Desain Penelitian METODE PENELITIAN

Aprima, 2012 Perbandingan Pengaruh Penggunaan E-Modul Dengan Modul Tercetak Terhadap Hasil Belajar Siswa Ranah Psikomotor Pada Pokok Bahasan Membuat Dokumen Pengolah Angka Sederhana Pada Mata Pelajaran Teknologi Informasi Dan Komunikasi Universitas Pendidikan Indonesia | Repository.Upi.Edu 59

C. Desain Penelitian

Desain penelitian yang dipergunakan dalam penelitian ini adalah desain Control group pretest and posttest design. Subjek penelitian dikelompokan menjadi dua kelompok penelitian yang masing-masing dipilih secara random dan sebelum perlakuan diberikan pretest terlebih dahulu untuk mengukur kemampuan awal peserta didik selanjutnya kedua kelompok tersebut akan diberikan perlakuan yang berbeda berbeda. Setelah diberi perlakuan setiap kelompok langsung diberi post-test untuk mengetahui efek dari perlakuan tersebut. Tabel 3.2 Desain Penelitian Keterangan : KE : Kelompok Kelas Eksperimen, yaitu kelompok kelas yang diberikan perlakuan dengan menggunakan e- modul KK : Kelompok Kelas Kontrol, yaitu kelompok kelas yang diberikan perlakuan dengan menggunakan modul tercetak X1 : Perlakuan yang diberikan, yaitu pembelajaran menggunakan e-modul Kelompok Pretest Variabel Bebas Post-test Kelompok Eksperimen KE O 1 X 1 O 1 Kelompok Kontrol KK O 2 X 2 O 2 Aprima, 2012 Perbandingan Pengaruh Penggunaan E-Modul Dengan Modul Tercetak Terhadap Hasil Belajar Siswa Ranah Psikomotor Pada Pokok Bahasan Membuat Dokumen Pengolah Angka Sederhana Pada Mata Pelajaran Teknologi Informasi Dan Komunikasi Universitas Pendidikan Indonesia | Repository.Upi.Edu 60 X 2 : Perlakuan yang diberikan, yaitu pembelajaran dengan menggunakan modul tercetak O1 : Hasil pretest setelah perlakuan pada kelompok kelas ekperimen O2 : Hasil pretest setelah perlakuan pada kelompok kelas kontrol O1 : Hasil posttest setelah perlakuan pada kelompok kelas eksperimen O2 : Hasil posttest setelah perlakuan pada kelompok kelas kontrol Dalam penelitian ini kedua kelompok baik kelas eksperimen maupun kelas kontrol terlebih dahulu diberikan pretest untuk mengetahui kemampuan siswa sebelum diberikan perlakuan. Kelompok kelas eksperimen adalah kelas yang diberikan perlakukan penggunaan e-modul, sedangkan kelompok kelas kontrol adalah kelas yang diberikan perlakuan dengan menggunakan modul tercetak. Kemudian kedua kelompok diberi post-test, hasilnya kemudian dibandingkan antara skor pretestpost-test kelompok eksperimen dengan skor pretestpost-test kelompok kontrol.

D. Definisi Operasional

Dokumen yang terkait

Pengaruh Penerapan Model Pembelajaran Quantum Teaching Terhadap Peningkatan Ranah Afektif Siswa Pada Mata Pelajaran Teknologi Informasi Dan Komunikasi.

0 2 28

EFEKTIVITAS PENGGUNAAN VIRTUAL LEARNING DENGAN MENGGUNAKAN APLIKASI SKYPE TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI.

0 5 42

PENGARUH PENGUNAAN E-MAGAZINE TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA RANAH KOGNITIF PADA MATA PELAJARAN TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI (TIK) : Kuasi Eksperimen di SMAN 4 Bandung.

0 1 40

PENGARUH PENGGUNAAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIFTEKNIK MAKE A MATCHTERHADAP PENINGKATAN HASIL BELAJAR SISWA RANAH PSIKOMOTOR PADA MATA PELAJARAN TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI : Studi Kuasi Eksperimen Terhadap Siswa Kelas VIII SMP Negeri 43 Bandung M

0 3 48

PERBANDINGAN EFEKTIVITAS METODE DEMONSTRASI DENGAN METODE PENUGASAN TERHADAP PENINGKATAN KEMAMPUAN MEMBUAT DOKUMEN PENGOLAH ANGKA SEDERHANA: Kuasi Eksperimen pada Mata Pelajaran Teknologi Informasi dan Komunikasi Kelas VIII di SMP Negeri 1 Bandung.

0 1 48

PENERAPAN METODE DEMONSTRASI BERBANTUAN SCREEN RECORDING UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA DOMAIN PSIKOMOTOR PADA MATA PELAJARAN TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI.

0 1 45

PENGGUNAAN MOBILE LEARNING BERBASIS WEB DALAM MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA RANAH KOGNITIF PADA MATA PELAJARAN TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI.

0 3 45

EFEKTIVITAS PENGGUNAAN BAHAN AJAR MODUL DIGITAL BERBASIS E-LEARNING XHTML EDITOR TERHADAP PENINGKATAN HASIL BELAJAR SISWA DALAM MATA PELAJARAN TEKNOLOGI INFORMASI KOMUNIKASI:Kuasi Ekperimen pada siswa kelas X SMA Negeri 5 Bandung.

0 1 40

Peranan E-learning dalam Menunjang hasil Belajar Siswa Mata Pelajaran Teknologi Informasi dan Komunikasi.

0 1 2

abstrak profil ranah afektif dan psikomotor siswa pada proses pembelajaran menggunakan modul pendidi

0 0 1