Flowchart Pemesanan Flowchart perubahan password

f. Flowchart Pemesanan

Flowchart pembelian menggambarkan langkah-langkah yang dilakukan oleh member untuk memesan sebuah produk. Adapun gambaran flowchart dari proses pemesanan dapat dilihat pada gambar dibawah. Mulai Pilih Produk yang akan dipesan Pesan lagi ? Selesai Ya Tidak Data Order Gambar 3.106 Flowchart Pembelian

g. Flowchart perubahan password

Member dan admin menginputkan data kata sandipassword, kemudian memproses, apabila valid maka data kata sandi password baru akan masuk ke database, jika tidak valid maka ulangi kembali. Mulai Input data kata sandi Valid Selesai Ya Tidak Ubah data kata sandi Pengubahan kata sandi berhasil Memasukkan data yang diubah ke database Gambar 3.107 Flowchart perubahan password III.5.3.9 Perancangan SEO Search Engine Optimation Metode SEO yang digunakan pada aplikasi yang akan dibuat ini adalah sebagai berikut: 1. Membuat Tag title dan Meta tags a. Tag Description, berisikan deskripsi yang berhubungan dengan aplikasi ini. meta name=”description” content=” www.yellaperdana.com menjual produk harddisk termurah. ” b. Tag keywords, berisi kata kunci yang sesuai dengan aplikasi ini. meta name=”keywords” content=”harddisk baru, harddisk murah” c. Tag Robots, tag ini untuk memberitahukan ke crawl agar melakukan pengindexan atau tidak. meta name=”robot” content=”index, follow” meta name=”googlebot” content=”index, follow” meta name=”msnbot” content=”index, follow” d. Tag title, tag title akan ditampilkan di kiri atas suatu browser. Isi title dengan kalimat yang berhubungan dengan aplikasi ini. title Halaman Utama Tokotitle meta name=”title” content=”Harddisk murah, harddisk baru” 2. Memakai file htaccses untuk mengoptimasi pencarian di google. Produk Order_detail Order Retur Admin Kota Provinsi Jasa_Pengiriman Kategori_pengiriman memiliki Id_retur_detail Retur_detail Id_retur Merk memliki Id_merk n 1 1 1 n memliki memliki mengelola n 1 1 mengelola 1 n Id_provinsi Id_kota n n mengelola ongkir n 1 Id_kategori_ Pengiriman memliki Id_jasa_ Pengiriman mengelola 1 n 1 1 Bank Mata uang mengelola mengelola 1 1 Kode Id_bank Id_admin 1 n n mengelola Id_ongkir n 1 1 mengelola Id_order_detail 1 Id_produk mengelola 1 hubungi Id_hubungi mengisi n 1 Kategori memliki mengelola n 1 n Id_kategori Member memliki n 1 Id_order_detail memiliki memiliki memiliki memiliki n n 1 memliki 1 n n 1 1 1 n n mengelola n 1 n n 1 Gambar 3.3 Diagram E-R Aplikasi E-Commerce di toko Yella Perdana. 161

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN SISTEM

IV.1 Implementasi Sistem

Tahap implementasi sistem merupakan tahap penciptaan perangkat lunak, tahap kelanjutan dari kegiatan perancangan sistem. Tahap ini merupakan menerjemahkan perancangan berdasarkan hasil analisis dalam bahasa yang dapat dimengerti oleh mesin serta penerapan perangka lunak pada keadaan yang sesungguhnya.

IV.1.1 Perangkat keras yang dignakan

Spesifikasi perangkat keras hardware yang digunakan dalam pembangunan aplikasi E-Commerce di toko Yella Perdana adalah tercantum pada tabel IV.1 sebagi berikut: Tabel IV.1 Perangkat Keras Yang Digunakan No Perangkat Keras Spesifikasi 1 Processor Intel dual core 2.2 GHz 2 RAM 2048 MB 3 Harddisk 320 Gb 4 Mouse - 5 Keyboard - 6 monitor 14 inch

IV.2.1 Perangkat lunak yang digunakan

Spesifikasi perangkat lunak Software yang dipasang pada sistem komputer yang digunakan untuk mengembangkan sistem penerapan E-Commerce untuk sistem penjualan ini adalah tercantum pada tabel IV.2 sebagai berikut: Tabel IV.2 Perangkat Lunak Yang Digunakan No Perangkat Lunak Keterangan 1 Sistem Operasi Windows 7 2 PHP Bahasa Pemrograman 3 MySQL Penyimpanan database 4 PhpMyAdmin interface 5 WampServer2.1 e-x32 Web server 6 Macromedia Dreamweaver CS5 Kode dan perancangan tampilan 7 Mozilla Firefor Web browser

IV.2 Impelementasi Basis Data

Pembuatan database dilakukan dengan menggunakan aplikasi DBMS MySQL . Implementasi database dalam bahasa SQL adalah sebagai berikut: Tabel IV.3 Tabel Implementasi Data Base 1. Tabel Admin CREATE TABLE IF NOT EXISTS `admin` `id_admin` int11 NOT NULL AUTO_INCREMENT, `nama_admin` varchar50 NOT NULL, `username` varchar50 NOT NULL, `password` varchar50 NOT NULL, `email` varchar50 NOT NULL, `level` enumadmin,operator NOT NULL DEFAULT operator, PRIMARY KEY `id_admin`, UNIQUE KEY `username` `username`,`email` ENGINE=InnoDB DEFAULT CHARSET=latin1