Prosedur Login Flowchart Penambahan Data Flowchart Perubahan Data Flowchart Pencarian Data Flowchart Penghapusan Data

III.5.3.8 Perancangan Prosedural Algoritma Sebagai langkah terakhir dalam perancangan yaitu merancang prosedural yang akan diimplementasikan ke dalam sistem. Prosedur ini akan digunakan sebagai algoritma dasar dalam mengkodekan prosedur yang ada. Adapun perancangan prosedural untuk pembangunan aplikasi e-commerce yang akan dibangun adalah sebagai berikut :

a. Prosedur Login

Flowchart login menggambarkan langkah-langkah yang dilakukan oleh Admin dan member untuk melakukan proses login agar dapat masuk ke dalam aplikasi yang dibangun. Validasi Username password Memasukan Username dan Password Login Salah Masuk ke Menu Utama Login Benar Mulai Selesai Gambar 3.101 Flowchart Login

b. Flowchart Penambahan Data

Flowchart penambahan data menggambarkan langkah-langkah yang dilakukan oleh Admin untuk melakukan penambahan data pada aplikasi yang dibangun. Adapun gambaran flowchart dari proses penambahan data dapat dilihat pada gambar dibawah. Mulai Memasukkan data Proses Penyimpanan Data Validasi inputan Menampilkan Pesan kesalahan salah benar gagal Menampilkan Pesan Data berhasil Disimpan berhasil selesai Gambar 3.102 Flowchart Penambahan Data

c. Flowchart Perubahan Data

Flowchart penambahan data menggambarkan langkah-langkah yang dilakukan oleh Admin untuk melakukan perubahan data pada aplikasi yang dibangun. Adapun gambaran flowchart dari proses perubahan data dapat dilihat pada gambar dibawah. Mulai Data yang akan diubah Cari data Data ditemukan? Data ketemu Selesai Tampilan pesan data tidak ketemu tidak ya Ubah Data Simpan data Data yang sudah diubah tersimpan Gambar 3.103 Flowchart Perubahan Data

d. Flowchart Pencarian Data

Flowchart pencarian data menggambarkan langkah-langkah yang dilakukan oleh Admin untuk melakukan pencarian data pada aplikasi yang dibangun. Adapun gambaran flowchart dari proses pencarian data dapat dilihat pada gambar dibawah. Mulai Data yang akan dicari Cari data Data ditemukan? Selesai Tampilan pesan data tidak ketemu tidak ya Menampilkan data yang dicari Data yang dicari Gambar 3.104 Flowchart Perubahan Data

e. Flowchart Penghapusan Data

Flowchart penambahan data menggambarkan langkah-langkah yang dilakukan oleh Admin untuk melakukan penghapusan data pada aplikasi yang dibangun. Adapun gambaran flowchart dari proses penghapusan data dapat dilihat pada gambar dibawah. mulai Input Data yang akan dihapus Validasi inputan salah Menampilkan pesan kesalahan benar Pesan persetujuan tidak Menampilkan Pesan data Berhasil dihapus Selesai Proses Hapus Data ya berhasil gagal Gambar 3.105 Flowchart Penghapusan Data

f. Flowchart Pemesanan