Penanggung jawab Operasional Kabupaten PjOKab Pendamping UPK

evaluasi untuk tercapainya efektifitas ataupun tujuan dari sebuah kelembagaan, maka diperlukan pengelolaan dan manajemen yang baik Gambar 1. Bagan Kerangka Pikir TUJUAN - Mengembangkan potensi kegiatan simpan pinjam perdesaan. - Kemudahan akses pendanaan usaha skala mikro. - Pemenuhan kebutuhan pendanaan sosial dasar. - Memperkuat kelembagaan kegiatan kaum perempuan. - Mendorong pengurangan rumah tangga miskin dan penciptaan lapangan kerja. PNPM-MPd Program Simpan Pinjam Perempuan Bantuan Langsung Masyarakat dan Perguliran EVALUASI Program Simpan Pinjam Perempuan Bantuan langsung Masyarakat dan perguliran o Perencanaan o Pelaksanaan o Pengawasan

BAB III METODE PENELITIAN

A. Jenis Penelitian

Jenis penelitian ini adalah penelitian deskriptif kualitatif yaitu suatu metode penelitian yang dilakukan dengan tujuan utama untuk membuat gambaran tentang suatu kegiatan secara objektif. Menurut Sugiyono 2008: 8 metode kualitatif merupakan metode penelitian ilmiah yang digunakan untuk meneliti pada kondisi subjek alamiah dimana peneliti adalah instrument kunci, teknik pengumpulan data dilakukan secara triangulasi gabungan, analisis data bersifat induktif dan hasil penelitian lebih menekankan makna daripada generalisasi. Hal ini sejalan dengan pendapat Aston dan Bowles 2003: 9 yang mendefinisikan pendekatan kualitatif sebagai sebuah pendekatan dimana peneliti memulai penelitiannya tanpa membawa ide praduga terhadap sebuah realitas, penelitian dilakukan melalui pengamatan, wawancara dan tekhnik lainya yang dapat membangun teori dari hasil penelitianpendekatan induktif. Penelitian ini menggunakan jenis deskriptif kualitatif dikarenakan peneliti ingin menggambarkan dampak dari sebuah program yang dilaksanakan melalui pengamatan dan wawancara terhadap obyek penelitian sehingga membutuhkan interprestasi dari obyek yang sedang diteliti. Menurut Suhartono 2002: 35 penelitian deskriptif bertujuan memberikan gambaran

Dokumen yang terkait

Efektivitas Pelaksanaan Kegiatan Simpan Pinjam Perempuan Program Nasional Pemberdayaan Masyarakat Mandiri Pedesaan Di Desa Longkotan Kecamatan Silima Pungga-Pungga Kabupaten Dairi

2 64 128

PEMBERDAYAAN MASYARAKAT MELALUI PROGRAM NASIONAL PEMBERDAYAAN MASYARAKAT (PNPM) MANDIRI PERDESAAN DI KELURAHAN MUNGGUT KECAMATAN WUNGU KABUPATEN MADIUN

1 9 29

Analisis Perbedaan Pendapatan Usaha Ekonomi Produktif (UEP) yang Tergabung dengan Unit Pengelola Kegiatan (UPK) Program Nasional Pemberdayaan Masyarakat (PNPM) Mandiri Perdesaan di Kecamatan Wagir Kabupaten Malang.

0 7 29

EVALUASI IMPLEMENTASI PROGRAM NASIONAL PEMBERDAYAAN MASYARAKAT MANDIRI PEDESAAN (PNPM-MP) BIDANG SIMPAN PINJAM BAGI KELOMPOK PEREMPUAN (Studi Kasus pada Masyarakat Desa Tanjungrejo Kecamatan Wuluhan Kabupaten Jember)

4 29 174

EVALUASI PENYALURAN DANA PNPM MANDIRI PERDESAAN TAHUN 2009 (Studi Kasus Bidang Simpan Pinjam untuk kelompok Perempuan di Desa Dukuh Dempok Kecamatan Wuluhan Kabupaten Jember)

0 3 7

EVALUASI PENYALURAN DANA PNPM MANDIRI PERDESAAN TAHUN 2009 (Studi Kasus Bidang Simpan Pinjam untuk kelompok Perempuan di Desa Dukuh Dempok Kecamatan Wuluhan Kabupaten Jember)

0 4 7

EVALUASI PROGRAM NASIONAL PEMBERDAYAAN MASYARAKAT MANDIRI PERDESAAN (PNPM MP) BIDANG PRASARANA DAN SARANA DI DESA SILO KECAMATAN SILO KABUPATEN JEMBER

0 6 17

FAKTOR PEMBEDA STATUS KREDIT DEBITUR PROGRAM NASIONAL PEMBERDAYAAN MASYARAKAT MANDIRI PERDESAAN

0 2 1

FAKTOR PEMBEDA STATUS KREDIT DEBITUR PROGRAM NASIONAL PEMBERDAYAAN MASYARAKAT MANDIRI PERDESAAN

0 2 1

EVALUASI PROGRAM NASIONAL PEMBERDAYAAN MASYARAKAT MANDIRI PERDESAAN (PNPM-MPd) (Studi Pada Program Kegiatan Simpan Pinjam Perempuan Bantuan Langsung Masyarakat (SPP-BLM) dan Perguliran pada Unit Pengelola Kegiatan (UPK) Kecamatan Pugung Kabupaten Tanggamu

1 35 116