Batasan Masalah Rumusan Masalah Tujuan Penelitian Manfaat Penelitian

8 mempengaruhi kualitas proses pembelajaran. Strategi pembelajaran satu arah membuat siswa cenderung pasif. Siswa yang cenderung pasif membuat proses pembelajaran menjadi membosankan, sehingga kompetensi siswa kurang memenuhi harapan. Mata pelajaran PLC merupakan mata pelajaran yang mempelajari bidang kendali industri. Mata pelajaran PLC membekali siswa agar mampu terjun di dunia industri. Pembelajaran PLC membutuhkan media pembelajaran yang dapat menggambarkan suatu alat atau proses industri. Media pembelajaran yang tepat akan meningkatkan pemahaman siswa dalam pembelajaran mata pelajaran PLC. Banyak berbagai macam media pembelajaran dalam mata pelajaran PLC salah satunya adalah processing station. Processing station merupakan media pembelajaran yang tepat pada mata pelajaran PLC yang terdapat materi pembelajaran kendali otomatis.

C. Batasan Masalah

Berdasarkan identifikasi masalah yang ada, perlu adanya batasan masalah dalam penelitian. Sehingga ruang lingkup permasalahan dalam penelitian jelas. Penelitian ini dibatasi pada pengembangan processing station sebagai media pembelajaran. Media pembelajaran processing station digunakan untuk meningkatkan hasil belajar dalam pembelajaran mata pelajaran PLC pada peserta didik kelas XII program keahlian Teknik Otomasi Industri di SMK N 2 Depok.

D. Rumusan Masalah

Berdasarkan keterangan batasan masalah diatas, dapat dirumuskan beberapa masalah sebagai berikut : 9 1. Bagaimanakah hasil kelayakan processing station sebagai media pembelajaran PLC pada kelas XII program keahlian Teknik Otomasi Industri di SMK N 2 Depok ? 2. Apakah terdapat perbedaan hasil belajar peserta didik dalam mata pelajaran PLC antara peserta didik yang diajar dengan menggunakan media pembelajaran processing station dan strategi pembelajaran berbasis masalah dengan peserta didik yang diajar menggunakan media pembelajaran konvensional dan strategi pembelajaran konvensional?

E. Tujuan Penelitian

Bedasarkan dari rumusan masalah di atas, pengembangan processing station ini bertujuan sebagai berikut : 1. Mengetahui tingkat kelayakan processing station sebagai media pembelajaran PLC. 2. Mengetahui perbedaan hasil belajar peserta didik dalam mata pelajaran PLC antara peserta didik yang diajar dengan menggunakan media pembelajaran processing station dengan peserta didik yang diajar menggunakan media pembelajaran konvensional dan strategi pembelajaran konvensional.

F. Manfaat Penelitian

Hasil penelitan ini diharapkan dapat bermanfaat untuk semua kalangan, khususnya untuk siswa, pihak sekolah dan penulis. 1. Bagi siswa, dapat meningkatkan hasil belajar dan kreativitas dalam mengoperasikan sistem kendali otomatis yang lebih baik. 10 2. Bagi pihak sekolah, dapat menambah media pembelajaran yang inovatif untuk kegiatan pembelajaran di sekolah. 3. Bagi penulis, dapat memberikan kontribusi yang nyata dalam dunia pendidikan. Sehingga mendapat pengalaman yang berharga dalam penelitian .

G. Spesifikasi Produk

Dokumen yang terkait

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN PROGRAMMABLE LOGIC CONTROLLER (PLC) BERBASIS MOBILE LEARNING UNTUK SISWA PROGRAM KEAHLIAN TEKNIK OTOMASI INDUSTRI DI SMK.

1 3 161

TRAINER MIKROKONTROLER SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN SISTEM KONTROL UNTUK SISWA KELAS XI PROGRAM KEAHLIAN TEKNIK OTOMASI INDUSTRI DI SMK NEGERI 2 KENDAL.

4 25 171

PENINGKATAN KOMPETENSI MENGINSTALASI PLC PADA MATA PELAJARAN SISTEM KONTROL TERPROGRAM MENGGUNAKAN METODE PEMBELAJARAN BERBASIS MASALAH DAN MEDIA DISTRIBUTING STATION PADA SISWA PROGRAM KEAHLIAN TOI SMK NEGERI 2 DEPOK.

0 0 191

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN INTERAKTIF UNTUK MATA PELAJARAN PIRANTI SENSOR DAN AKTUATOR KELAS XI PADA PAKET KEAHLIAN TEKNIK OTOMASI INDUSTRI DI SMK N 2 DEPOK.

0 2 267

PENGEMBANGAN MODUL PEMBELAJARAN MIKROKONTROLER BERBASIS PENDIDIKAN KARAKTER UNTUK PESERTA DIDIK KELAS XI PROGRAM KEAHLIAN TEKNIK OTOMASI INDUSTRI DI SMK NEGERI 2 DEPOK.

3 4 283

PENINGKATAN HASIL BELAJAR DENGAN METODE PROBLEM BASED LEARNING DAN MEDIA PEMBELAJARAN SORTING STATION PADA KELAS XII PROGRAM KEAHLIAN OTOMASI INDUSTRI SMK NEGERI 2 DEPOK.

1 4 198

STUSI KASUS KESIAPAN PELAKSANAAN UJI KOMPETESI MATA PELAJARAN PLC PADA KOMPETENSI KEAHLIAN TEKNIK OTOMASI INDUSTRI SMK NEGERI 2 PATI.

0 0 147

PENINGKATAN KOMPETENSI PERAKITAN SISTEM KENDALI BERBASIS MIKROKONTROL MELALUI MODEL PEMBELAJARAN KONTEKSTUAL PADA SISWA KELAS XI PROGRAM KEAHLIAN OTOMASI INDUSTRI SMK NEGERI 2 DEPOK.

0 1 102

PENGEMBANGAN MULTIMEDIA PEMBELAJARAN INTERAKTIF PADA MATA PELAJARAN SISTEM KONTROL ELEKTROPNEUMATIK UNTUK SISWA PROGRAM KEAHLIAN TEKNIK OTOMASI INDUSTRI SMK NEGERI 2 DEPOK.

0 1 155

MEDIA PEMBELAJARAN INSTRUMENTASI SENSOR DAN KENDALI UNTUK SISWA KOMPETENSI KEAHLIAN TEKNIK OTOMASI INDUSTRI DI SMK NEGERI 2 DEPOK YOGYAKARTA.

1 2 136