HASIL PENELITIAN Gambaran Tingkat Risiko Gagasan Bunuh Diri Pada Pasien Gangguan Depresif Mayor

BAB 4. HASIL PENELITIAN

Sebanyak 62 pasien gangguan depresif mayor di Rumah Sakit Jiwa Propinsi Sumatera Utara dan RSUP. H. Adam Malik Medan telah ikut serta dalam penelitian ini. Pemilihan sampel dalam penelitian ini ditetapkan secara non probability sampling jenis consecutive dalam periode waktu 1 April 2011 - 1 Juni 2011. Tabel 4.1. Karakteristik demografi berdasarkan umur, jenis kelamin, status perkawinan, status pekerjaan, dan status pendidikan . Karakteristik Demografi Responden n Umur tahun 20 - 8 12 30 - 19 31 40 - 50 35 57 Total 62 100 Jenis Kelamin Laki-laki 19 31 Perempuan 43 69 Total 62 100 Status Perkawinan Kawin 17 28 Tidak Kawin 41 66 Jandaduda 4 6 Total 62 100 Status Pekerjaan Bekerja 24 39 Tidak bekerja 38 61 Total 62 100 Status Pendidikan SMP 10 16 SMA 35 57 Perguruan Tinggiakademi 17 27 Total 62 100 Universitas Sumatera Utara Dari tabel 4.1 menunjukkan bahwa kelompok umur 40 – 50 tahun lebih banyak dijumpai sebanyak 35 sampel 57, berdasarkan jenis kelamin yang memiliki paling banyak sampel adalah jenis kelamin perempuan sebanyak 43 sampel 69, berdasarkan status perkawinan yang memiliki paling banyak sampel dijumpai pada mereka yang tidak kawin sebanyak 41 sampel 66, berdasarkan status pekerjaan yang memiliki paling banyak sampel adalah tidak bekerja sebanyak 38 sampel 61 dan berdasarkan status pendidikan yang memiliki paling banyak sampel adalah pendidikan SMA sebanyak 35 sampel 57. Tabel 4.2. Tingkat gagasan bunuh diri berdasarkan BSIS BSIS Jumlah n Rendah Sedang 17 27,5 Tinggi 45 72,5 Total 62 100 Dari tabel 4.2 menunjukkan bahwa tingkat gagasan bunuh diri yang terbanyak adalah skor BSIS tinggi yaitu 45 sampel 72,5, skor BSIS sedang sebanyak 17 sampel 27,5, sedangkan skor BSIS rendah tidak dijumpai pada penelitian ini. Universitas Sumatera Utara Tabel 4.3. Distribusi tingkat gagasan bunuh diri berdasarkan kelompok umur B S I S Sedang Tinggi n n Umur tahun 20 – 4 23,5 4 8,9 30 – 7 41,2 12 26,6 40 – 50 6 35,3 29 64,5 Total 17 100 45 100 Dari tabel 4.3 menunjukkan bahwa tingkat gagasan bunuh diri berdasarkan kelompok umur yang paling banyak adalah skor BSIS tinggi yang terdapat pada kelompok umur 40 – 50 tahun sebanyak 29 sampel 64,5, sedangkan skor BSIS sedang yang paling banyak adalah pada kelompok umur 30 – tahun sebanyak 7 sampel 41,2 . Tabel 4.4. Distribusi tingkat gagasan bunuh diri berdasarkan jenis kelamin B S I S Sedang Tinggi n n Jenis Kelamin Laki – laki 7 41,2 12 26,7 Perempuan 10 58,8 33 73,3 Total 17 100 45 100 Universitas Sumatera Utara Dari tabel 4.4 menunjukkan bahwa tingkat gagasan bunuh diri berdasarkan jenis kelamin yang paling banyak adalah skor BSIS tinggi yang terdapat pada jenis kelamin perempuan sebanyak 33 sampel 73,3, sedangkan skor BSIS sedang yang paling banyak adalah pada jenis kelamin perempuan sebanyak 10 sampel 58,8 . Tabel 4.5. Distribusi tingkat gagasan bunuh diri berdasarkan status perkawinan B S I S Sedang Tinggi n n Jenis Kelamin Kawin 6 35,3 11 24,4 Tidak Kawin 7 41,2 34 75,6 Janda Duda 4 23,5 Total 17 100 45 100 Dari tabel 4.5 menunjukkan bahwa tingkat gagasan bunuh diri berdasarkan status perkawinan yang paling banyak adalah skor BSIS tinggi yang terdapat pada status tidak kawin sebanyak 34 sampel 75,6, sedangkan skor BSIS sedang yang paling banyak adalah status tidak kawin sebanyak 7 sampel 41,2. Universitas Sumatera Utara Tabel 4.6 Distribusi tingkat gagasan bunuh diri berdasarkan pekerjaan B S I S Sedang Tinggi n n Status Pekerjaan Bekerja 8 47,1 16 35,5 Tidak bekerja 9 52,9 29 64,5 Total 17 100 45 100 Dari tabel 4.6 menunjukkan bahwa tingkat gagasan bunuh diri berdasarkan status pekerjaan yang paling banyak adalah skor BSIS tinggi yang terdapat pada status tidak bekerja sebanyak 29 sampel 64,5, sedangkan skor BSIS sedang yang paling banyak adalah status yang tidak bekerja sebanyak 9 sampel 52,9. Tabel 4.7 Distribusi tingkat gagasan bunuh diri berdasarkan pendidikan B S I S Sedang Tinggi n n Jenis Kelamin SMP 4 23,5 6 13,3 SMA 11 64,7 24 53,4 Perguruan 2 11,8 15 33,3 Tinggiakademi Total 17 100 45 100 Universitas Sumatera Utara Dari tabel 4.7 menunjukkan bahwa tingkat gagasan bunuh diri berdasarkan pendidikan yang paling banyak adalah skor BSIS tinggi yang terdapat pada pendidikan SMA sebanyak 24 sampel 53,4, sedangkan skor BSIS sedang yang paling banyak adalah pendidikan SMA sebanyak 11 sampel 64,7. Universitas Sumatera Utara

BAB 5. PEMBAHASAN