Asas pemira Sistem pemira

KELUARGA BESAR MAHASISWA UNIVERSITAS BENGKULU Sekretariat : Jln. Raya Kandang Limun Gd. B Lantai I Unib. Telp 0736 21170

BAB II Asas pemira

Pasal 2 Pemira dilaksanakan berdasarkan asas langsung, umum, bebas, rahasia,jujur, dan adil

Bab III Sistem pemira

Pasal 3 1. Anggota DPM U KBM UNIB dan DPM F dipilih secara langsung disetiap Program Studi. 2. Presiden dan wakil presiden BEM KBM UNIB dan Gubernur dan Wakil Gubernur dipilih secara langsung dengan sistem distrik. Pasal 4 Pemira dilaksanakan satu tahun sekali. Bab IV PERSERTA PEMIRA DAN CALON ANGGOTA DPM KBM UNIB, CALON ANGGOTA DPM F KBM UNIB, CALON PRESIDEN DAN CALON WAKIL PRESIDEN BEM UNIB, CALON GUBERNUR DAN CALON WAKIL GUBERNUR BEM F KBM UNIVERSITAS BENGKULU Pasal 5 Peserta Peserta pemira adalah perorangan dan berpasangan Calon Presiden dan calon Wakil Presiden dan atau calon Gubernur dan calon Wakil Gubernur Pasal 6 DPM KBM UNIB Persyaratan calon anggota DPM U KBM UNIB: 1. Bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa 2. Sehat jasmani dan rohani 3. Warga Negara Indonesia dibuktikan dengan foto copy KTP kartu tanda penduduk yang masih berlaku. 4. Bebas NAFZA yang dibuktikan dengan surat pernyataan bebas diatas materai 6000 diketahui oleh PD 3 5. Tidak terlibat dalam tindakan kejahatan asusila dan pidana yang dibuktikan dengan SKKB dari PD3. 6. Mahasiswa Univeritas Bengkulu yang dibuktikan dengan foto copy KTM yang masih berlaku. 7. Tidak kehilangan haknya sebagai mahasiswa. KELUARGA BESAR MAHASISWA UNIVERSITAS BENGKULU Sekretariat : Jln. Raya Kandang Limun Gd. B Lantai I Unib. Telp 0736 21170 8. Mempunyai minimal IPK 2,5 dibuktikan dengan foto copy LHS terakhir yang telah disahkan oleh bagian kemahasiswaan fakultas. 9. Minimal telah menempuh 4 empatsemester. 10. Pernah menjabat di lembaga kemahasiswaan dibuktikan dengan surat dari keterangan dari lembaga tersebut. Pasal 7 DPM F KBM UNIB Persyaratan Calon Anggota DPM F KBM UNIB: 1. Bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa 2. Sehat jasmani dan rohani 3. Warga Negara Indonesia dibuktikan dengan foto copy KTP kartu tanda penduduk yang masih berlaku. 4. Bebas NAFZA yang dibuktikan dengan surat pernyataan bebas diatas materai 6000 diketahui oleh PD 3 5. Tidak terlibat dalam tindakan kejahatan asusila dan pidana yang dibuktikan dengan SKKB dari PD3. 6. Mahasiswa Univeritas Bengkulu yang dibuktikan dengan foto copy KTM yang masih berlaku. 7. Tidak kehilangan haknya sebagai mahasiswa. 8. Mempunyai IPK 2,5 9. Minimal telah menempuh 2 dua semester 10. Pernah menjabat di lembaga kemahasiswaan dibuktikan dengan surat dari keterangan dari lembaga tersebut. Pasal 8 Presiden dan Wakil Presiden BEM KBM UNIB Calon presiden dan calon wakil presiden BEM KBM UNIB 1. Bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa 2. Warga Negara Indonesia, dengan dibuktikan dengan Kartu Tanda Penduduk yang masih berlaku. 3. Sehat jasmani dan rohani 4. Bebas NAFZA yang dibuktikan dengan surat pernyataan bebas diatas materai 6000 diketahui oleh PD 3 5. Tidak terlibat dalam tindakan kejahatan asusila dan pidana yang dibuktikan dengan SKKB dari PD3. 6. Mahasiswa Univeritas Bengkulu yang dibuktikan dengan foto copy KTM yang masih berlaku. 7. Tidak kehilangan haknya sebagai mahasiswa. 8. Mempunyai minimal IPK 2,5 9. Sanggup tidak tamat selama memangku jabatan, dibuktikan dengan surat keterangan diatas materai 6000 mengetahui dekan, dan Pembantu Dekan I 10. Minimal telah menempuh 4 semester KELUARGA BESAR MAHASISWA UNIVERSITAS BENGKULU Sekretariat : Jln. Raya Kandang Limun Gd. B Lantai I Unib. Telp 0736 21170 11. Telah mengikuti pelatihan kepemimpinan dan manajemen organisasi kemahasiswaan atau sejenisnya. 12. Bersedia untuk tidak rangkap jabatan sesuai Aturan Dasar KBM UNIB. 13. Mendapat minimal 5 lima dari jumlah mahasiswa setiap fakultas dibuktikan dengan surat pernyataan dukungan. Pasal 9 Gubernur dan Wakil Gubernur BEM F KBM UNIB. Persyaratan Calon Gubernur dan Calon Wakil Gubernur BEM F KBM UNIB: 1. Bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa 2. Sehat jasmani dan rohani. 3. Bebas NAFZA yang dibuktikan dengan surat pernyataan bebas diatas materai 6000 diketahui oleh PD 3 4. Tidak terlibat dalam tindakan kejahatan asusila dan pidana yang dibuktikan dengan SKKB dari PD3. 5. Mahasiswa univeritas bengkulu yang dibuktikan dengan foto copy KTM yang masih berlaku. 6. Tidak kehilangan haknya sebagai mahasiswa. 7. Mempunyai IPK 2,5 8. Minimal telah menempuh 4 semester 9. Telah mengikuti pelatihan kepemimpinan dan manajemen organisasi kemahasiswaan atau sejenisnya. 10. Mendapat minimal 1satu dari jumlah mahasiswa setiap Prodi dibuktikan dengan surat pernyataan dukungan.

BAB V DPM KBM UNIB, DPM F UNIB, Presiden dan Wakil Presiden KBM UNIB dan