Metode Pembelajaran Strategi Pembelajaran Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran Sumber Bahan Alat Belajar

84 Berikut adalah persebaran flora Australis di Pulau Maluku dan Papua. No. Daerah Jenis Flora 1. Maluku meranti, kayu besi, kayu linggua, kayu goppasa, kayu jati, cendana, damar, rotan, sagu, kayu kuning, anggrek, kayu putih, dan anggrek larat 2. Papua matoa, agathis, podocarpus, nipa, eucalyptus, rotan, anggrek, sagu, dan umbi- umbian. Flora yang dijadikan maskot atau identitas daerah

C. Metode Pembelajaran

Ceramah, tanya jawab, post-test.

D. Strategi Pembelajaran

Tatap Muka Terstruktur Mandiri  Menganalisis persebaran flora di Indonesia  Mendengarkan penjelasan dari guru tentang persebaran di Indonesia  Siswa membuat ringkasan dari materi yang diberikan

E. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran

1. Kegiatan Pendahuluan 10 menit  Guru menyapa siswa, kemudian mempresensi siswa.  Apersepsi materi.  Pre-test. 2. Kegiatan inti 70 menit  Eksplorasi 20 menit Dalam kegiatan eksplorasi, guru memberikan penjelasan tentang persebaran flora di Indonesia. Nilai yang ditanamkan: kerja keras, jujur, saling menghargai  Elaborasi 25 menit Dalam kegiatan elaborasi, guru: - Membentuk kelompok diskusi, setiap kelompok terdiri dari 4-5 siswa. Nilai yang ditanamkan: kerja keras, jujur, saling menghargai 85 - Mendampingi siswa mencari ciri-ciri persebaran flora di Indonesia berdasarkan contoh gambar yang telah diberikan. Nilai yang ditanamkan: kerja keras, jujur, saling menghargai  Konfirmasi 25 menit Dalam kegiatan konfirmasi, siswa: - Siswa mempresentasikan hasil diskusi, kemudian kelompok lain menanggapi atau menambahkan. Nilai yang ditanamkan: kerja keras, jujur, saling menghargai - Membahas ciri-ciri persebaran flora di Indonesia. Nilai yang ditanamkan: kerja keras, jujur, saling menghargai 3. Kegiatan Penutup 10 menit  Guru memberi kesempatan kepada siswa untuk bertanya mengenai materi yang kurang dimengerti. Nilai yang ditanamkan: kerja keras, jujur, saling menghargai  Melakukan refleksi materi yang telah dibahas. Nilai yang ditanamkan: kerja keras, jujur, saling menghargai  Bersama-sama membuat kesimpulan hasil diskusi. Nilai yang ditanamkan: kerja keras, jujur, saling menghargai  Guru memberikan post-test.

F. Sumber Bahan Alat Belajar

1. Buku sumber Geografi SMA a. Mujiharto, dkk. 2007. Pengetahuan Sosial Geografi 2. Jakarta: Sinar Grafika b. Nurmala Dewi. 2009. Geografi. Departemen Pendidikan Nasional: CV. Epsilon Grup c. Pabundu Tika, dkk. 2007. Pengetahuan Sosial Geografi 2. Jakarta: Bumi Aksara d. Sumardi, dkk. 2009. Geografi 2: Lingkungan Fisik dan Sosial. Departemen Pendidikan Nasional: CV. Putra Nugraha 2. Powerpoint materi persebaran flora di Indonesia 3. Internet

G. Penilaian