Pandangan saudara kandung orangtua praktik merokok.

122 Transkrip Wawancara Mendalam Dengan Orangtua. A. Karakteristik Informasi Penelitian. No. Nama Pendidikan Pekerjaan 1. Abdul Kahar, 45 tahun Tamat SMP Wiraswasta 2. Slamet, 42 tahun Tamat SMU Tukang 3. Dirjo, 46 tahun Tamat SMP Tani 4. Nurkamah, 49 tahun Tamat SMU Wiraswasta 5. Karjan, 50 tahun Tamat SMP Buruh 6. Tasmari, 45 tahun Tamat SMU Tani 7. Kamdi, 52 tahun Tamat SD Tani

B. Pandangan saudara kandung orangtua praktik merokok.

1. Bagaimana tanggapan anda mengenai kebiasaan merokok di kalangan

remaja? No. Nama Tanggapan anda mengenai kebiasaan merokok di kalangan remaja. 1. Abdul Kahar, 45 thn Wah sebaiknya anak seumuran itu jangan merokok dulu karena belum bisa cari uang sendiri. 2. Slamet, 42 tahun Remaja merokok gak baik karena sudah belajar boros. 3. Dirjo, 46 tahun Disini remaja merokok bukan hal yang aneh, seharusnya jangan dulu karena belum bisa cari uang sendiri jadi kasian orangtua. 4. Nurkamah, 49 tahun Kurang senanglah karena menimbulkan segala-galanya, kalo sudah kecanduan ga punya uang ini akan bahaya. 5. Karjan, 50 tahun Kalo bisa jangan merokok dulu lah karena belum bisa cari uang. 6. Tasmari, 45 tahun Jangan dulu karena belum bisa cari uang kasihan orang tuanya. 7. Kamdi, 52 tahun Remaja merokok itu wajar, tapi kalo sudah bisa cari uang sendiri. 123

2. Bagaimana tanggapan anda mengenai zat-zat yang terkandung didalam

rokok? No. Nama Tanggapan mengenai zat-zat yang terkandung didalam rokok. 1. Abdul Kahar, 45 thn Yang jelas adalah Nikotin itu adalah racun. 2. Slamet, 42 tahun Sangat berbahaya bagi tubuh. 3. Dirjo, 46 tahun Tidak baik untuk kesehatan kita. 4. Nurkamah, 49 tahun Kata orang sih banyak racunnya. 5. Karjan, 50 tahun Racun, bisa berbahaya. 6. Tasmari, 45 tahun Seharusnya zat-zat itu membuat remaja takut. 7. Kamdi, 52 tahun Berbahaya.

3. Bagaimana tanggapan anda mengenai akibat bahaya rokok bagi

kesehatan ? No. Nama Tanggapan mengenai akibat bahaya rokok bagi kesehatan. 1. Abdul Kahar, 45 thn Bisa terkena penyakit paru, disini seringnya gitu. 2. Slamet, 42 tahun Katanya bisa mengganggu kehamilan. 3. Dirjo, 46 tahun Kalau merokok bis batuk-batuk, sesak napas. 4. Nurkamah, 49 tahun Marai asma. 5. Karjan, 50 tahun Marai keno penyakit kanker. 6. Tasmari, 45 tahun Bisa menyebabkan serangan jantung, kadang-kadang juga batuk. 7. Kamdi, 52 tahun Sing jelas marai watuk, dodo sesek. 124

4. Menurut anda apakah seorang perokok rentan terkena penyakit akibat

merokok ? No. Nama Rentan terkena penyakit. 1. Abdul Kahar, 45 thn Orang merokok umurnya bisa pendek tapi saya gak percaya. 2. Slamet, 42 tahun Jelas seorang perokok akan terkena penyakit seperti batuk. 3. Dirjo, 46 tahun Kadose nggih, lha wong rokok niku mboten sae, marai watuk. 4. Nurkamah, 49 tahun Saya pikir benar juga misalnya saja orang yang sering merokok pasti batuk-batuk. 5. Karjan, 50 tahun Kulo dereng percaya nek rokok niku marai penyakit. 6. Tasmari, 45 tahun Mboten mesti. 7. Kamdi, 52 tahun Nggih saged, lha wong rokok marai penyakit.

