pada mode DOS prompt misal c :\ ketiklah exit kemudian enter, kemudian akan Menggunakan Start Menu

24 Modul Pendidikan Latihan Profesi GuruPenyelenggara Sertifikasi Guru Rayon 1 24 Universitas Negeri Makassar r. ·info: file info alternatif pendek dari halaman manual.mendapatkan info. s. ·jpg, jpeg: file grafik . dapatkan seejpeg. t. ·lsm: File map dari Software Linux. Berisi file text sederhanayang mendeskripsikan paket paket program. u. ·ps: file postscript. Untuk menampilkan atau mencetak gunakan gsdan, alternatif lain, ghostview. v. ·rpm: Paket program redhat. Anda dapat menginstallnya di setiapsistem dengan menejer paket rpm. w. ·tgz, tar.gz: arsip yang dibuat dengan tar dan dikompressi dengangzip. x. ·tex: file teks untuk mengajukan ke TeX, Program ampuh untukmengetik. Dapatkan paket program tex, yang tersedia dibeberapa distribusi; Tapi hati hati dengan NTeX, yang manamemiliki fonts yang terkorupsi dan ini termasuk dibeberapaversi slackware. y. ·texi: file infoteks, dapat menghasilkan antara TeX dan file infocp info. Dapatkan xinfo. z. ·xbm, xpm, xwd: file grafik. Dapatkan xpaint. aa. · Z: Arsip yang terbuat dengan compress. bb. · zip: Arsip yang dibuat dengan zip. dapatkan zip dan unzip. Bagian-6: Mematikan Komputer Dan Mengamati Proses De-Aktifasi Sistem Operasi Hingga Selesai Pada akhir hari dimana kita bermaksud mengakhiri dulu bekerja dengan komputer dan mematikannnya. Sebelum mematikan komputer anda harus melakukan persiapannya dulu,persiapan ini antara lain : 1. Rekam dan akhiri program yang sedang dijalankan 2. pada mode DOS prompt misal c :\ ketiklah exit kemudian enter, kemudian akan kembali ke layar desktop 3. Untuk mematikan komputer langkahnya tergantung dari jenis motherboardnya ATX atau tidak dan OS . 4. Jika ATX dan OS adalah Win98, Win Me, Win 2000: klik start, klik shutdown, pilih shutdown, klik Yes, komputer mati sendiri tidak usah menekan tombol power.Matikan Stavol , kemudian cabut kabel dari jaringan liistik PLN 5. Jika ATX dan OS adalah Win XP: klik start, klik turn off computer, pilih turn off, komputer mati sendiri tidak usah menekan tombol power Matikan Stavol , kemudian cabut kabel dari jaringan liistik PLN. khusus untuk motherboardnya AT caranya sama dengan di atas, namun keluar “its now safe turn off your computer” , baru tombol power komputer dimatikan. 25 Modul Pendidikan Latihan Profesi GuruPenyelenggara Sertifikasi Guru Rayon 1 24 Universitas Negeri Makassar Bagian-7 Mengoperasikan PC Berbasis GUI Bila dilihat dari tampilan Sistem Operasi terdapat tombol-tombol yang berfungsi untuk membuka suatu aplikasi. Untuk itu mari perhatikan penjelasan dibawah ini :

1. Menggunakan Start Menu

Berfungsi untuk memulai suatu program atau aplikasi. perhatikan tombol ini terletak dibawah sudut kiri desktop. Gambar 23. Letak tombol START Untuk menggunakan tombol start menu adalah dengan mengklik satu kali hingga muncul menu kemudian arahkan pointer ke arah yang diinginkan tanpa mengklik, karena dengan sendirinya menu tersebut akan terbuka. Perhatikan gambar berikut: Gambar 24. Memilih program aplikasi 26 Modul Pendidikan Latihan Profesi GuruPenyelenggara Sertifikasi Guru Rayon 1 24 Universitas Negeri Makassar Sebagai latihan, bila ingin menunjuk suatu aplikasi sebagai contoh internet explorer, klik start menu kemudian arahkan pointer ke Programs, lalu arahkan ke Internet Explorer. Perhatikan garis dibawah salah satu huruf di start menu, perintah diatas dapat digunakan dengan mengetik tombol startdi keyboard dan huruf yang digaris bawah. Lalu kursor di keyboard untuk memilih menu yang diinginkan.

2. Mengenal Taskbar