kemampuannya bicara, tapi juga mendengar. Karena hanya dengan mendengar dia mampu menyerap banyak hal. Penyiar yang selalu siap mendengar akan menuai banyak masukan.

2.6 Analisa Pelayanan Perusahaan Terhadap Mahasiswa PKL

Pada saat mengajukan proposal Praktek Kerja Lapangan, penulis diterima dengan baik oleh PT. Radio Siaran Pendidikan Barani (Radio Barani Bandung). Begitu pula ketika penulis ditempatkan di bagian Penyiar siaran program acara. Direktur Operasional dan para staf bagian lainnya menyambut dengan baik, ramah, dan penuh kehangatan.

Sebelum menyerahkan surat izin PKL, Ketika di kantor PT. Radio Siaran Pendidikan Barani, penulis mengutarakan permohonan izin untuk melakukan kegiatan Praktek Kerja Lapangan di Radio Barani. Melalui


(45)

56

Direktur Operasionalnya, penulis langsung diberikan izin dan diperbolehkan melaksanakan PKL.

Dan hari berikutnya penulis ditawarkan untuk langsung berpartisipasi dalam kegiatan Radio Barani. Yaitu, melihat proses kegiatan siaran yang sedang berlangsung di Radio Barani, diskusi mengenai peraturan dalam penyiaran dan segala hal tentang radio.

Mengawali kegiatan Praktek Kerja Lapangan di Radio Barani, penulis tidak langsung ditempatkan pada bagian program acara. Penulis terlebih dahulu mendapat pengarahan mengenai program acara yang ada di Radio Barani. Dari cara pengoperasian aplikasi komputer untuk menyiarkan dan alat audio mixer. Hingga tips dan trik menjadi seorang penyiar radio.

Direktur Operasional PT. Radio Siaran Pendidikan Barani sekaligus pembimbing Kerja Praktek penulis, memberikan jadwal tugas kegiatan Praktek Kerja Lapangan kepada penulis pada pukul 13.00-16.00. yaitu sesuai dengan jadwal siaran program acara Indonesia Jalur Lambat. Di lingkungan Radio Barani, penulis diberikan sarana ruangan untuk diskusi santai, ruangan ibadah, dan kantin.

Penulis Banyak sekali mendapat pengetahuan melalui diskusi-diskusi yang diberikan pihak perusahaan secara insidental atau di sengaja kepada penulis selama melaksanakan Praktek Kerja Lapangan. Seperti, penulis diminta pendapat ide tentang bahan-bahan yang mau di On-Air kan atau bahkan diskusi tentang keseharian dan hal apapun yang tentang radio.


(46)

57

Hal ini menjadikan penulis menambah wawasan dalam keilmuan komunikasi khususnya tentang broadcasting.

Pada saat penulis menyelesaikan pelaksanakan Praktek Kerja Lapangan, pihak perusahaan mengadakan acara perpisahan kecil-kecilan. Hal ini sebagai bentuk pelayanan yang baik dari pihak perusahaan kepada penulis selama melaksanakan Praktek Kerja Lapangan.


(47)

58 BAB III PENUTUP 3.1 Kesimpulan

Dari berbagai penjelasan yang sudah dibahas di bab bab sebeumnya,penulis menyimpulkan yang pesifik,agar dapat dipahami lagi,dan dipermudah lagi dalam memahami hasil yang dilakukan penulis selama PKL,di Perusahaan Radio Barani,yang sebelunya bernama Radio Lisma.Penulis ingin menyimpulkan antara lain:

Radio yang bergerak sebagai radio siaran pendidikan, radio Barani 1116 AM banyak menyajikan informasi, pendidikan, kebudayaan, serta agama di dalamnya. Dan menyediakan acara-acara yang bersifat hiburan, niaga dan pelayanan jasa.

Format musik radio Barani 1116 AM hingga saat ini masih didominasi oleh sunda, tidak memandang zaman semakin maju, teknologi pun sudah canggih bahkan sangat canggih, tapi satu hal yang PT Radio ini yakini dan menganggap bahwa kebudayaan sunda harus diwariskan dan tidak akan ada kata punah untuk lagu sunda. Walau sebagian remaja sudah beralih ke lagu lagu yang internasional,tetapi Radio Barani ini sendiri tetap optimis dan harus selalu eksis untuk memajukan suatu kebudayaan. format lagu yang disediakan sudah tersedia dalam penyiar yang sudah ditetapkan dalam program acara IJL (Indonesi Jalur Lambat).


