Presentasi Ceramah Permainan dan Tugas Mandiri Wisata Perpustakaan Penggunaan Audio Visual

commit to user 58

4.3.1 Pemanfaatan Katalog Yang Tidak Maksimal

Tujuan dari pembelian bahan pustaka adalah untuk kepentingan pengguna. Katalog perpustakaan mencatat data mengenai buku itu sehingga pembaca dapat menemukan informasi dengan cepat. Melihat begitu pentingnya katalogisasi bagi pengguna perpustakaan, maka sudah menjadi keharusan seorang pustakawan mampu memberi pemahaman dan pengarahan kepada pengguna untuk dapat memanfaatkan layanan katalog secara maksimal. Untuk mengatasi hal ini maka pendidikan pemakai sangatlah berguna, pendidikan pemakai perlu disampaikan dengan metode yang menarik agar pemakai dapat dengan mudah memahami dan mengerti dengan materi yang diberikan. Ada beberapa teknik atau metode yang dapat digunakan dalam perpustakaan daerah kabupaten Tegal antara lain:

1. Presentasi Ceramah

Kegiatan presentasiceramah ini dilakukan di ruang aula perpustakaan daerah kabupaten Tegal. Ruangan ini menampung sekitar 40 orang. Kita dapat mengundang pengguna yang sedang berkunjung di perpustakaan dan menjelaskan tentang pendidikan pemakai kepada mereka. Kegiatan ini dikemas seperti layaknya seminar ilmiah, dengan mengundang pembicara yang cukup dikenali oleh masyarakat. Hal ini ditujukan agar pengguna merasa tertarik terhadap kegiatan ini. commit to user 59

2. Permainan dan Tugas Mandiri

Permainan tugas mandiri dilaksanakan melalui kerjasama dengan sekolah-sekolah yang ada di kabupaten Tegal. Karena letak perpustakaan daerah kabupaten tegal yang berdekatan dengan SDN Kudaile 05, Para guru seringkali memberi tugas dengan referensi yang ada pada layanan tandon. Sehingga mengharuskan para siswa mengunjungi layanan tandon. Penggunaa dua metode ini ternyata masih belum mampu mengatasi kurangnya pemahaman pengguna tentang penggunaan katalog maka perlu dilakukan metode yang lain, antara lain :

1. Wisata Perpustakaan

Kegiatan wisata perpustakaan ini dapat dilakukan melalui perjalanan wisata mengenai layanan tandon. Dengan wisata ini pengguna dapat dijelaskan langsung oleh petugas layanan tandon, mengenai bagaimana cara mencari buku melalui lemari katalog, meminjam bahan pustaka layanan tandon, dan berbagai hal mengenai layanan tandon. Untuk lebih jelas mungkin dapat diperagakan langsung oleh pengguna melalui instruksi petugas.

2. Penggunaan Audio Visual

Kegiatan ini dapat dilaksanakan dalam ruang aula perpustakaan dan dapat dilakukan disela-sela kegiatan presentasiceramah. Pengguna yang datang disuguhi dengan tayangan mengenai bagaimana cara commit to user 60 memanfaatkan layanan tandon. Tayangan hendaknya dibuat semenarik mungkin, agar pengguna tidak merasa bosan ketika menyaksikannya.

3. Penggunaan Buku Pedoman dan Pamflet