5. Menurut anda apakah seorang yang terkena penyakit akibat merokok

sakitnya akan parah ? No. Nama Keparahan penyakit. 1. Abdul Kahar, 45 thn Kadose nggih, saget parah. 2. Slamet, 42 tahun Nek mboten lekas berobat nggeh saget tambah parah. 3. Dirjo, 46 tahun Nek watuk nggih mboten parah, saget minum obat batuk saget mantun. 4. Nurkamah, 49 tahun Kadose nggeh nek ngrokoke terus mboten mandeg. 5. Karjan, 50 tahun Kadose nggeh saget parah. 6. Tasmari, 45 tahun Nek ngrokoke terus sakite nggeh tambah parah. 7. Kamdi, 52 tahun Tergantung larene nopo. 125

6. Faktor-faktor apa sajakah yang menyebabkan seorang remaja menjadi

perokok ? No. Nama Faktor-faktor yang menyebabkan remaja menjadi perokok. 1. Abdul Kahar, 45 thn Lha mbuh nggeh, dolanan kaleh kanca-kancane. 2. Slamet, 42 tahun Niku cah’e podo dolan bareng, sering kumpul sering nyobi malah keterusan. 3. Dirjo, 46 tahun Lha biasa jare malah jaler nek mboten ngrokok mboten jantan. 4. Nurkamah, 49 tahun Terutama niku pergaulan nggeh, kumpulan kaleh kanca- kancane. 5. Karjan, 50 tahun Lha dolan bareng niku. 6. Tasmari, 45 tahun Sebabe geh dolan bareng kanca-kancane. 7. Kamdi, 52 tahun Koncone niku soale katah sing ngrokok.

C. Pertanyaan praktek merokok.

Dokumen yang terkait

FAKTOR-FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN KEJADIAN HIPERTENSI PADA LAKI-LAKI USIA DEWASA MUDA DI WILAYAH Faktor-Faktor Yang Berhubungan Dengan Kejadian Hipertensi Pada Laki-Laki Usia Dewasa Muda Di Wilayah Kerja Puskesmas Bulu Kabupaten Sukoharjo.

0 2 19

FAKTOR-FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN KEJADIAN HIPERTENSI PADA LAKI-LAKI USIA DEWASA MUDA DI WILAYAH Faktor-Faktor Yang Berhubungan Dengan Kejadian Hipertensi Pada Laki-Laki Usia Dewasa Muda Di Wilayah Kerja Puskesmas Bulu Kabupaten Sukoharjo.

0 4 14

HUBUNGAN ANTARA DEPRESI DENGAN PERILAKU MEROKOK PADA REMAJA LAKI-LAKI DI DESA SURUHKALANG HUBUNGAN ANTARA DEPRESI DENGAN PERILAKU MEROKOK PADA REMAJA LAKI-LAKI DI DESA SURUHKALANG KECAMATAN JATEN KABUPATEN KARANGANYAR PROVINSI JAWA TENGAH.

0 1 15

FAKTOR-FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN PERILAKU MEROKOK PADA SISWA LAKI-LAKI DI SMAN 1 KOTA SOLOK TAHUN 2013.

0 0 15

FAKTOR-FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN PERILAKU MEROKOK PADA SISWA LAKI-LAKI DI SMAN 1 KOTA SOLOK TAHUN 2013.

0 1 10

FAKTOR-FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN TINDAKAN MEROKOK SISWA LAKI-LAKI DI SMA NEGERI KOTA PADANG TAHUN 2011.

0 0 17

Hubungan Faktor-Faktor Psikososial Dengan Kebiasaan Merokok Pada Siswa Laki Laki SMA Negeri 7 Padang.

0 3 6

Hubungan Faktor Faktor Psikososial Dengan Kebiasaan Merokok Pada Siswa Laki Laki SMA Negeri 7 Padang.

0 1 12

(ABSTRAK) STUDI KUALITATIF FAKTOR-FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN KEBIASAAN MEROKOK PADA REMAJA LAKI-LAKI DI DESA KEDUNG RINGIN KECAMATAN SEDAN KABUPATEN REMBANG TAHUN 2009.

0 0 1

Faktor-faktor yang Mempengaruhi Perilaku Merokok pada Masa Remaja Awal Laki-laki yang Bertempat Tinggal di Desa - Unika Repository

0 1 32