(48)

59

Kegiatan yang dilakukan penulis selama melaksanakan PKL,Melaksanakan Kegiatan yang bersifat rutin dan insidentil,melaksanakan siaran,penulisan naskah,mengadakan bimbingan bersama pimpinan redaksi dalam memberi arahan arahan,agar penulis selama melaksanakan PKL tidak ada kesalahan kesalahan yang besar.

Untuk kegiatan rutin sendiri,penulis melaksanakan tugasnya sesuai dengan jadwal yang telah ditetapkan oleh perusahaan tersebut,sedangkan insedentil,penulis dipanggil secara mendadak,seperti menggantikan rekan rekan PKL yang berhalangan hadir,dikarenakan sakit,membuat naskah untuk On Air bersama.menjadi asisten ketika diminta oleh pihak radio yang ketika siaran,menjadi teman ketika siaran.

3.2 Saran Saran 3.2.1 Bagi Perusahaan

Agar lebih memanfaatkan waktu bagi mahasiswa yang PKl disana sebaik mungkin sehingga mahasiswa yang PKL disana merasa berkesan,memberikan jadwal jadwal yang sesuai,dan benar memanfaatkan waktunya ketika melakukan siaran,dan tidak ada digantikan jadwalnya oleh orang orang yang berkepentingan,seperti menyambut tamu,sesorang yang PKl jadi diabaikan.

Memberi tugas terhadap mahasiswa yang PKl,agar menerbitkan mading yang diterbitkan seminggu sekali.sehingga,disana kelihatan potensi mahasiswa yang sesuai berkaitan dengan keilmuannya dalam dunia jurnalistik.khususnya dibidang lainnya.


(49)

60

Memberi wwawenang terhadap mahasiswa yan melaksanakan PKL,dalam membimbing anak anak yang cursus ketika siaran,sehingga mahasiswa yang PKL dapat belajar dan mencontohkan kepada anak yang cursus yang tujuan belajar menajadi kepemimpinan yang bertanggung jawab.

Membuat alamt media sosial yang aktif,sehingga mahasiswa PKL atau karyawan karyawan yang ada disana bisa membaca pengumuman pengumuman tanpa harus datang keadio hanya untuk melihat sebuah pengumuman

3.2.2 Saran Bagi mahasiswa PKL

. Kerja praktek ini,dapat menjadi kaca perbandingan buat mahasiswa yang ingin PKL di PT.Radio Barani,khusus dengan kajian keilmuan yang sama,umumnya bagi mahasiswa yang lainnya.

Memberi pelajaran yang lebih berharga,dan menjadikan PkL yang selanjutnya lebih baik dari sebelumnya,sehingga tercipta harapan berkesan yang lebih bagus menjadikan Praktek yang efektip.

Seorang mahasiswa harus lebih aktif,inopatif,sehingga terbentuk mahasiswa yang bermanfaat diperusahaan dimanapun,dengan prestasi,didikasi,loyalitasnya,sehingga tidak terjadi suatu kesalahan yang cacat.

Mahasiswa adalah seseorang yang intlektual,memberikan yang terbaik,menjadi pemimpin yang baik,menjadikan sebagai tauladan,sehingga ketika dia meninggalkan dimana ia melaksanakan tugas,berkesan yang positif,ketika


(50)

61

ditinggalkan ia selalu diingat dan dijadikan sesosok figure yang benar benar bertanggung jawab.

Mahasiswa yang sudah melaksanakan tugasnya,dan meninggalakan tempat dimana ia melakukan praktek belajar,meningalkan suatu kesan yang bertanggung jawab,agar ketika adek adek kelasnya ketika melakukan PKL selanjutnya tidak ada lagi beban PR yang belum terselesaikan.dengan demikian keilmuan semakin maju dan berkembang,tanpa harus memecahkan pekerjaan sebelumnya yang ditinggalkan begitu saj.

