Tujuan Penelitian Hipotesa Penelitian Manfaat Penelitian Batasan Masalah

mengurangi konflik antar kendaraan yang dapat mengakibatkan terjadinya kecelakaan.

1.3 Tujuan Penelitian

Penelitian ini dilakukan dengan beberapa tujuan yaitu : 1. Untuk memeriksa atau menganalisa kembali system traffic light pada persimpangan jalan tritura yang meliputi : kapasitas persimpangan, derajat kejenuhan, tundaan, panjang antrian dan waktu siklus yang tepat pada pertumbuhan lalu lintas dengan menggunakan metode Manual Kapasitas Jalan Indonesia 1997 MKJI 1997danMetode Webster. 2. Untuk memberikan usulan saran yang dapat dipertimbangkan untuk perubahan waktu siklus yang ada pada persimpangan tersebut pada masa yang akan datang.

1.4 Hipotesa Penelitian

Berdasarkan latar belakang penelitian, perumusan masalah dan tujuan penelitian, maka dapat dirumuskan hipotesis penelitian ini adalah bahwa tingkat kelancaran lalu lintas dipengaruhi oleh kondisi di persimpangan, kondisi aktivitas penduduk dan penggunaan lahan, kondisi volume lalu lintas dan kondisi kecepatan kendaraan. Pengaturan lalu lintas dengan menggunakan lampu lalu lintas menjadi kurang efektif. Oleh karena itu waktu tunggu akan menyebabkan antrian kendaraan yang panjang. Sehingga dengan pelebaran jalan akan didapatkan berkurangnya titik Universitas Sumatera Utara konflik kendaraan baik yang mau lurus maupun yang akan membelok. Jenis dan kelas jalan dan tingkat pertumbuhan lalu lintas akan menjadi acuan atau nilai – nilai yang akan diketahui apakah proyek tersebut layak atau tidak.

1.5 Manfaat Penelitian

Manfaat dari penelitian tugas akhir ini adalah : 1. Manfaat dari hasil perhitungan panjang antrian dengan tundaan pada persimpangan berlampu, diharapkan pada setiap perencanaan persimpangan agar diperhatikan pengaruh lamanya waktu siklus signal timing, waktu hijau efektif dan waktu merah efektif. Dengan demikian persimpangan tersebut dapat meningkatkan kapasitasnya dan meminimalkan antrian yang terjadi.

1.6 Batasan Masalah

Rumusan masalah dalam penelitian ini adalah: 1. Terjadinya antrian kendaraan yang panjang pada jam – jam sibuk; 2. Bagaimana koordinasi penataan lampu lalu-lintas c = waktu siklus, g = waktuhijau, phase persimpangan; 3. Tingkat hambatan samping yang tinggi sangat mempengaruhi kinerja dari persimpangan tersebut; 4. Karakter pengemudi yang kurang mematuhi peraturan dan tata tertib lalu lintas terutama pengemudi angkutan umum. 5. Semakin meningkatnya volume lalu lintas pada persimpangan jalan Universitas Sumatera Utara tritura, sehingga waktu siklus lampu perlu disesuaikan dan ditinjau kembali. 6. Lebar jalan yang kurang besar sehingga kurang mampu menampung volume lalu lintas.

1.7 Kerangka Penelitian

Dokumen yang terkait

Analisa Koordinasi Sinyal antar Simpang (Studi kasus : Jl. Jamin Ginting – Jl. Pattimura – Jl. Mongonsidi)

7 73 87

Perencanaan Ruang Henti Khusus (RHK) Sepeda Motor Pada Persimpangan Bersinyal Di Medan (Studi Kasus: Persimpangan Jl. Ir. H. Juanda – Jl. Brigjend Katamso)

52 261 118

Analisa Traffic Light Pada Persimpangan Jalan Tritura (Jalan Bajak) Medan Dengan Menggunakan Metode MKJI & Webster (Studi Kasus : Jl. Tritura/ Jl. Bajak)

44 243 151

Analisa Koordinasi Sinyal Antar Simpang (Studi kasus : Jl. Jamin Ginting – Jl. Pattimura – Jl. Mongonsidi)

9 80 87

Analisa Panjang Antrian Dengan Tundaan Pada Persimpangan Bersignal Sei Sikambing Medan (Studi Kasus : Persimpangan Jl. Gatot Subroto Dengan Jl.Sunggal – Jl.Kapten Muslim )

14 82 89

Analisa Sistem Drainase Untuk Menanggulangi Banjir Pada Kecamatan Medan Selayang Dan Kecamatan Medan Sunggal (Studi Kasus : Jl. Jamin Ginting, Jl. Dr. Mansyur dan Jl. Gatot Subroto).

18 75 90

BAB II TINJAUAN PUSTAKA - Analisa Traffic Light Pada Persimpangan Jalan Tritura (Jalan Bajak) Medan Dengan Menggunakan Metode MKJI & Webster (Studi Kasus : Jl. Tritura/ Jl. Bajak)

0 4 53

BAB I PENDAHULUAN - Analisa Traffic Light Pada Persimpangan Jalan Tritura (Jalan Bajak) Medan Dengan Menggunakan Metode MKJI & Webster (Studi Kasus : Jl. Tritura/ Jl. Bajak)

0 1 9

TUGAS AKHIR - Analisa Traffic Light Pada Persimpangan Jalan Tritura (Jalan Bajak) Medan Dengan Menggunakan Metode MKJI & Webster (Studi Kasus : Jl. Tritura/ Jl. Bajak)

0 2 18

BAB II STUDI PUSTAKA 2.1 Persimpangan - Analisa Koordinasi Sinyal Antar Simpang (Studi kasus : Jl. Jamin Ginting – Jl. Pattimura – Jl. Mongonsidi)

0 0 33