Unsur Pembentuk Masyarakat Konsep Masyarakat 1. Pengertian Masyarakat

Menurut Soleman B. Taneko 1984, secara sosiologis masyarakat tidak dipandang sebagai suatu kumpulan individu atau sebagai penjumlahan dari individu-individu semata. Masyarakat merupakan suatu pergaulan hidup, oleh karena manusia itu hidup bersama. Masyarakat merupakan suatu sistem yang terbentuk karena hubungan dari anggotanya. Ringkasnya,masyarakat adalah suatu sistem yang terwujud dari kehidupan bersama manusia, yang lazim disebut sebagai sistem kemasyarakatan.

2.4.2. Unsur Pembentuk Masyarakat

Menurut Soerjono Soekanto 1982, masyarakat mencakup beberapa unsur, yaitu sebagai berikut: a. Manusia yang hidup bersama. Didalam ilmu sosial tak ada ukuran yang mutlak ataupun angka yang pasti untuk menentukan beberapa jumlah manusia yang harus ada. Akan tetapi secara teoritas, angka minimnya adalah dua orang yang b. Bercampur untuk waktu yang cukup lama. Kumpulan dari manusia tidaklah sama dengan kumpulan benda-benda mati seperti umpamanya kursi, meja dan sebagainya. Oleh karena dengan berkumpulnya manusia, maka akan timbul manusia-manusia baru. Manusia itu juga dapat bercakap-cakap, merasa dan mengerti; mereka juga mempunyai keinginankeinginan untuk menyampaikan kesan-kesan atau perasaan-perasaannya. Sebagai akibat hidup bersama itu, timbullah sistem komunikasi dan timbullah peraturan-peraturan yang mengatur hubungan antar manusia dalam kelompok tersebut. c. Mereka sadar bahwa mereka merupakan suatu kesatuan. d. Mereka merupakan suatu sistem hidup bersama. Sistem kehidupan bersama menimbulkan kebudayaan, oleh karena setiap anggota kelompok merasa dirinya terikat satu dengan lainnya. Universitas Sumatera Utara

BAB 3 KERANGKA KONSEP PENELITIAN dan DEFENISI OPERASIONAL

3.1 Kerangka Konsep

Berdasarkan tujuan penelitian di atas maka kerangka konsep dalam penelitian ini adalah : 3.2 Defenisi Operasional 3.2.1 Pengetahuan dan Masyarakat 1. Masyarakat adalah beberapa individu yang berkumpul bersama-sama dan menetap di Kelurahan Babura. 2. Pengetahuan adalah segala sesuatu informasi yang diperoleh responden masyarakat akan penggunaan, pemanfaatan dan pengertian obat generik. 3. Karakteristik masyarakat a. Umur Umur adalah usia responden masyarakat yang dihitung dari kelahiran sampai ulang tahun terakhir dengan satuan tahun dengan kriteria usia produktif, yaitu 17-64 tahun . b. Tingkat Pendidikan Tingkat pendidikan adalah jenjang pendidikan formal yang diselesaikan dengan ditandai ijazah, pada saat dilakukan wawancara, dengan pembagian, yaitu: • SD • SLTP • SMA • Perguruan Tinggi Gambaran Tingkat Pengetahuan Masyarakat Obat Generik Universitas Sumatera Utara

Dokumen yang terkait

Evaluasi Program Keluarga Harapan (PKH) di Kecamatan Medan Sunggal

30 247 127

Pengetahuan Dan Sikap Masyarakat Terhadap Penyakit Asam Urat (Gout) Di Kelurahan Babura Sunggal Kecamatan Medan Sunggal Tahun 2005

3 51 87

Gambaran Tingkat Pengetahuan Masyarakat (Wanita) Tentang Kanker Payudara di Kelurahan Helvetia Kecamatan Medan Helvetia Tahun 2010

0 46 65

Gambaran Pengetahuan, Sikap, Dan Tindakan Pengobatan Sendiri Pada Masyarakat Di Lingkungan II Kelurahan Babura Sunggal, Kecamatan Medan Sunggal, Kota Medan

5 29 111

Gambaran Pengetahuan, Sikap, Dan Tindakan Pengobatan Sendiri Pada Masyarakat Di Lingkungan II Kelurahan Babura Sunggal, Kecamatan Medan Sunggal, Kota Medan

0 0 13

Gambaran Pengetahuan, Sikap, Dan Tindakan Pengobatan Sendiri Pada Masyarakat Di Lingkungan II Kelurahan Babura Sunggal, Kecamatan Medan Sunggal, Kota Medan

0 0 2

Gambaran Pengetahuan, Sikap, Dan Tindakan Pengobatan Sendiri Pada Masyarakat Di Lingkungan II Kelurahan Babura Sunggal, Kecamatan Medan Sunggal, Kota Medan

0 0 4

Gambaran Pengetahuan, Sikap, Dan Tindakan Pengobatan Sendiri Pada Masyarakat Di Lingkungan II Kelurahan Babura Sunggal, Kecamatan Medan Sunggal, Kota Medan

0 0 20

Gambaran Pengetahuan, Sikap, Dan Tindakan Pengobatan Sendiri Pada Masyarakat Di Lingkungan II Kelurahan Babura Sunggal, Kecamatan Medan Sunggal, Kota Medan

0 0 4

Gambaran Pengetahuan, Sikap, Dan Tindakan Pengobatan Sendiri Pada Masyarakat Di Lingkungan II Kelurahan Babura Sunggal, Kecamatan Medan Sunggal, Kota Medan

0 1 38