– 16.00 Berkunjung ke kediaman Ibu Rai – 19.00 Berkunjung kembali untuk mengajar – 18.00 Membantu Ni Komang Indrayani – 19.00 Berkunjung kembali ke kediaman Ibu

12 Agustus 2016 Mariani untuk memberikan motivasi kepada keluarga untuk tetap melanjutkan pendidikan anak – anaknya sampai ke tingkat yang lebih tinggi supaya kehidupan di masa yang akan datang menjadi lebih baik. 6. Mingu, 7 Agustus 2016

14.00 – 16.00 Berkunjung kembali ke kediaman

Bapak Ibu Rai Mariani namun hanya bertemu anak kedua dari Ibu Rai Mariani yaitu Ni Komang Indrayani. Memberikan pengajaran kepada Ni Komang Indrayani tentang pentingnya menabung.

7. Senin, 8

Agustus 2016 17.00 - 20.00 Berkunjung ke kediaman Ibu Rai Mariani untuk mencari dokumentasi foto-foto rumah dan keluarganya sekaligus membantu Ni Komang Indrayani membuat PR.

8. Selasa, 9

Agustus 2016 16.00 – 18.00 Berkunjung ke kediaman Ibu Rai Mariani untuk memberikan penjelasan pentingnya menjaga kebersihan lingkungan serta memberikan bubuk Abate untuk digunakan di bak kamar mandi dan air tergenang untuk menghindari jentik nyamuk. 9. Rabu, 10 Agustus 2016

15.00 – 18.00 Membantu Ibu Rai Mariani memberi

makan sapi dan membersihkan ladang. 10. Kamis, 15 Agustus 2016

13.00 – 16.00 Berkunjung ke kediaman Ibu Rai

Mariani namun hanya bertemu dengan Ni Komang Indrayani. 13 Mengajar Ni Komang Indrayani pelajaran Bahasa Inggris. 11. Selasa, 16 Agustus 2016

16.00 – 19.00 Berkunjung kembali untuk mengajar

Ni Komang Indrayani dan membantu mengerjakan PR.

12. Rabu, 17

Agustus 2016 12.00 – 17.00 Berkunjung ke ladang untuk membantu menanam serta memberi makan sapi.

13. Jumat, 19

Agustus 2016 13.00 – 17.00 Berkunjung ke kediaman Ibu Rai Mariani untuk memberikan informasi tentang beasiswa yang ada di sekolah untuk mengurangi beban biaya. Agar ibu Rai Mariani tidak berfikir untuk menghentikan impian sekolah anaknya karena biaya. 14. Sabtu, 20 Agustus 2016

14.00 – 18.00 Membantu Ni Komang Indrayani

membuat PR dan memotivasi nya untuk bisa berbahasa Inggris.

15. Senin, 22

Agustus 2016 16.00 – 19.00 Berkunjung kembali untuk sensus KK Miskin sebagai tugas dari LPPM Unud dan menanyakan beberapa informasi yang kurang. Serta membantu membuat canang.

16. Rabu, 24 Ag

ustus 2016 13.00 - 18.00 Berkunjung kembali untuk mengajar Ni Komang Indrayani serta membantu mengerjakan PR. 17 Kamis, 25 Agustus 2016

15.00 – 19.00 Berkunjung kembali ke kediaman Ibu

Rai Mariani untuk berpamitan, memberikan sembako dan ayam petelur serta mengucapkan 14 terimakasih. 15

BAB IV PELAKSANAAN, HASIL DAN KENDALA PENDAMPINGAN KELUARGA

4.1 Waktu

Pelaksanaan kegiatan KK Dampingan dilakukan penulis selama masa kegiatan KKN PPM UNUD dari tanggal 23 Juli 2016 sampai dengan 29 Agustus 2016. Waktu kunjungan yang dilakukan penulis sebanyak 17 kali yang disesuaikan dengan program-program lain dalam kegiatan KKN PPM UNUD.

4.2 Lokasi

Lokasi pelaksanaan kegiatan KK Dampingan berlangsung di beberapa Banjar di Desa Petang. Pada kesempatan kali ini, penulis mendapat kesempatan untuk mendampingi keluarga Ibu Ni Wayan Rai Mariani yang bertempat tinggal di Banjar Dinas Petang Dalem, Desa Petang, Kecamatan Petang, Kabupaten Badung.

4.3 Pelaksanaan

Pelaksanaan kegiatan KK Dampingan dilakukan selama satu bulan yaitu selama berlangsungnya kegiatan KKN PPM UNUD. Penulis sebagai peserta kegiatan KKN PPM diwajibkan untuk melakukan pendampingan terhadap KK dampingan dengan minimal kunjungan sebanyak 15 kali dengan tujuan untuk mengidentifikasi masalah yang dihadapi KK dampingan dan membantu memberikan solusi atas permasalahan tersebut. Pada kesempatan ini, penulis melakukan pendampingan keluarga Ibu Ni Wayan Rai Mariani dengan melakukan kunjungan sebanyak 17 kali. 4.4 Hasil 4.4.1 Pendampingan Keluarga Bidang Ekonomi Kegiatan pendampingan yang dilakukan selama ini belum menunjukkan hasil yang sesuai dengan apa yang diharapkan karena mengatasi suatu permasalahan ekonomi KK dampingan diperlukan waktu yang cukup lama. Tetapi penulis telah berusaha memberikan solusi dengan mengatur pemasukan dan pengeluaran sehari-hari keluarga Ibu Ni Wayan Rai Mariani, sehingga keluarga ini dapat menyisihkan pendapatannya