Sejarah Berdiri Situs Berita Vivanews.com Struktur Manajemen dan Redaksi Vivanews.com:

4.2.3 Situs-Situs Vivanews.com

VIVA.co.id merupakan portal kepada situs-situs: VIVAnews news.viva.co.id, berisi info tentang peristiwa baik dari nusantara maupun mancanegara, politik, ekonomi dan bisnis, olahraga, iptek, otomotif, wawancara, sorot, dan fokus VIVAbola bola.viva.co.id, berisi info tentang sepak bola baik dari nusantara maupun mancanegara termasuk komunitas tim favorit, klasemen, live score, statistik pertandingan, foto dan video jalannya pertandingan sepak bola VIVAlife life.viva.co.id, berisi info tentang selebriti baik dari nusantara maupun mancanegara, gaya hidup, kesehatan dan seks, perjalanan, dan aneka jajanan dan dampaknya terhadap kesehatan VIVAlog log.viva.co.id, berisi traffic blog-blog terbaik dan paling menarik di Indonesia untuk berbagi, mempromosikan, dan meningkatkan kualitasnya VIVAforum forum.viva.co.id, merupakan tempat diskusi daring antar komunitas pengguna tentang berbagai hal VIVAsocio socio.viva.co.id, merupakan tempat jejaring sosial pemasangan iklan baris antar komunitas pengguna. Berikut adalah tampilan profil Vivanews.com: Sumber Data : http:id.wikipedia.orgwikiVIVA.co.id

BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN

6.1 Kesimpulan

Berdasarkan hasil analisis dan pembahasan terhadap berita politik mengenai isu Aburizal Bakrie terkait pemilihan presiden 2014 pada media online detik.com dan vivanews.com, maka diperoleh kesimpulan sebagai berikut: 1. Dalam kasus lumpur Lapindo dan Bumi Plc, detik.com mengarahkan persepsi khalayak bahwa Aburizal belum mampu memimpin perusahaannya dan belum menyelesaikan kasus Lapindo, sedangkan vivanews.com mengarahkan persepsi khalayak bahwa lumpur Lapindo itu bukan kesalahan dari pihak Aburizal melainkan bencana alam, kemudian meskipun lumpur Lapindo bukan kesalahan Aburizal namun keluarga Aburizal Bakrie tetap bertanggung jawab untuk mengganti seluruh kerugian yang ditanggung oleh masyarakat korban lumpur Lapindo. 2. Pada konflik internal yang terjadi antara Aburizal Bakrie dan Akbar Tanjung, detik.com mengarahkan persepsi khalayak bahwa dalam internal Golkar masih belum ada satu kesatuan suara, Aburizal harus menjaga kesolidan internal partai Golkar dan sebisa mungkin menghindari polemik yang terjadi di internal partai, sedangkan pada vivanews.com permasalahan internal Golkar tidak terlalu ditekankan dan dibahas secara detail. 3. Untuk elektabilitas Aburizal yang masih rendah, detik.com mengarahkan persepsi khalayak bahwa pencalonan Aburizal masih bisa dilakukan perubahan serta kampanye yang dilakukan itu tidak hanya untuk meningkatkan popularitas di kalangan masyarakat namun juga untuk meningkatkan kesolidan di internal partai, sedangkan vivanews.com mengarahkan persepsi khalayak bahwa walaupun elektabilitas Aburizal rendah bukan berarti nantinya ia tidak dipilih oleh masyarakat dan jika nantinya ada evaluasi hanya sebagai penguatan dukungan saja bukan mengarah pada perubahan, dan pada proses kampanye vivanews.com lebih menyajikan tentang profil dan kegiatan Aburizal Bakrie untuk meningkatkan popularitasnya. 4. Detik.com dalam pemberitaannya lebih mengarah pada sisi negatif Aburizal Bakrie. Terlihat dari latar berita yang disampaikan, sumber berita yang dicantumkan, wawancara dihadirkan juga foto yang ditampilkan oleh detik.com untuk menurunkan citra Aburizal Bakrie sedangkan vivanews.com dalam pemberitaannya untuk meningkatkan citra Aburizal Bakrie. Hal ini tentunya berkaitan dengan adanya unsur ekonomi politik di dalamnya. Jika

Dokumen yang terkait

Citra Aburizal Bakrie Terkait Pemilu Presiden 2014 (Analisis Framing Laporan Utama “SIASAT ABURIZAL” di Majalah Tempo Edisi 25 November-1 Desember 2013)

0 49 110

ANALISIS FRAMING PEMBERITAAN TENTANG KERUSUHAN POLITIK DI UKRAINA PADA MEDIA ONLINE

2 13 17

KONSTRUKSI PENCITRAAN CALON PRESIDEN DALAM MEDIA ONLINE (Analisis Framing Pemberitaan Tentang Prabowo Subianto di Detik.com dan Kompas.com

1 24 27

Analisis Framing Pemberitaan Foto Pre Weding pada Media Online Detik.Com dan Kompas.Com

13 146 91

PEMBERITAAN BAKRIE, PSSI DAN PERSEPAKBOLAAN INDONESIA DI VIVANEWS.COM PEMBERITAAN BAKRIE, PSSI DAN PERSEPAKBOLAAN INDONESIA DI VIVANEWS.COM Studi Analisis Isi Obyektivitas Pemberitaan Aburizal Bakrie tentang PSSI di VIVANEWS.COM.

0 2 4

PENDAHULUAN PEMBERITAAN BAKRIE, PSSI DAN PERSEPAKBOLAAN INDONESIA DI VIVANEWS.COM Studi Analisis Isi Obyektivitas Pemberitaan Aburizal Bakrie tentang PSSI di VIVANEWS.COM.

0 2 22

PENUTUP PEMBERITAAN BAKRIE, PSSI DAN PERSEPAKBOLAAN INDONESIA DI VIVANEWS.COM Studi Analisis Isi Obyektivitas Pemberitaan Aburizal Bakrie tentang PSSI di VIVANEWS.COM.

0 4 5

PEMILIHAN PRESIDEN DAN WAKIL PRESIDEN DI MEDIA ONLINE (Konstruksi Pemberitaan Media Online Sindonews.com dalam Pengumuman Pemilihan Presiden Dan Wakil Presiden Di Media Online (Konstruksi Pemberitaan Media Online Sindonews.com dalam Pengumuman Hasil Pemi

0 2 13

OBYEKTIVITAS PEMBERITAAN KETUA UMUM PARTAI GOLKAR ABURIZAL BAKRIE DALAM MEDIA ONLINE (Analisis Isi Obyektivitas Pemberitaan Mengenai Ketua Umum Partai Golkar Aburizal Bakrie di Media Online Vivanews.com Edisi 1, 2, 4 dan 5 April 2014).

0 0 111

OBYEKTIVITAS PEMBERITAAN KETUA UMUM PARTAI GOLKAR ABURIZAL BAKRIE DALAM MEDIA ONLINE (Analisis Isi Obyektivitas Pemberitaan Mengenai Ketua Umum Partai Golkar Aburizal Bakrie di Media Online Vivanews.com Edisi 1, 2, 4 dan 5 April 2014)

0 0 21