Mahasiswa yang benar benar selesai melaksanakan tugasnya agar terus melakukan silaturrahmi,baik melalui teknologi,ataupun dengan media lainnya,sehingga hubungan kekluargaan yang terbentuk selama melaksanakan PKL tetap utuh.


(51)

1 BAB I PENDAHULUAN

Industri penyiaran radio diawali oleh David Sarnoff yang mendirikan perusahaan pembuat pesawat radio sistem AM yang bernama RCA atau Radio Corporation of America. Liputan kegiatan Pemilu pada tahun 1920 oleh Radio KDKA (USA) dianggap sebagai penyiaran berita pertama secara meluas dan teratur kepada masyarakat. Radio KDKA adalah stasiun penyiaran radio yang berizin komersial yang didirikan oleh Frank Conrad.

Perkembangan industri penyiaran radio FM dimulai ketika pertengahan tahun 1933, Edwin Howard Armstrong dari Universitas Columbia berhasil menemukan frekuensi modulasi (FM), frekuensi yang jauh lebih tinggi dari penyiaran radio AM (yaitu dari 88 sampai 108 MHz). Armstrong kemudian mendemonstrasikan penemuannya kepada David Sarnoff. Namun RCA ternyata lebih tertarik untuk mengembangkan televisi. Armstrong kemudian menjualnya kepada beberapa perusahaan lainnya. Pengembangan radio FM sempat tertunda karena meletusnya Perang Dunia ke 2 dan kalangan industri yang lebih tertarik mengembangkan televisi. (Chester, Garrison, Willis dalam buku “Television and Radio”)

1.1 Sejarah Radio Siaran Pendidikan Radio Barani 1116 KHz Jl. Raya Cinunuk no. 84 Kec. Cileunyi Kabupaten Bandung.

Radio Barani pada awalnya bernama Radio Lisma. Radio Barani adalah radio dengan frekuensi 1116 AM. Bernaung dibawah PT, RADIO SIARAN PENDIDIKAN BARANI, radio LISMA 1116 AM yang dipancarkan dari Jl. Raya


(52)

2

Cinunuk no. 84 Kec. Cileunyi Kabupaten Bandung ini merupakan radio yang berdiri dan mendapatkan izin resmi dari KPI di tahun 2001 dengan No. Surat Izin : 1515/TU/PT.208/DITBINFREK/VI/2001. Lalu pada tanggal 20 Januari 2011 radio

Walaupun memang gelombang FM lebih banyak keunggulannya dibandingkan gelombang AM, ternyata gelombang AM memiliki keunggulan tersendiri. Menurut situs www. edwias.com, gelombang pada 12 permukaan tanah menciptakan daerah layanan utama AM saat mereka melalui permukaan bumi. Stasiun AM yang berkekuatan besar mampu menjangkau pendengar yang jaraknya ratusan mil pada siang hari, dan pada malam hari sinyal AM dipantulkan oleh atmosfir (ionosfir) yang kemudian menciptakan gelombang udara yang mampu mencapai tempat yang lebih jauh hingga ribuan mil. Gelombang udara merupakan daerah layanan kedua AM. Maka tidak heran apabila pendengar Radio Barani 1116 AM hingga ke kota Garut dan kota lainnya sepanjang masih berada dalam jangkauannya.

Sebagai radio siaran pendidikan, radio Barani 1116 AM banyak menyajikan informasi, pendidikan, kebudayaan, serta agama di dalamnya. Namun kami sadar tidak hanya itu yang dibutuhkan oleh pendengar, maka kami menyediakan acara-acara yang bersifat hiburan, niaga dan pelayanan jasa walaupun frekuensinya tidak sebanyak informasi dan yang lainnya yang kami utamakan.


(53)

3

Format musik radio Barani 1116 AM hingga saat ini masih didominasi oleh sunda, kami sadar bahwa kini zaman semakin maju, teknologi pun sudah canggih bahkan sangat canggih, tapi satu hal yang kami yakini bahwa kebudayaan sunda harus diwariskan dan tidak akan ada kata punah untuk lagu sunda. Walaupun demikian radio Barani 1116 AM bukan tidak menyediakan lagu-lagu berbahasa Indonesia ataupun asing, format lagu tersebut juga ada dalam program acara kami namun tidak sebanyak format musik Sunda yang sekitar 40% mendominasi.

