Identifikasi Masalah Rumusan Masalah

Muhamad Taufiq Ramadhan, 2012 Peranan Pendidikan Dan Pelatihan Terhadap Kompetensi Pedagogik Dan Dampaknya Terhadap Kinerja Guru : Survey pada Guru SD se- Kecamatan Kendari Barat Kota Kendari Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu banyak yang belum memenuhi syarat sebagai guru yang profesional atau guru yang memiliki kompetensi yang memadai. Kendala lain yang ditemukan adalah sulitnya mewujudkan peningkatan kinerja guru, khususnya melalui pendidikan dan pelatihan. Kontinyuitas peningkatan kemampuan guru serta kesempatan yang sama untuk meningkatkan kemampuan dalam profesi guru merupakan kebutuhan yang mendesak seiring dengan perubahan tantangan yang dihadapi. Berdasarkan latar belakang diatas, maka peneliti tertarik untuk melakukan penelitian dengan judul Peranan Pendidikan dan Pelatihan bagi Peningkatan Kompetensi Pedagogik dan Dampaknya pada Kinerja Guru SD.

B. Identifikasi Masalah

Berdasarkan latar belakang masalah, terlihat bahwa dalam kenyataannya masih banyak guru-guru yang masih belum memenuhi standar kompetensi yang disyaratkan sebagai seorang pendidik. Standar kompetensi guru dapat dijadikan acuan dalam pengukuran kinerja guru untuk mendapatkan jaminan peningkatan kualitas pembelajaran. Salah satu kompetensi yang sangat penting dimiliki oleh seorang guru adalah kompetensi pedagogik atau kompetensi dalam mengelola pembelajaran. Pengelolaan pembelajaran yang efektif dan efisien yang didukung dengan dengan guru yang memiliki kompetensi yang memadai pada gilirannya akan menghasilkan kualitas belajar peserta didik yang memuaskan. Di lapangan banyak ditemukan guru hanya sekedar mengisi jam yang belajar yang dibebankan kepadanya, yang berarti bahwa aspek-aspek pembelajaran yang baik Muhamad Taufiq Ramadhan, 2012 Peranan Pendidikan Dan Pelatihan Terhadap Kompetensi Pedagogik Dan Dampaknya Terhadap Kinerja Guru : Survey pada Guru SD se- Kecamatan Kendari Barat Kota Kendari Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu belum menjadi fokus mereka. Hal ini umumnya disebabkan oleh kurangnya pengetahuan, keterampilan dan kemampuan guru dalam memahami tugas-tugas yang dibebankan kepadanya. Pengembangan kemampuan guru secara terus-menerus seiring dengan tantangan yang dihadapi melalui pendidikan dan pelatihan diharapkan dapat meningkatkan kompetensi guru. Penelitian ini mengambil fokus pada Peranan Pendidikan dan Pelatihan bagi Peningkatan Kompetensi Pedagogik dan Dampaknya pada Kinerja Guru SD.

C. Rumusan Masalah

Berdasarkan latar belakang dan identifikasi masalah tersebut, maka dapat dirumuskan masalah dalam penelitian ini yaitu “Bagaimana Peranan Pendidikan dan Pelatihan terhadap Peningkatan Kompetensi Pedagogik dan Dampaknya terhadap Kinerja Guru SD. Rumusan masalah tersebut dapat diuraikan dalam beberapa pertanyaan berikut yaitu: 1. Bagaimana gambaran tentang pendidikan dan pelatihan guru SD di wilayah kecamatan Kendari Barat Kota Kendari? 2. Bagaimana gambaran tentang kompetensi pedagogik guru SD di wilayah kecamatan Kendari Barat Kota Kendari? 3. Bagaimana gambaran kinerja guru SD di wilayah kecamatan Kendari Barat Kota Kendari? 4. Bagaimana peranan pendidikan dan pelatihan terhadap peningkatan kompetensi pedagogik guru SD di wilayah kecamatan Kendari Barat Kota Kendari? Muhamad Taufiq Ramadhan, 2012 Peranan Pendidikan Dan Pelatihan Terhadap Kompetensi Pedagogik Dan Dampaknya Terhadap Kinerja Guru : Survey pada Guru SD se- Kecamatan Kendari Barat Kota Kendari Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu 5. Bagaimana peranan pendidikan dan pelatihan terhadap kinerja guru guru SD di wilayah kecamatan Kendari Barat Kota Kendari? 6. Bagaimana pengaruh kompetensi pedagogik terhadap kinerja guru SD di wilayah kecamatan Kendari Barat Kota Kendari? 7. Bagaimana peranan pendidikan dan pelatihan secara bersama-sama terhadap kinerja guru SD di wilayah kecamatan Kendari Barat Kota Kendari?

D. Tujuan Penelitian

Dokumen yang terkait

PENGARUH SUPERVISI KEPALA SEKOLAH DAN MOTIVASI BERPRESTASI TERHADAP KOMPETENSI PEDAGOGIK GURU SD SE DABIN III TEGAL BARAT KOTA TEGAL

6 78 269

KONTRIBUSI PENDIDIKAN DAN PENGALAMAN MENGAJAR TERHADAP KOMPETENSI PEDAGOGIK DAN DAMPAKNYA PADA Kontribusi Pendidikan Dan Pengalaman Mengajar Terhadap Kompetensi Pedagogik Dan Dampaknya Pada Kepuasan Kerja Guru Sekolah Dasar Muhammadiyah Surakarta.

0 1 18

KONTRIBUSI PENDIDIKAN DAN PENGALAMAN MENGAJAR TERHADAP KOMPETENSI PEDAGOGIK DAN DAMPAKNYA PADA KEPUASAN KERJA Kontribusi Pendidikan Dan Pengalaman Mengajar Terhadap Kompetensi Pedagogik Dan Dampaknya Pada Kepuasan Kerja Guru Sekolah Dasar Muhammadiyah S

0 1 12

ANALISIS PELATIHAN TERHADAP KOMPETENSI PEDAGOGIK DAN PROFESIONAL GURU SERTA DAMPAKNYA TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA: Studi Pada Guru Matematika Smp Di Kota Makassar.

0 2 52

Pengaruh Pendidikan dan Pelatihan Terhadap Kompetensi serta Dampaknya Pada Kinerja Pramuwisata Bali.

0 1 11

ANALISIS ISI KENAIKAN HARGA BBM PADA HARIAN KENDARI POS DAN DAMPAKNYA TERHADAP JUMLAH TANGKAPAN NELAYAN DI KELURAHAN SODOHOA KOTA KENDARI

0 0 10

PERANAN APARATUR KELURAHAN DALAM MENINGKATKAN KESADARAN MASYARAKAT TERHADAP MEMBAYAR PAJAK BUMI DAN BANGUNAN DI KELURAHAN JATI MEKAR KECAMATAN KENDARI KOTA KENDARI

0 0 11

PEMBERDAYAAN MASYARAKAT MISKIN PERKOTAAN KELURAHAN WATU WATU KECAMATAN KENDARI BARAT KOTA KENDARI

0 0 12

Pengaruh kompetensi pedagogik, motivasi kerja dan supervisi akademis terhadap kinerja guru madrasah aliyah se Kota Yogyakarta

0 0 7

Pengaruh Pelatihan terhadap Kinerja Guru di MTsN 2 Kendari Kecamatan Kendari Kota Kendari - Repositori UIN Alauddin Makassar

0 0 82