Hakikat Minat Deskripsi Teori

11 Jadi dalam minat ada ikatan saling keterhubungan satu sama lain yang disebabkan rasa tertarik kepada suatu objek atau hal, kemudian karena hal tersebut dirasa menarik, maka perhatian dan pemusatan perhatianya hanya tertuju pada objek tersebut yang menimbulkan rasa ingin tahu lebih dari sebelumnya, karena dia merasa penasaran akan hal tersebut lah yang akan menimbulkan minat itu sendiri. c. Aktivitas Menurut Rusli Lutan 2007:7, aktivitas adalah aneka gerakan tubuh yang dihasilkan oleh otot, kerangka, dan gerak itu menghasilkan pengeluaran energi. Dalam konteks hal ini tubuh dapat bergerak dikarenakan ada rasa tertarik dalam diri seseorang tersebut yang menimbulkan perhatian berlebih pada sesuatu hal itu, sehingga tubuh akan secara langsung merangsang reflek tersebut dalam bentuk gerakan. Dalam gerakan ini akan menghasilkan pengeluaran energi yang dihasilkan dari gerakan otot dan kerangka tubuh. d. Lingkungan Menurut Winarti 2008:13, mengutip dari buki yang dikarang Anton M. Moeliono “lingkungan adalah daerah atau kawasan yang termasuk didalamnya baik benda hidup atupun mati”. Hal yang demikian membuat orang ingin melakukan karen adanya dorongan dari eksternal yaitu berasal dari lingkungan sekitar yang mendukung dalam kegiatan mengikuti pembelajaran tersebut, sehingga timbullah niat untuk mengikuti apa yang telah dilakukan orang yang berada disekitar kita tersebut. Jadi seseorang melakukan aktivitas itu dipengaruhi oleh rasa tertarik terhadap suatu objekhal yang kemudian meletakan perhatianya hanya pada hal tersebut, 12 sehingga akan menghasilkan gerakan yang tanpa kita sadari menguras energi dalam tubuh kita dan juga karena adanya dari faktor lingkungan yang ikut mendorong dalam kegiata yang dapat mempengaruhi diriya dalam melakukan sesutu tersebut tanpa adanya paksaan. Selain itu minat juga berpengaruh pada pencapain tujuan terhadap suatu hal yang diinginkan, salah satu tolak ukur pencapaian pembelajaran di sekolah dengan mengetahui minat siswa mengikuti pembelajaran. Dengan melihat langsung lapangan pada saat pembelajaran dilakukan, keterlibatan siswa melaksanakan pembelajaran yang diberikan oleh guru sehingga terlihat ceria, gembira, dan ada kalanya luapan kegembiraan yang berlebihan. Menurut Siti Rahayu Hadiantono 1998:188, minat dipengaruhi dua faktor diantaranya sebagai berikut: 1 Faktor dari dalam instrinsik yaitu berarti bahwa suatu perbuatan memang diinginkan karena seorang senang melakukkanya. Disini minat datang dari dalam orang itu sendiri, orang tersebut senang melakukan perbuatan itu sendiri. 2 Faktor dari luar ekstrensik yaitu berarti suatu perbuatan dilakukan atas dasar dorongan atau paksaan dari luar. Orang melakukan perbuatan itu karena ia didorong atau dipaksa dari luar. Jadi minat yang terjadi dalam diri individu, dipengaruhi oleh dua faktor yang menentukan, yaitu faktor keinginan dari dalam individu dan faktor keinginan dari luar individu. Minat yang berasal dari dalam diri berupa perasaan