1.2 Bagian Produksi dan Penyiaran Radio Siaran Pendidikan Radio Barani Jl. Raya Cinunuk no. 84 Kec. Cileunyi Kabupaten Bandung.

Kegiatan produksi radio pada departemen program stasiun radio dengan format apa pun mencakup bagian-bagian sebagai berikut:

A. Music Director,

Mempunyai tugas,adapun tugasnya antara lain:

 Menambahkan atau mengeluarkan lagu-lagu yang akan diputar.

 Mempersiapkan daftar lagu yang akan diputar (playlist) serta mengawasi pelaksanaanya.

 Mendengarkan dan memeriksa rekaman lagu/musik baru.

 Berkonsultasi dengan manajer program mengenai rotasi lagu/musik.

 Menjalin hubungan dengan perusahan rekaman untuk mendapatkan lagu/musik terbaru.


(54)

4

 Membuat catalog dan penyusuna kaset/CD rekaman lagu musik (pada stasiun radio besar pekerjaan ini biasanya dilakukan oleh seorang music librarian)

B. Manajer Produksi,

Mempunyai tugas,yang tugasnya antara lain:

 Memproduksi iklan local, iklan layanan masyarakat, dan pengumuman.  Mengawasi kualitas suara stasiun radio.

Penyiar, sering juga disebut dengan announcer, harus berwawasan agar siarannya hidup, dinamis, berisi, dan tidak monoton. Kosakata, varietas kata,improvisasi, hanya bisa dilakukan oleh penyiar yang berwawasan luas. Penyiar tersebut memiliki tanggung jawab antara lain:

 Mengantar rekaman lagu/musik dan program.

 Membacakan iklan-iklan (live commercials), layana publik, dan identifikasi stasiun.

 Menyampaikan laporan/informasi waktu, cuaca dan lalu lintasMenjalan perlatan control room.

Sebagai tambahan, penyiar juga dapat melakukan hal-hal lain sebagai berikut:  Ikut serta memproduksi ikalan dan pengumuman.

 Bertindak sebagai pengisi suara untuk iklan dan pengumuman lainnya.Membantu music director serta manajer produksi.

1.3 Program Acara Indonesia Jalur Lambat ( IJL)

Program acara Indonesia Jalur Lambat diproduksi seiring dengan berdirinya radio Lisma yang kemudian kini berubah nama menjadi radio Barani.


(55)

5

Indonesia Jalur Lambat adalah Program acara yang menyuguhkan musik-musik tanah air ( pop Indonesia ) dengan menyampaikan tips tentang kehidupan remaja dan dibawakan oleh penyiar remaja yang bertujuan untuk menghibur sekaligus memberikan tambahan pengetahuan tentang kehidupan remaja. Format siaran : interaktif melalui surat dan telepon yang diselingi kuis interaktif sponsor.

Untuk menciptakan satu birokrasi kerja yang teratur diperlukan adanya struktur didalamnya,jadi di P.T Radio Siaran Pendidikan Radio Barani memiliki struktur P.T Radio tersebut dapat dilihat pada gambar 1.1 seagai berikut:

Gambar 1.1

Struktur Organisasi PT. RSP Barani

Sumber: Company Profile PT. RSP Barani 2013 Penanggung

Jawab

Direktur Utama

Manajer Operasional

Manajer Studio Manajer Keuangan Direktur

Operasional

Operator


(56)

6

1. PENANGGUNG JAWAB : H. CUCU SUPENA, M.MPD 2. DIREKTUR UTAMA : HJ. YULIA WIDANINGSIH, DRA 3. DIREKTUR OPERASIONAL : ASEP GURNITA

4. MANAJER OPERASIONAL : DUDY SUPRIYADI, DRS 5. MANAJER STUDIO : AAN SUJANA, S.PD

6. MANAJER KEUANGAN : IPON PONIAH, DRA

7. PROGRAMMER : DUDI HERMAWAN

8. MARKETING : DRS. ISMAIL

9. REPORTER : ASEP DZIKRI ABDUL HAKIM

10.OPERATOR : WAWAN SETIAWAN

1.4Logo dan Slogan Radio

1.4.1 Logo adalah sebuah lambang yang diberikan oleh suatu institusi dan merupakan cerminan dari perusahaan tersebut.

Gambar 1.2 Logo Radio Barani


(57)

7

1.4.2 Slogan Radio Barani

Slogan merupakan sebuah sapaan,yang ditutrkan oleh penyiar Radio Barani ini,dengan demikian P.T Radio Barani memiliki pendengar yang tahu dengan sapaan tersendiri didalam penyiar.

