Isi Marker Perancangan Arsitektural Perangkat Lunak Perancangan Struktur Menu

tahiyatakhir Menghasilkan objek animasi 3D Tahiyat Awal salam Menghasilkan objek animasi 3D Tahiyat Awal

3.3.4 Isi Marker

Seperti yang telah dibahas sebelumnya, isi dari marker ini dapat berupa gambar, teks maupun angka yang memiliki tekstur warna yang berbeda dengan latar belakangnya. Fungsi dari gambar yang berada ditengah marker tersebut adalah digunakan sebagai pengenal pada saat proses men-tracking oleh kamera yang berisi informasi keypoint yang nantinya diproses untuk menyamakan pola dengan file pada sistem. Pola marker yang tersebut terdiri dari background dan foreground dimana dari kedua bagian tersebut memiliki fungsinya masing-masing, untuk background digunakan sebagai batas terluar dari marker agar tidak tercampur dengan foreground dan foreground sendiri adalah gambar yang terdapat didalam background yang dijadikan sebagai acuan dalam mendapatkan keypoint. Berikut gambar 3.95. Gambar 3. 95 Latar belakang isi Marker

3.3.5 Perancangan Arsitektural Perangkat Lunak

Perancangan arsitektural perangkat lunak merupakan gambaran bagaimana komponen fungsional perangkat lunak disusun, diorganisasi, dan distrukturkan. Aplikasi Augmented Reality virtual shalat pada platform android dirancang untuk kebutuhan user, agar tujuan saat pengimplementasian aplikasi ini tercapai.

3.3.6 Perancangan Struktur Menu

Struktur menu pada aplikasi ini memiliki 3 halaman pada menu utama. Untuk lebih jelasnya struktur pada menu aplikasi dapat dilihat pada gambar 3.96. Gambar 3. 96 Perancangan Struktur Menu 3.3.7 Perancangan Antar Muka Perangkat Lunak Tahap perancangan desain bertujuan untuk mencari bentuk yang optimal dari aplikasi yang akan dibangun dengan pertimbangan faktor-faktor permasalahan dan kebutuhan yang ada pada sistem seperti yang telah ditetapkan pada tahap analisis. Dalam tahap ini upaya yang dilakukan yaitu dengan cara mengkombinasikan penggunaan teknologi perangkat keras dan perangkat lunak yang tepat sehingga diperoleh desain yang optimal dan mudah diimplementasikan.

3.3.8 Perancangan Antarmuka Aplikasi Arshalatar