Keimpulan Saran KESIMPULAN DAN SARAN

64

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

5.1. Keimpulan

Berdasarkan hasil analisa dan pengolahan data pada penelitian ini, maka dapat dibuat beberapa simpulan sebagai berikut: 1. Profitabilitas tidak berpengaruh signifikan terhadap manajemen laba. 2. Firm size berpengaruh positif dan signifikan terhadap manajemen laba. 3. Asimetri informasi tidak berpengaruh signifikan terhadap manajemen laba. 4. Kepemilikan institusional tidak berpengaruh signifikan terhadap manajemen laba. 5. Profitabilitas, firm size, asimetri informasi dan kepemilikan institusional secara simultan berpengaruh signifikan terhadap manajemen laba.

5.2 Saran

Adapun saran yang dapat direkomendasikan atas dasar hasilpenelitian dan pembahasan yang telah dipaparkan sebelumnya antara lainsebagai berikut: 1.Bagi Manajemen Perusahaan Deskriptif statistik menunjukkan bahwa sebagian besar profitabilitasdari perusahaan-perusahaan yang diteliti termasuk dalam kriteria rendah.Oleh karena itu, manajemen hendaknya lebih meningkatkan sumberdaya manusia SDM perusahaan yang dapat mengatur danmendayagunakan aktiva perusahaan secara efisien. Sehingga diharapkanprofitabilitas perusahaan akan meningkat, serta dapat meningkatkankinerja perusahaan agar tidak mempunyai kecenderungan untukmelakukan praktik manajemen laba Universitas Sumatera Utara 65 2. Bagi Investor Hendaknya investor untuk lebih berhati-hati dan teliti dalam membacainformasi keuangan terutama yang berhubungan dengan labaperusahaan, perlu dicermati juga keadaan keuangan perusahaan,kecenderungan pertumbuhan, dan efisiensi operasionalnya denganmemeriksa laporan keuangan perusahaan secara historis sertamemperhitungkan rasio keuangannya sehingga diharapkan investorpunakan dapat mengambil keputusannya dengan tepat. 3. Bagi Peneliti Selanjutnya Peneliti-peneliti selanjutnya disarankan untuk meneliti topik serupadengan mengungkap variabel-variabel lain yang belum dapat diungkappada penelitian ini seperti kompensasi bagi manajemen, maupun struktur kepemilikan perusahaan lainnya. Periodepengamatan juga dapat diperpanjang dan sampel penelitian sebaiknya lebihdiperbanyak sehingga akan dapat diperoleh hasil yang lebih maksimal. Selain itu untuk menggambarkan ukuran perusahaan dapat menggunakan alat ukur lain selain return on asset yang digunakan dalam penelitian ini. Universitas Sumatera Utara 9

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

Dokumen yang terkait

PENGARUH ASIMETRI INFORMASI TERHADAP PRAKTIK MANAJEMEN LABA PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA

7 50 87

ANALISIS PENGARUH STRUKTUR KEPEMILIKAN INSTITUSIONAL, Analisis Pengaruh Struktur Kepemilikan Institusional, Firm Size, Leverage, Dan Pertumbuhan Perusahaan Terhadap Profitabilitas Pada Perusahaan Non-Perbankan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Tahun

0 7 19

ANALISIS PENGARUH STRUKTUR KEPEMILIKAN INSTITUSIONAL, Analisis Pengaruh Struktur Kepemilikan Institusional, Firm Size, Leverage, Dan Pertumbuhan Perusahaan Terhadap Profitabilitas Pada Perusahaan Non-Perbankan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Tahun

0 5 15

PENGARUH ASIMETRI INFORMASI, LEVERAGE TERHADAP MANAJEMEN LABA PADA PERUSAHAAN Pengaruh Asimetri Informasi, Leverage Terhadap Manajemen Laba pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia.

0 1 14

PENDAHULUAN Pengaruh Asimetri Informasi, Leverage Terhadap Manajemen Laba pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia.

0 1 7

(ABSTRAK) PENGARUH ASIMETRI INFORMASI, KONSENTRASI KEPEMILIKAN INSTITUSIONAL, DAN LEVERAGE TERHADAP MANAJEMEN LABA (Studi kasus pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) tahun 2005-2007).

0 0 3

PENGARUH ASIMETRI INFORMASI, KONSENTRASI KEPEMILIKAN INSTITUSIONAL, DAN LEVERAGE TERHADAP MANAJEMEN LABA (Studi kasus pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) tahun 2005-2007).

0 2 137

PENGARUH ASIMETRI INFORMASI TERHADAP MANAJEMEN LABA PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR PUBLIK YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA.

0 1 15

PENGARUH PROFITABILITAS, LEVERAGE, FIRM SIZE, DIVIDEND PAYOUT RATIO DAN KEPEMILIKAN INSTITUSIONAL TERHADAP PERATAAN LABA PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA TAHUN 2016 - UNWIDHA Repository

0 1 33

Skripsi Pengaruh Asimetri Informasi Terhadap Praktik Manajemen Laba pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

0 0 11