Adapun slogan Radio Barani adalah:

News Education & Music “Radio Bandung anu dipigandrung”

Filosofi dari slogan ini ialah bermaksud bahwa Radio Barani adalah adalah radio yang menyiarkan siaran berita-berita, musik-musik, serta segala hal yang pendidikan yang mendidik dan menjadi radio yang digandrungi oleh masyarakat Bandung.

1.5 Job Deskripsion

Di bawah ini adalah job description dari struktur organisasi PT. RSP Barani a. Penanggung Jawab

Peranan seorang penanggung jawab ialah Bertanggung jawab secara umum pelaksanaan kegiatan. Mengkoordinasikan dengan para Direktur dalam menentukan aturan-aturan khusus pada kegiatan. Menentukan kebijakan-kebijakan mengenai pelaksanaan kegiatan di Radio.

b. Direktur utama

Seorang Direktur utama adalah jabatan yang ditunjuk dan memberi laporan kepada Dewan Direksi dan memiliki tugas sebagai berikut :

 Mengkoordinasikan dan mengendalikan kegiatan-kegiatan dibidang administrasi keuangan, kepegawaian dan kesekretariatan.


(58)

8

 Mengkoordinasikan dan mengendalikan kegiatan pengadaan dan peralatan perlengkapan.

 Merencanakan dan mengembangkan sumber-sumber pendapatan serta pembelanjaan dan kekayaan perusahaan.

 Mengendalikan uang pendapatan, hasil penagihan rekening penggunaan air dari langganan.

 Dalam melaksanakan tugas-tugas Direktur Umum bertanggung jawab kepada Direktur Utama.

 Menawarkan visi dan imajinasi di tingkat tertinggi Memimpin rapat umum, dalam hal: untuk memastikan pelaksanaan tata-tertib; keadilan dan kesempatan bagi semua.

 Bertindak sebagai perwakilan organisasi dalam hubungannya dengan dunia luar  Memainkan bagian terkemuka dalam menentukan komposisi dari board dan

sub-komite, sehingga tercapainya keselarasan dan efektivitas  Mengambil keputusan sebagaimana didelegasikan

 Menjalankan tanggung jawab dari direktur perusahaan sesuai dengan standar etika dan hukum.

c. Direktur operasional

Direktur operasional memiliki tugas yang sangat penting. Mengawasi dan bertindak pengambil keputusan pelaksanaan kegiatan-kegiatan serta produksi program radio. Agar tercapai tujuan perusahaan.


(59)

9

d. Manajer operasional

Manajer operasional bertindak langsung di bawah wewenang direktur operasional. memiliki tugas utama atas seluruh aktivitas operasional radio, mulai dari pembuatan rencana produksi, pembuatan rencana pemakaian sistem dan anggaran produksi, memastikan kualitas program yang dihasilkan sesuai dengan standar perusahaan hingga pengelolaan suasana kerja agar SDM mampu bekerja secara optimal. Berikut deskripsi pekerjaan Operational Manager secara lebih jelas.

e. Manajer studio

Manajer studio bertindak bertanggung jawab dan mengatur segala hal yang berkaitan dengan internal studio, baik properti,sarana di dalam studio dan SDM yang bertugas di studio.

1.6Sarana dan Prasarana Radio Barani

1.6.1 Sarana P.T Radio siaran pendidikan Radio Barani ini memiliki sarana yang menunjang Fasilitas memudahkan segala bentuk kerja untuk Radio Barani ini didalamnya dapat dilihat ditable dibawah ini:

Table 1.1

Sarana P.T.Radio Siaran Pendidikan Radio Barani

No Uraian Keterangan

1 Pemancar am 1 kilo watt

2 Antene markoni/vertikal 60 meter

3 Mixer stk yx 1602


(60)

