Bagian Depan, antara lain berisi: Bagian Tengah Isi, antara lain memuat: Bagian Belakang Akhir, antara lain akan berisi:

119 Publikasi Hasil Penelitian Sosial antara lain berisi pernyataan apa yang sudah ditemukan tentang obyek yang diteliti dalam konteks kerangka teoritik. Ia tidak boleh menyimpulkan sesuatu yang tidak diteliti dalam konteks dan jangkauan penelitian. Di samping itu, kendala-kendala apa saja yang dihadapi selama penelitian, dan saran-saran serta cara-cara apa yang harus ditunjukkan guna mengatasinya juga perlu diungkapkan di sini. Unsur-unsur laporan penelitian yang juga akan mengisi menjadi isi laporan hasil penelitian, sebenarnya telah terungkap ketika kita membaca mengetahui daftar isi dari suatu laporan penelitian. Namun begitu, yang tertulis dalam daftar isi tersebut barulah kerangka lengkapnya saja. Atau dengan kata lain, daftar isi yang mengungkapkan isi sebuah penelitian pada hakikatnya merupakan kerangka lengkap sebuah laporan penelitian. Adapun secara lebih lengkap kerangka sebuah penelitian itu akan berisi meliputi hal-hal sebagai berikut:

A. Bagian Depan, antara lain berisi:

Halaman Judul Abstrak Halaman Pengesahan Kata Pengantar Daftar Isi Daftar TabelGrafikGambarLampiran

B. Bagian Tengah Isi, antara lain memuat:

BAB I PENDAHULUAN, yang berisi: 1. Latar Belakang Masalah 2. Identifikasi Masalah 3. Pembatasan Masalah 4. Perumuan Masalah 5. Tujuan dan Manfaat Penelitian BAB II TINJAUAN PUSTAKA, yang berisi antara lain: 1. Kajian Teoritik 2. Pengajuan Hipotesis bila ada BAB III METODOLOGI PENELITIAN, yang antara lain memuat: 1. Tempat dan Waktu jadwal Penelitian 2. Populasi dan Sampel bila ada Di unduh dari : Bukupaket.com 120 Sosiologi Kontekstual XII SMAMA 3. Metode Penelitian 4. Variabel Penelitian bila ada 5. Instrumen Penelitian 6. Teknik Pengumpulan Data Teknik Samplingbila ada 7. Teknik Keabsahan Data 8. Teknik Pengolahan DataAnalisis Data BAB IV HASIL PENELITIAN, yang antara lain berisi: 1. Deskripsi Data 2. Pengujian Persyaratan Analisis bila ada 3. Pengujian Hipotesis bila ada 4. Diskusi dan Interpretasi BAB V KESIMPULAN, IMPLIKASI, DAN SARAN, yang akan menguraikan: 1. Simpulan Penelitian 2. Implikasi Hasil Penelitian 3. Saran-Saran DAFTAR PUSTAKA

C. Bagian Belakang Akhir, antara lain akan berisi:

LAMPIRAN-LAMPIRAN Kerangka dan Isi laporan penelitian di atas bersifat luwes, artinya bagi seorang tidak perlu memaksakan diri bahwa sebuah kerangka penelitiannya harus berisi seluruh unsur-unsur sebagaimana disebutkan di atas, namun harus disesuaikan dengan jenis penelitian serta bentuk- bentuk laporan penelitian yang akan dibuatnya. Oleh karena setiap jenis penelitian maupun bentuk-bentuk laporan penelitian memuat unsur-unsur penelitian yang berbeda-beda sehingga kerangka maupun isi suatu laporan penelitian juga akan berbeda-beda pula, jadi tergantung dari masing- masing karakteristis suatu jenis penelitian maupun bentuk-bentuk laporan yang ditulisnya. Atau dengan kata lain, bahwa bentuk maupun isi kerangka sebuah laporan penelitian bersifat luwes, artinya bisa ditambah, dikurangi, ataupun tidak ditambahdikurangi sama sekali, jadi tergantung dari jenis penelitian maupun bentuk laporan yang akan ditulisnya, atau dikatakan bersifat situasional dan kondisional. Di unduh dari : Bukupaket.com 121 Publikasi Hasil Penelitian Sosial Fakta Sosial “Mari tumbuhkan wawasan kebinekaan kalian” Perhatikan gambar di samping Melalui membaca di perpustakaan sekolah, maka salah satu manfaatnya mengetahui keanekaragaman buda- ya yang ada di Indonesia. Coba lakukan penelitian tentang minat baca pelajar di sekolah kalian terhadap buku-buku tentang kebine- kaan budaya

C. Teknik Penulisan Laporan Hasil Penelitian