Jenis-jenis Media Pembelajaran Media Pembelajaran

11 Dalam pemanfaatan media pembelajaran di TK, Badru Zaman, dkk 2008 selanjutnya menjelaskan banyak hal, di antaranya menyebutkan tentang fungsi media pembelajaran, yaitu : 1 Penggunaan media pembelajaran bukan merupakan fungsi tambahan, tetapi memiliki fungsi tersendiri sebagai sarana bantu untuk mewujudkan situasi pembelajaran yang lebih efektif. 2 Media pembelajaran berfungsi mempercepat proses belajar. Hal ini mengandung arti bahwa dengan media pembelajaran anak dapat menangkap tujuan dan bahan ajar lebih mudah dan lebih cepat. 3 Media pembelajaran berfungsi untuk meningkatkan kualitas proses pembelajaran. Pada umumnya hasil belajar anak dengan menggunakan media pembelajaran lebih tahan lama mengendap dalam pikirannya sehingga kualitas pembelajaran memiliki nilai yang tinggi Badru Zaman, dkk., 2008 : 4.12. Dengan demikian jelaslah bahwa salah satu fungsi media pembelajaran adalah untuk meningkatkan kualitas proses pembelajaran.

2. Jenis-jenis Media Pembelajaran

Jenis-jenis dan karakteristik media pembelajaran di TK ada tiga jenis, yaitu : 1 Media Visual Yaitu media yang menyampaikan pesan melalui penglihatan pemirsa atau media yang hanya dapat dilihat. Media visual terdiri atas : 12 a Media yang diproyeksikan projected visual. Yaitu merupakan media yang menggunakan alat proyeksi proyektor untuk menanyangkan gambar atau tulisan yang akan tampak pada layar screen. Media proyeksi ini bisa berbentuk media proyeksi diam gambar diam atau media proyeksi gerak gambar gerak. b Media yang tidak diproyeksikan non-projected visual. Media ini terdiri atas : 1 Media gambar diammati, yaitu gambar-gambar yang disajikan secara fotografik, misalnya gambar tentang manusia, binatang, atau objek lain. 2 Media grafis, yaitu media pandang dua dimensi yang dirancang secara khusus untuk mengkomunikasikan pesan- pesan pembelajaran. 3 Media model, yaitu media tiga dimensi yang merupakan tiruan dari beberapa objek nyata. 4 Media realita, yaitu alat bantu visual dalam pembelajaran yang berfungsi memberikan pengalaman langsung kepada anak Badru Zaman, dkk, 2008 : 4.19-4.20. 2 Media Audio Media audio adalah media yang mengandung pesan dalam bentuk auditif hanya dapat didengar yang dapat merangsang pikiran, 13 perasaan, perhatian, dan kemauan anak untuk mempelajari isi tema Badru Zaman, dkk, 2008 : 4.20. 3 Media Audiovisual. Media ini merupakan kombinasi dari media visual dan media visual atau biasa disebut media pandang-dengar. dengan menggunakan media audiovisual ini maka penyajian isi tema kepada anak akan semakin lengkap dan optimal Badru Zaman, dkk, 2008 : 4.21. Berdasarkan keterangan tersebut di atas dapatlah disimpulkan bahwa jenis-jenis dan karakteristik media pembelajaran di TK ada tiga jenis, yaitu : media visual, media audio, dan media audiovisual. Salah satu fungsi media pembelajaran adalah untuk meningkatkan kualitas proses pembelajaran.

3. Media Pembelajaran dalam Pembelajaran Geometri di TK

Dokumen yang terkait

BENTUK DASAR GEOMETRI DAPAT MENINGKATKAN KREATIVITAS ANAK KELOMPOK B Meningkatkan kreativitas anak melalui bentuk dasar geometri pada anak kelompok b Tk aisyiyah 58 surakarta Tahun ajaran 2015/2016.

0 2 13

MENINGKATKAN KREATIVITAS ANAK MELALUI BENTUK DASAR GEOMETRI PADA ANAK KELOMPOK B Meningkatkan kreativitas anak melalui bentuk dasar geometri pada anak kelompok b Tk aisyiyah 58 surakarta Tahun ajaran 2015/2016.

0 4 17

UPAYA MENINGKATKAN KEMAMPUAN KOGNITIF MELALUI PERMAINAN BENTUK-BENTUK GEOMETRI PADA KELOMPOK A TK Upaya Meningkatkan Kemampuan Kognitif Melalui Permainan Bentuk-Bentuk Geometri Pada Kelompok A TK Melati Bawang, Batang Tahun Pelajaran 2013/2014.

0 2 15

UPAYA MENINGKATKAN KEMAMPUAN KOGNITIF MELALUI PERMAINAN BENTUK-BENTUK GEOMETRI PADA KELOMPOK A Upaya Meningkatkan Kemampuan Kognitif Melalui Permainan Bentuk-Bentuk Geometri Pada Kelompok A TK Melati Bawang, Batang Tahun Pelajaran 2013/2014.

0 3 9

MENINGKATKAN KEMAMPUAN MENGENAL BENTUK-BENTUK GEOMETRI MELALUI PENGGUNAAN LOTTO BENTUK DAN WARNA : Penelitian tindakan kelas pada kelompok A Taman Kanak-Kanak Satu Atap Sukakarya 2 Kota Sukabumi Tahun Pelajaran 2013-2014.

1 5 47

MENINGKATKAN KEMAMPUAN ANAK DALAM MENGENAL BENTUK GEOMETRI MELALUI PENGGUNAAN MEDIA BALOK KAYU : Penelitian Tindakan Kelas Pada Kelompok A1 TK Islam Ibnu Sina Kecamatan Cimenyan Kabupaten Bandung.

0 9 44

PENINGKATAN KEMAMPUAN BERHITUNG PERMULAAN MELALUI PERMAINAN BENTUK-BENTUK GEOMETRI Peningkatan Kemampuan Berhitung Permulaan Melalui Permainan Bentuk-Bentuk Geometri pada Anak Kelompok B di TK Pertiwi Jomboran I Klaten.

0 3 15

PENGGUNAAN MEDIA SMART BOX UNTUK PENINGKATAN SIKAP KEMAMPUAN MENGENAL BENTUK – BENTUK GEOMETRI Penggunaan Media Smart Box Untuk Peningkatan Sikap Kemampuan Mengenal Bentuk – Bentuk Geometri (Ptk Siswa Kelompok B Di Tk Anggrek Desa Sidodadi Kecamatan Gemo

0 1 17

PENGGUNAAN MEDIA SMART BOX UNTUK PENINGKATAN SIKAP KEMAMPUAN MENGENAL BENTUK – BENTUK GEOMETRI Penggunaan Media Smart Box Untuk Peningkatan Sikap Kemampuan Mengenal Bentuk – Bentuk Geometri (Ptk Siswa Kelompok B Di Tk Anggrek Desa Sidodadi Kecamatan Gemo

0 2 16

UPAYA MENINGKATKAN KEMAMPUAN MENGURUTKAN POLA BENTUK 3 DIMENSI GEOMETRI DENGAN MEDIA PAPAN FLANEL (Penelitian Tindakan Kelas pada Anak Kelompok A1 TK Cemara Dua Surakarta Tahun Ajaran 2016/2017) - UNS Institutional Repository

0 1 18