10

5 Tascam M 1016

6 Grafik equalizer stk vq 15

7 Audio processing Alesis 3630

8 Microphones behringer -

9 Headphone hd 2020

10 Radio receiver akai, tape deck teac w/600 r/Tascam 11 Vcd sony, edico, sinko

12 Computer intel pentium iv core duo hd 2 gb 512 mhz

13 Power amplifier cd 800 peavey

1.6.2 Prasarana P.T Radio Siaran Pendidikan Radio Barani Antara lain dapat dilihat melalui table dibawah ini:

Table 1.2

Prasarana P.T.Radio Siaran Pendidikan Radio Barani

No Uraian Keterangan

1 Bangunan permanen 1000 meter persegi

2 Aula 200 meter persegi

3 Ruang audio visual -

4 Ruang kursus gitar, drum, biola, vokal, piano, keyboard

-

5 Laboratorium bahasa -


(61)

11

7 Tk, smp, sma mekar arum -

8 Ob van innova seri g -

1.7Lokasi dan Waktu Praktek Kerja Lapangan 1.7.1 Waktu Praktek Kerja Lapangan ( PKL )

Waktu pelaksanaan Praktek Kerja Lapangan (PKL) dilakukan selama 1 bulan (30 hari), di mulai pada tanggal 24 Juli 2013 s.d 03 Agustus 2013 di Di Radio Barani setiap hari di mulai pukul 13.00 s.d 16.00 (Sesuai Dengan Jam Kerja).

1.7.2 Lokasi Praktek Kerja Lapangan ( PKL )

Praktek Kerja Lapangan ini dilaksanakan di :

Radio Siaran Pendidikan Barani. Jl. Raya Cinunuk no.84 Cileunyi Kab. Bandung 40393 telp : 022 7810086-022 9240875.


(62)

ii

KATA PENGANTAR

Assalamu’alaikum Wr.Wb.

Puji dan syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT karena atas segala rahmat dan ridho-Nya, hingga diberikan kekuatan, nikmat dan karunia yang tak ada hentinya selama menyusun Laporan Praktik Kerja Lapangan (PKL) ini.

Serta penulis juga mengucapkan terima kasih kepada kedua Orang tua dan keluarga besar penulis. Atas segala doa, dukungan dan semangatnya. Dengan begitu, penulis dapat menyelesaikan laporan ini sebagai pertanggung jawaban dari praktik kerja lapangan yang dilakukan selama tiga puluh hari.

Laporan Praktik Kerja Lapangan Di Radio Pendidikan Barani 1116 AM ini diajukan sebagai bukti telah menjalankan Praktik Kerja Lapangan (PKL). Selesainya laporan ini tidak terlepas dari bimbingan, arahan serta arahan dari berbagai pihak yang telah memberikan kontribusi penting dalam penyusunan laporan ini. Oleh karena itu, dengan penuh ketulusan, penulis ingin menyampaikan terima kasih kepada:

1. Yang Terhormat Prof. Dr. Samugyo Ibnu Redjo, Drs.M.A selaku Dekan FISIP Universitas Komputer Indonesia, yang telah mengeluarkan surat pengantar PKL kepada pihak perusahaan dan memberikan pengesahan pada laporan ini.


(63)

iii 2. Yang Terhormat Drs. Manap Solihat.,M.Si selaku Ketua Program Studi Ilmu Komunikasi dan Public Relations Unikom juga sebagai dosen yang telah banyak memberikan pengetahuan dan berbagi ilmu serta wawasan selama penulis melakukan perkuliahan.

3. Yang Terhormat Melly Maulin P, S. Sos., M.Si sebagai Sekretaris Program Studi Ilmu Komunikasi dan Public Relations Unikom sekaligus sebagai dosen yang telah banyak memberikan pengetahuan dan berbagi ilmu serta wawasan selama penulis melakukan perkuliahan.

4. Yang Terhormat Inggar Prayoga S.kom Sebagai dosen Wali yang selalu membimbing administrasi perwalian penulis yang akhirnya mempermudah penulis dalam hal lancarnaya suatu proses belajar di Universitas Komputer Indonesia.

5. Yang Terhormat Desayu Eka Surya S.Sos.M.S.i selaku Dosen Pembimbing Praktek Kerja Lapangan Unikom yang senantiasa memberikan arahan, bimbingan, dan motivasi kepada penulis sebelum dan sesudah penulis melaksanakan Praktek Kerja Lapangan dan selama melaksanakan bimbingan.

