Istilah dan Pengertian Status Gizi

Universitas Sumatera Utara relevan. Variabel yang termasuk diantaranya adalah komposisi rumah tangga, pendidikan, keadaan buta huruf, suku, agama, pendapatan, pekerjaan, sumber daya material, penyediaan air dan sanitasi rumah tangga, akses ke layanan kesehatan dan pertanian, serta kepemilikan tanah dan informasi lainnya Gibson, 2005.

2.2.3. Istilah dan Pengertian

1. Umur Dihitung dalam bulan penuh. Contoh: 2 bulan 29 hari dihitung sebagai umur 2 bulan. 2. Panjang Badan PB Digunakan untuk anak umur 0 sampai 24 bulan yang diukur telentang. Bila anak umur 0 sampai 24 bulan diukur berdiri, maka hasil pengukurannya dikoreksi dengan menambahkan 0,7 cm. 3. Tinggi Badan TB Digunakan untuk anak umur diatas 24 bulan yang diukur berdiri. Bila anak umur diatas 24 bulan diukur telentang, maka hasil pengukurannya dikoreksi dengan mengurangkan 0,7 cm. 4. Gizi Kurang dan Gizi Buruk Status gizi yang didasarkan pada indeks berat badan menurut umur BBU yang merupakan padanan istilah underweight gizi kurang dan severely underweight gizi buruk. 5. Pendek dan Sangat Pendek Status gizi yang didasarkan pada indeks Panjang badan menurut umur PBU atau Tinggi badan menurut umur TBU yang merupakan padanan istilah stunted pendek dan severely stunted sangat pendek 6. Kurus dan Sangat Kurus Status gizi yang didasarkan pada indeks Berat badan menurut Panjang badanBBPB atau Berat badan menurut Tinggi badan BBTB yang merupakan padanan istilah wasted kurus dan severely wasted sangat kurus. Universitas Sumatera Utara Tabel 2.1 Kategori dan Ambang Batas Status Gizi Anak Berdasarkan Indeks Indeks Kategori Status Gizi Ambang Batas Z-Score Berat Badan menurut Umur BBU Anak umur 0-60 bulan Panjang Badan menurut Umur PBU atau Tinggi Badan menurut Umur TBU Anak Umur 0-60 bulan Panjang badan menurut umur Berat Badan menurut Panjang Badan BBPB atau Berat Badan menurut Tinggi Badan BBTB Anak umur 0- 60 bulan Indeks Massa Tubuh menurt Umur IMTU Gizi Buruk Gizi kurang Gizi Baik Gizi Lebih Sangat Pendek Pendek Normal Tinggi Sangat kurus Kurus Normal Gemuk Sangat kurus Kurus Normal Gemuk Sangat kurus Kurus -3 SD -3 SD sampai dengan -2 SD -2 SD sampai dengan 2 SD 2 SD -3 SD -3 SD sampai dengan -2 SD -2 SD sampai dengan 2 SD 2 SD -3 SD -3 SD sampai dengan -2 SD -2 SD sampai dengan 2 SD 2 SD -3 SD -3 SD sampai dengan -2 SD -2 SD sampai dengan 2 SD 2 SD -3 SD -3 SD sampai dengan -2 Universitas Sumatera Utara Anak Umur 0-60 bulan Indeks Massa Tubuh menurut Umur IMTU Anak umur 5 – 18 tahun Normal gemuk Obesitas Sangat kurus Kurus Normal gemuk Obesitas SD -2 SD sampai dengan 1 SD 1 SD sampai dengan 2 SD 2 SD -3 SD -3 SD sampai dengan -2 SD -2 SD sampai dengan 1 SD 1 SD sampai dengan 2 SD 2 SD Sumber: Depkes 2010

2.2.4. Pengukuran Antropometri

Dokumen yang terkait

Perbedaan Perubahan Strong Ion Difference Plasma Setelah Pemberian Larutan Ringer Asetat Malat Dibanding Ringer Laktat Pada Pasien Sectio Caesaria Dengan Anestesi Spinal

3 90 99

Intraosseus Anestesi Sebagai Salah Satu Infiltrasi Anestesi di Kedokteran Gigi

1 21 37

Perbandingan Perubahan Saturasi Oksigen Terhadap Pemberian Bupivacaine Dan Bupivacaine-Fentanyl Pada Anestesi Spinal Pasien Sectio Caesaria.

2 3 11

PERBANDINGAN PERUBAHAN FREKUENSI PERNAPASAN ANTARA PEMBERIAN BUPIVACAINE DAN BUPIVACAINE-FENTANYL SEBAGAI ANESTESI SPINAL PADA PASIEN SECTIO CAESAREA.

0 0 12

PERBANDINGAN PERUBAHAN TEKANAN DARAH ARTERI RERATA ANTARA PEMBERIAN BUPIVACAINE DAN BUPIVACAINE-FENTANYL PADA ANESTESI SPINAL PASIEN SECTIO CAESARIA.

0 0 4

PERBANDINGAN PERUBAHAN SATURASI OKSIGEN TERHADAP PEMBERIAN BUPIVACAINE DAN BUPIVACAINE-FENTANYL PADA ANESTESI SPINAL PASIEN SECTIO CAESARIA.

0 0 6

Efektifitas Pemberian Ajuvan Midazolam pada Anestesi Spinal dengan Bupivakain terhadap Pencegahan Peningkatan Kadar Gula Darah.

1 6 18

PERBEDAAN PENGARUH PEMBERIAN ANESTESI SPINAL DENGAN ANESTESI UMUM TERHADAP KADAR GULA DARAH - Diponegoro University | Institutional Repository (UNDIP-IR)

0 0 27

PENGARUH ANESTESI SPINAL PADA SECTIO CAESARIA TERHADAP KADAR GULA DARAH - Diponegoro University | Institutional Repository (UNDIP-IR)

0 0 17

Perbandingan Perubahan Frekuensi Pernapasan antara Pemberian Bupivacaine dan Bupivacaine-fentanyl sebagai Anestesi Spinal pada Pasien Sectio Caesarea - UNS Institutional Repository

0 0 10