1 Tantangan dan Peluang Kerjasama Sungai Internasional

2.4 Alur Pemikiran

Benefits to the river : konservasi tanah, keanekaragaman hayati, dan eksosistem lain

Benefits from the river : Produksi

Benefit of energi, pangan dan pariwisata cooperation

Benefits because of the river : - (namun hub. politik kooperatif)

Diusulkan

Benefits beyond the river :

kerjasama baru di

Dibentuk Pertumbuhan ekonomi dan

Mekong

Sistem

interkonektifitas subregional

Hubungan tidak

stabil dan kompleks:

Greater Mekong

ketegangan dan

Direct payment for water use : -

ekonomi dan

yang

perselisihan antar

dengan anggota

integrasi untuk

seluruh negara

tepian Mekong

GMS

Direct payment for benefits :

di subregional

kompensasi langsung pada masyarakat yang terkena dampak

Mekong

Cost of

Purchase agreement :

cooperation

perdagangan energi lintas negara

Financing & ownership : penanaman investasi pada proyek pembangunan

Broadened bundle of benefits : bantuan dana dan teknis internasional (seperti ADB, World Bank, dll)

2.5 Argumen Utama

Berdasarkan seluruh penjelasan diatas, argumen utama penulis dalam penelitian ini adalah sistem pembagian keuntungan bersama dari kerjasama Greater Mekong Subregional (GMS) dipengaruhi oleh manfaat dan biaya dalam kerjasama sungai internasional, yaitu Benefits to the river sehingga memberikan manfaat ekologi , Benefits from the river sehingga memberikan manfaat ekonomi , Benefits because the river sehingga memberikan manfaat hubungan politik yang lebih kooperatif, dan Benefits beyond the river sehingga memberikan manfaat integrasi dan interkonektivitas subregional (manfaat), dan direct payment for water use, Direct payment for benefits, Purchase agreements, Financing and ownership arrangements, dan Broadened bundle of benefits (biaya), sehingga mencapai pembagian keuntungan yang disepakati bersama.