Rumusan Masalah Tujuan Penelitian Struktur Organisasi Skripsi

Aji Zaenal Mutaqin, 2015 IMPLEMENTASI PEMBELAJARAN BASKETBALL LIKE GAMES UNTUK MENGEMBANGKAN POLA GERAK DASAR LEMPAR DAN TANGKAP PADA PEMBELAJARAN PERMAINAN BOLABASKET Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu sehingga dalam penerapan materi yang diberikan kepada siswa akan tercapai dengan baik. Keterampilan siswa pada setiap sekolah sangat berbeda-beda, untuk itu pelaksanaan proses pembelajaran bisa dilakukan dengan memulai dari yang mudah sampai ke materi yang lebih sulit. Berdasarkan uraian latar belakang di atas, peneliti tertarik untuk melakukan penelitian tindakan kelas dengan judul “Implementasi pembelajaran basketball like games untuk mengembangkan pola gerak dasar lempar dan tangkap pembelajaran bolabasket pada siswa kelas V A Sekolah Dasar Negeri Kampung Sawah 02 Kabupaten Bogor ”.

B. Rumusan Masalah

Sesuai dengan latar belakang di atas, maka untuk memfokuskan permasalahan umum pada penelitian harus dibuat dalam bentuk rumusan masalah secara khusus agar tercapai tujuan penelitiannya. Penelitian ini adalah untuk meningkatkan keterampilan melempar dan menangkap pada siswa dalam pembelajaran permainan basketball like games. Maka penulis dapat merumuskan masalah sebagai berikut: Untuk mengetahui apakah implementasi pembelajaran basketball like games dapat mengembangkan pola gerak dasar lempar dan tangkap pada pembelajaran permainan bolabasket di SDN Kampung Sawah 02 Kabupaten Bogor?

C. Tujuan Penelitian

Secara umum penelitian ini adalah untuk meningkatkan keterampilan melempar dan menangkap pada siswa dalam pembelajaran permainan basketball like games, penelitian ini mempunyai tujuan: Untuk mengetahui apakah implementasi pembelajaran basketball like games dapat mengembangkan pola gerak dasar lempar dan tangkap pada pembelajaran permainan bolabasket SDN Kampung Sawah 02 Kabupaten Bogor. Aji Zaenal Mutaqin, 2015 IMPLEMENTASI PEMBELAJARAN BASKETBALL LIKE GAMES UNTUK MENGEMBANGKAN POLA GERAK DASAR LEMPAR DAN TANGKAP PADA PEMBELAJARAN PERMAINAN BOLABASKET Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

D. Manfaat Penelitian

Dalam penelitian ini, maka penulis beri judul “implementasi pembelajaran basketball like games untuk mengembangkan pola gerak dasar lempar dan tangkap pada pembelajaran perrmainan bolabasket SDN Kampung Sawah 02 Kabupaten Bogor”. Diharapkan mempunyai manfaat yang baik, baik bagi peneliti atau penulis maupun pembaca. Adapun manfaat dalam penelitian ini adalah:

1. Manfaat Teoritis

a. Penelitian ini diharapkan berguna bagi penulis untuk mengetahui manfaat penerapan basketball like games untuk mengembangkan keterampilan lempar dan tangkap yang rendah pada pembelajaran permainan bolabasket. b. Sebagai bahan bacaan bagi pembaca yang meneliti hal-hal yang ada relevansinya dengan masalah penelitian ini.

2. Manfaat Praktis

a. Penelitian ini dapat dijadikan acuan dan pedoman bagi guru pendidikan jasmani untuk mengatasi kesulitan pembelajaran yang diakibatkan oleh kurangnya fasilitas pendukung pembelajaran, khususnya dalam implementasi pembelajaran basketball like games untuk mengembangkan pola gerak dasar lempar dan tangkap pada pembelajaran permainan bolabasket. b. Penelitian ini dapat digunakan sebagai masukan bagi para guru pendidikan jasmani dalam menyusun rencana pembelajaran untuk menerapkan pembelajaran basketball like games khususnya lempar dan tangkap tangkap pada pembelajaran permainan bolabasket.

E. Struktur Organisasi Skripsi

Bab I. Pendahuluan a. Latar belakang masalah b. Rumusan masalah c. Tujuan penelitian d. Manfaat penelitian e. Struktur organisasi Skripsi Aji Zaenal Mutaqin, 2015 IMPLEMENTASI PEMBELAJARAN BASKETBALL LIKE GAMES UNTUK MENGEMBANGKAN POLA GERAK DASAR LEMPAR DAN TANGKAP PADA PEMBELAJARAN PERMAINAN BOLABASKET Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu Bab II. Kajian pustaka, kerangka pemikiran dan hipotesis tindakan a. Kajian Pustaka 1. Hakikat belajar dan pembelajaran 2. Permainan bolabasket a Hakikat permainan bolabasket b Karakteristik permainan bolabasket c Melempar dan menangkap pada pembelajaran bolabasket d Stategi pembelajaran permainan bolabasket 3. Pembelajaran basketball like games a Fasilitas dan perlengkapan basketball like games b Bentuk permainan basketball like games 4. Hakikat pola gerak dasar 5. Hakikat PTK b. Kerangka berfikir c. Hipotesis tindakan Bab III. Meode penelitian a. Metode penelitian b. Waktu dan tempat penelitian c. Populasi dan sempel d. Prosedur penelitian e. Instrumen penelitian f. Analisis data Bab IV. Pemaparan data dan hasil penelitian Bab V. Kesimpulan dan saran Aji Zaenal Mutaqin, 2015 IMPLEMENTASI PEMBELAJARAN BASKETBALL LIKE GAMES UNTUK MENGEMBANGKAN POLA GERAK DASAR LEMPAR DAN TANGKAP PADA PEMBELAJARAN PERMAINAN BOLABASKET Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu 37

