Menggunakan Referensi Yang Cukup

106 Ai Siti Komariah, 2012 Peran Partai Politik Dalam Meningkatkan Keterwakilan Perempuan Di Lembaga Legislatif Kabupaten Cianjur Universitas Pendidikan Indonesia | Repository.Upi.Edu tema yang dibangun berdasarkan sejumlah sumber data atau prespektif dari partisipan akan menambah validitas penelitian Creswell, 2010:286-287. Tujuan triangulasi data adalah mengecek kebenaran data tertentu dan membandingkannya dengan data yang diperoleh dari sumber lain. Dalam penelitian ini triangulasi data dilakukan terhadap informasi yang diberikan ketua pengurus DPCDPD partai politik, bidang pelaksana program, dan kader-kader perempuan partai politik tentang fokus penelitian agar memperoleh kebenaran informasi yang diperoleh.

4. Menggunakan Referensi Yang Cukup

Sebagai bahan referensi untuk meningkatkan kepercayaan dan kebenaran data, peneliti menggunakan bahan dokumentasi yakni hasil rekaman wawancara dengan subjek penelitian, foto-foto dan lainnya yang diambil dengan cara yang tidak mengganggu atau menarik perhatian informan, sehingga informasi yang diperlukan akan diperoleh dengan tingkat kesahihan yang tinggi. 5. MenerapkanMember Checking Menerapkan member checking untuk mengetahui akurasi hasil penelitian.Member checking ini dapat dilakukan dengan membawa kembali laporan akhir atau deskripsi-deskripsi atau tema-tema spesifik pada partisipan untuk mengecek apakah mereka merasa laporandeskripsitema tersebut sudah akurat.Hal ini tidak berarti bahwa peneliti membawa kembali transkrip-transkrip mentah kepada partisipan untuk mengecek akurasinya. Sebaliknya, yang harus dibawa peneliti adalah bagian-bagian dari hasil penelitian yang sudah dipoles, 107 Ai Siti Komariah, 2012 Peran Partai Politik Dalam Meningkatkan Keterwakilan Perempuan Di Lembaga Legislatif Kabupaten Cianjur Universitas Pendidikan Indonesia | Repository.Upi.Edu seperti tema-tema, analisis kasus, grounded theory, deskripsi kebudayaan, dan sejenisnya Creswell, 2010:287. Tujuan dari member checking adalah agar informasi yang peneliti peroleh yang digunakan dalam penulisan laporan dan digunakan dalam penulisan laporan sesuai dengan apa yang dimaksud oleh informan. Oleh sebab itu dalam penelitian ini, peneliti menggunakan cara member checking kepada subjek penelitian diakhir kegiatan penelitian lapangan tentang fokus yang diteliti yakni bagaimana pola pendidikan politik bagi kader perempuan di partai politik dalam upaya peningkatan keterwakilan perempuan di lembaga legislatif Kabupaten Cianjur. 216 Ai Siti Komariah, 2012 Peran Partai Politik Dalam Meningkatkan Keterwakilan Perempuan Di Lembaga Legislatif Kabupaten Cianjur Universitas Pendidikan Indonesia | Repository.Upi.Edu BAB V KESIMPULAN DAN REKOMENDASI Uraian pada Bab V ini berisi tentang kesimpulan dan rekomendasi hasil penelitian yang telah dilakukan. Kesimpulan berisi tentang temuan-temuan hasil

Dokumen yang terkait

UPAYA PARTAI POLITIK DALAM MENINGKATKAN PARTISIPASI POLITIK PEREMPUAN DALAM PARTAI POLITIK DAN PEMILU 2004 (Studi pada DPC PKB Kabupaten Bangkalan)

0 3 1

Peran Politik Perempuan Dalam Partai Kabangkitan Bangsa

1 16 97

PERAN PEREMPUAN DALAM PARTAI POLITIK (Analisis Komparatif Strategi Komunikasi Politik Partai Peran Perempuan Dalam Partai Politik (Analisis Komparatif Strategi Komunikasi Politik Partai Demokrasi Indonesia (PDI) Perjuangan Dan Partai Keadilan Sejahtera (

0 3 14

ANALISIS KOMPARATIF KOMUNIKASI POLITIK REKRUTMEN PEREMPUAN DALAM PARTAI POLITIK Peran Perempuan Dalam Partai Politik (Analisis Komparatif Strategi Komunikasi Politik Partai Demokrasi Indonesia (PDI) Perjuangan Dan Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Kota Sur

0 2 17

PERAN PARTAI POLITIK GOLKAR DALAM PENDIDIKAN POLITIK (Studi Kasus di DPD Partai GOLKAR Kabupaten Sragen) Peran Partai Politik Golkar Dalam Pendidikan Politik (Studi Kasus di DPD Partai GOLKAR Kabupaten Sragen).

0 1 17

PERAN PARTAI POLITIK GOLKAR DALAM PENDIDIKAN POLITIK (Studi Kasus di DPD Partai GOLKAR Kabupaten Sragen) Peran Partai Politik Golkar Dalam Pendidikan Politik (Studi Kasus di DPD Partai GOLKAR Kabupaten Sragen).

0 1 12

MODEL PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN SEBAGAI MEDIA PENDIDIKAN POLITIK BAGI KADER PARTAI DALAM MENINGKATKAN KESADARAN POLITIK.

0 2 48

GERAKAN PEREMPUAN PARTAI POLITIK : STUDI TENTANG PEMBERDAYAAN PEREMPUAN OLEH PEREMPUAN BANGSA DI KABUPATEN SIDOARJO.

0 2 82

Perempuan dan Politik: Studi Komunikasi Politik tentang Keterwakilan Perempuan di Legislatif

0 0 14

Pengembangan Model Pembinaan Perempuan Kader Politik oleh Partai Politik Sebagai Upaya Peningkatan Kualitas Keterwakilkan Perempuan di Lembaga Legislatif Daerah - Universitas Negeri Padang Repository

0 0 115