Pengujian Pengumuman Kasus Dan Hasil Pengujian

Berdasarkan hasil persentase yang telah dihitung menggunakan rumus diatas maka dapat disimpulkan sebanyak 1 orang atau 13 mengatakan sangat setuju, 9 orang atau 60 mengatakan setuju dan 5 orang atau 33 cukup setuju. Sehingga secara keseluruhan dapat disimpulkan bahwa aplikasi E-learning yang dibangun dapat membantu guru untuk melihat kemampuan siswa. 7. Apakah anda setuju aplikasi E-learning ini dapat mempermudah komunikasi diantara guru dengan siswa ? Tabel 4.35 Kuesioner Guru Pertanyaan No.7 No Keterangan Responden Presentase 1 Sangat setuju 2 Setuju 10 67 3 Cukup setuju 5 33 4 Kurang setuju 5 Tidak setuju Berdasarkan hasil persentase yang telah dihitung menggunakan rumus diatas maka dapat disimpulkan sebanyak 10 orang atau 67 mengatakan setuju dan 5 orang atau 33 cukup setuju. Sehingga secara keseluruhan dapat disimpulkan bahwa aplikasi E-learning yang dibangun dapat mempermudah komunikasi diantara guru dengan siswa.

4.2.2.3 Hasil Kuesioner Pengujian Beta Untuk Siswa

Kuesioner untuk siswa disebarkan menggunakan teknik sampling yaitu Simple Random Sampling yang disebarkan kepada 15 siswa. Dari hasil kuesioner tersebut akan dilakukan perhitungan agar dapat diambil kesimpulan terhadap penilaian penerapan sistem yang baru. Kuesioner ini terdiri dari 7 pertanyaan dan akan diuji menggunakan skala likert dengan skala 1 sampai 7, dengan ketentuan skala untuk setiap pertanyaan sebagai berikut : 1. Apakah anda setuju adanya aplikasi E-learning ini sebagai sarana bantu pembelajaran di SMA Negeri 6 Cimahi ? Tabel 4.36 Kuesioner Siswa Pertanyaan No.1 No Keterangan Responden Presentase 1 Sangat setuju 3 20 2 Setuju 8 54 3 Cukup setuju 4 26 4 Kurang setuju 5 Tidak setuju Berdasarkan hasil persentase yang telah dihitung menggunakan rumus diatas maka dapat disimpulkan sebanyak 3 orang atau 20 mengatakan sangat setuju, 8 orang atau 54 mengatakan setuju dan 4 orang atau 26 cukup setuju. Sehingga secara keseluruhan dapat disimpulkan bahwa aplikasi aplikasi E-learning sebagai sarana bantu pembelajaran. 2. Apakah anda setuju aplikasi E-learning ini mudah untuk dipelajari dan digunakan ? Tabel 4.37 Kuesioner Siswa Pertanyaan No.2 No Keterangan Responden Presentase 1 Sangat setuju 8 54 2 Setuju 5 33 3 Cukup setuju 2 13 4 Kurang setuju 5 Tidak setuju Berdasarkan hasil persentase yang telah dihitung menggunakan rumus diatas maka dapat disimpulkan sebanyak 8 orang atau 54 mengatakan sangat setuju, 5 orang atau 33 mengatakan setuju dan 2 orang atau 13 cukup setuju. Sehingga secara keseluruhan dapat disimpulkan bahwa aplikasi E-learning ini mudah untuk dipelajari dan digunakan. 3. Apakah anda setuju desain aplikasi E-learning ini sederhana dan menarik ? Tabel 4.38 Kuesioner Siswa Pertanyaan No.3 No Keterangan Responden Presentase 1 Sangat setuju 4 26 2 Setuju 7 48 3 Cukup setuju 4 26 4 Kurang setuju 5 Tidak setuju Berdasarkan hasil persentase yang telah dihitung menggunakan rumus diatas maka dapat disimpulkan sebanyak 4 orang atau 26 mengatakan sangat setuju, 7 orang atau 48 mengatakan setuju dan 4 orang atau 26 cukup setuju. Sehingga secara keseluruhan dapat disimpulkan bahwa desain aplikasi E-learning ini sederhana dan menarik. 4. Apakah anda setuju aplikasi E-learning ini dapat menampilkan informasi yang dibutuhkan ? Tabel 4.39 Kuesioner Siswa Pertanyaan No.4 No Keterangan Responden Presentase 1 Sangat setuju 5 33 2 Setuju 6 41 3 Cukup setuju 4 26 4 Kurang setuju 5 Tidak setuju