6. Yang Terhormat Bapak dan Ibu Dosen beserta staf di lingkungan Program Studi Ilmu Komunikasi dan Public Relations yang tidak dapat penulis sebutkan satu persatu. Ilmu yang diberikan memberikan arti yang berharga bagi penulis untuk ikut serta mengembangkan ilmu komunikasi.


(64)

iv 7. Yang Terhormat Asep Gurnita selaku Direktur operasional PT. Radio Barani yang telah memberikan kesempatan pada penulis untuk dapat melakukan praktik kerja lapangan di Radio Pendidikan serta bimbingannya selama praktik kerja lapangan.

8. Teman-teman di IK 6 dan IK Jurnal-1 2010. Terima kasih untuk semangatnya.

Hanya ucapan terima kasih yang tulus dan ikhlas, yang dapat penulis sampaikan.Untuk membalas jasa yang telah diberikan, semoga Allah SWT memberikan balasan setimpal nantinya. Aamiin yaa rabbal’alamin. Akhir kata,Kesempurnaan dari laporan ini,kritik dan saran yang membangun sangat penulis harapkan.Semoga laporan ini bermanfaat bagi pembaca pada umumnya dan bagi penulis pada khususnya.

Wassalamu’alaikum Wr.Wb.

Bandung, Desember 2013 Penulis

Abdul Ghofur NIM.41809731


(65)

62

DAFTAR PUSTAKA

 Effendy, Onong Uchjana. 1991. Radio Siaran Teori dan Praktek. Bandung: CV Mandar Maju.

 Sendjaja,Djuarsa S.2002.Teori Komunikasi .Jakarta:Pusat penerbitan Universitas Terbuka

 Effendy, Onong Uchjana 2007. Pengantar Ilmu Komunikasi. Bandung: Remaja Rosdakarya.

Sumber Lain

 Sumber:belajarsamapakrocky.files.wordpress.com/.../modul-dasar-dasar-produksi.

 http://id.wikipedia.org/wiki/Evaluasi Rabu,9 Oktober 2013 ( Pukul 14:30 Lokasi Kosan)

 http://komunikasipers.blogspot.com/2013/01/definisi-jurnalistik-menurut-para-ahli.html

 Sumber: belajarsamapakrocky.files.wordpress.com/.../modul-dasar-dasar-produksi.

 http://komunikasipers.blogspot.com/2013/01/definisi-jurnalistik-menurut-para-ahli.html


(66)

DAFTAR RIWAYAT HIDUP

DATA PRIBADI

Nama : Abdul Ghofur

Tempat, Tanggal Lahir : Jambi, 25 Desember 1989

Janis Kelamin : Laki-Laki

Agama : Islam

Kewarganegaraan : Indonesia

Alamat Kost : Jalan Suka Sari 2 No 105 RT 02 RW 03 Bandung

Alamat Rumah : Smp. Babeko Kec Batin II Kab:Muara Bungo,Jambi


(67)

Hobi : Bermain alat musik (gitar dan drum),Futsal,Berenang.

Email : Gofray_beeh@yahoo.co.id

Pendidikan formal :

No Tahun Uraian Keterangan

1 1994-2002 SDN 123 Babeko Muara Bungo Jambi Lulus/berijazah 2 2003-2008 SMP Swasta,Pesantren Gontor Tidak Lulus 3 2008 MAN 2 Negeri Cipadung,Cibiru Bandung Lulus/Berijazah 4 2009 Kuliah di Universitas Komputer Indonesia

Jurusan Ilmu Komunikasi

_

Pendidikan Non Formal :

No Tahun Uraian Keterangan


(68)

3

PENGALAMAN KERJA

No Tahun Uraian Keterangan

1 2009 Kerja di Lelang karet di Muara Bungo Jambi.

Pencatat harga Karet

2 2013 Kerja Praktek Lapangan Sebagai Penulis

Naskah Di Radio Barani.