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

A. Jenis dan Rancangan Penelitian

Rancangan penelitian yang penulis gunakan adalah rancangan Penelitian Tindakan Kelas PTK pada tingkat Sekolah Dasar, alasan penulis memilih PTK karena penulis sering menghadapi permasalahan dari obyek yang terjadi pada saat kegiatan proses pembelajaran di kelas, tujuannya yaitu untuk memperbaiki kondisi praktek dalam proses pembelajaran. Seperti yang dikemukakan oleh Ha mzah dkk. 2011, hlm. 137 bahwa: “Penelitian tindakan kelas adalah penelitian yang dilakukan oleh guru di dalam kelasnya sendiri melalui refleksi diri. Dengan tujuan untuk memperbaiki kinerjannya sebagai guru sehingga hasil belajar siswa menjadi meningkat .” Sedangkan menurut Subroto dkk. 2014, hlm. 88 menjelaskan bahwa: PTK merupakan suatu penelitian yang berbentuk kajian yang bersifat reflektif oleh pelaku tindakan yang dilakukan untuk meningkatkan kemantapan rasional dari tindakan-tindakan mereka dalam melaksanakan tugas, memperdalam pemahaman terhadap tindakan-tindakan yang dilakukannya itu, dalam memperbaiki kondisi dimana praktek-praktek pelatihan tersebut dilakukan. Dari pengertian di atas penulis menyimpulkan bahwa Penelitian Tindakan Kelas PTK adalah suatu proses refleksi guru dalam kegiatan proses pembelajaran untuk memperbaiki kekurangan-kekurangan dalam proses pembelajaran di kelas guna untuk meningkatkan kualitas mengajar yang lebih baik untuk pembelajaran yang lebih kondusif dan efektif. Menurut Lewin dalam Hamzah dkk. 2011, hlm. 86 konsep pokok penelitian terdiri dari empat komponen, yaitu: “a Perencanaan Planning, b Tindakan Action, c pengamatan Observing, dan d Refleksi Reflecting .” Hubungan keempat komponen tersebut dipandang sebagai siklus yang dapat di gambarkan pada gambar berikut.

Dokumen yang terkait

IMPLEMENTASI PEMBELAJARAN AKTIVITAS BERMAIN UNTUK MENGEMBANGKAN GERAK DASAR PERMAINAN BOLA KECIL: Penelitian Tindakan kelas pada siswa kelas V SDN Isola Bandung.

0 1 9

PENERAPAN AKTIVITAS BASKETBALL LIKE GAMES UNTUK MENINGKATKAN JUMLAH WAKTU AKTIF BELAJAR SISWA DALAM PEMBELAJARAN PENDIDIKAN JASMANI : Penelitan Tindakan Kelas Pada Siswa Kelas IV SDN Jati 1 Saguling.

2 6 5

PENERAPAN AKTIVITAS HANDBALL LIKE GAMES DALAM PEMBELAJARAN PENJAS UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN GERAK DASAR MANIPULATIF SISWA KELAS V DI SDN NENGKELAN.

1 21 41

IMPLEMENTASI ALAT BANTU PEMBELAJARAN TERHADAP POLA GERAK DOMINAN PADA PEMBELAJARAN SENAM: Studi Penelitian Tindakan Kelas di SDN Saketi 1.

4 37 31

PENGGUNAAN PENDEKATAN BERMAIN UNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN GERAK DASAR LEMPAR TANGKAP DALAM PEMBELAJARAN PERMAINAN KASTI.

1 7 49

Upaya Pengembangan Gerak Dasar Menendang Melalui Penerapan Pembelajaran Aktivitas Soccer Like Games : Penelitian Tindakan Kelas pada Siswa Kelas V di SDN 1 Lembang Kab. Bandung Barat.

0 0 45

UPAYA PENGEMBANGAN GERAK DASAR MENENDANG MELALUI PENERAPAN PEMBELAJARAN AKTIVITAS SOCCER LIKE GAMES : Penelitian Tindakan Kelas pada Siswa Kelas V di SDN 1 Lembang Kab. Bandung Barat.

1 5 50

Upaya Pengembangan Gerak Dasar Menendang Melalui Penerapan Pembelajaran Aktivitas Soccer Like Games : Penelitian Tindakan Kelas pada Siswa Kelas V di SDN 1 Lembang Kab. Bandung Barat.

0 0 45

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN TGFU PADA PERMAINAN DODGEBALL TERHADAP KETERAMPILAN LEMPAR TANGKAP.

3 28 45

this PDF file IMPLEMENTASI PEMBELAJARAN BASKETBALL LIKE GAMES UNTUK MENGEMBANGKAN POLA GERAK DASAR LEMPAR DAN TANGKAP PADA PEMBELAJARAN PERMAINAN BOLA BASKET | Mutaqin | JURNAL PENDIDIKAN JASMANI DAN OLAHRAGA 1 SM

0 0 5