PENGALAMAN ORGANISASI

No Tahun Uraian Keterangan

1 2007-2008 Koordinator Kepramukaan Gontor Jawa Timur

Koordinator

2 2008 Penggerak Bahasa Di Gonto Kediri Jawa Timur

Penggerak Bahasa

3 2009 Organisasi Futsal Man 2 Cipadung Di Bandung


(69)

PELATIHAN & SEMINAR

No Tahun Uraian Keterangan

1 2011-2012 Pelatihan Komunikasi Action Sertifikat 2 2010 Tabel Maneer Hotel Amarossa Bandung Sertifikat 3 28

Oktober-2010

Temu kenal mahasiswa baru fakultas Ilmu komunikasi unikom

Sertifikat

4 8-Maret-2011

Meraih ruang bisnis melalui internet Sertifikat

5 30-Maret-2010

Diskusi Internal Sastra Inggris,Dengan Tema Upaya meningkatkan motifasi

mahasiswa sastra inggris

Sertifikat

6 26-May-2010

Apresiason Fikom Sertifikat

7 18-Juni-2011

Nomber One Broad casting School Certificate of Comporetion

Sertifikat

8 12-Juni-2010

Attantdante English DevartementOf Indonesia University Of Computer

Sertifikat


(70)

5

2005 Tengah

KEMAMPUAN

1. Kemampuan computer (Ms.Office, Photoshop, Corel Draw, Internet) 2. Presentin

3. Camera man 4. Fotografi

Bandung,Desember 2013 Penulis

Abdul Ghofur NIM:411809731


(71)

(72)

(73)

LAPORAN PRAKTEK KERJA LAPANGAN DI RADIO SIARAN

PENDIDIKAN RADIO BARANI 1116 KHZ

Diajukan sebagai bukti telah melaksanakan Praktek Kerja Lapangan (PKL)

Oleh:

PROGRAM STUDI ILMU KOMUNIKASI KONSENTRASI JURNALISTIK FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK

UNIVERSITAS KOMPUTER INDONESIA BANDUNG

2013 Abdul Ghofur NIM:41809731


(1)

3

PENGALAMAN KERJA

No Tahun Uraian Keterangan

1 2009 Kerja di Lelang karet di Muara Bungo Jambi.

Pencatat harga Karet

2 2013 Kerja Praktek Lapangan Sebagai Penulis

Naskah Di Radio Barani.

PENGALAMAN ORGANISASI

No Tahun Uraian Keterangan

1 2007-2008 Koordinator Kepramukaan Gontor Jawa Timur

Koordinator

2 2008 Penggerak Bahasa Di Gonto Kediri Jawa Timur

Penggerak Bahasa

3 2009 Organisasi Futsal Man 2 Cipadung Di Bandung


(2)

PELATIHAN & SEMINAR

No Tahun Uraian Keterangan

1 2011-2012 Pelatihan Komunikasi Action Sertifikat 2 2010 Tabel Maneer Hotel Amarossa Bandung Sertifikat 3 28

Oktober-2010

Temu kenal mahasiswa baru fakultas Ilmu komunikasi unikom

Sertifikat

4 8-Maret-2011

Meraih ruang bisnis melalui internet Sertifikat

5 30-Maret-2010

Diskusi Internal Sastra Inggris,Dengan Tema Upaya meningkatkan motifasi

mahasiswa sastra inggris

Sertifikat

6 26-May-2010

Apresiason Fikom Sertifikat

7 18-Juni-2011

Nomber One Broad casting School Certificate of Comporetion

Sertifikat

8 12-Juni-2010

Attantdante English DevartementOf Indonesia University Of Computer

Sertifikat


(3)

5

2005 Tengah

KEMAMPUAN

1. Kemampuan computer (Ms.Office, Photoshop, Corel Draw, Internet)

2. Presentin

3. Camera man

4. Fotografi

Bandung,Desember 2013 Penulis

Abdul Ghofur NIM:411809731


(4)

(5)

(6)

LAPORAN PRAKTEK KERJA LAPANGAN DI RADIO SIARAN

PENDIDIKAN RADIO BARANI 1116 KHZ

Diajukan sebagai bukti telah melaksanakan Praktek Kerja Lapangan (PKL)

Oleh:

PROGRAM STUDI ILMU KOMUNIKASI KONSENTRASI JURNALISTIK FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK

UNIVERSITAS KOMPUTER INDONESIA BANDUNG

2013 Abdul Ghofur NIM:41809731