New Business Development Human Resource Departement

commit to user 12 1. Director Seorang Direktur yang menjalankan dan mempimpin perusahaan sehari – hari, yang mempunyai wewenag atas peraturan perusahaaan dan bertugaas mengawasi proses kerja karyawan. 2. Assistant Director Asisten direktur mempunyai tugas membantu tugas dari direktur dan sebagai orang kepercayaan direktur. 3. Secretary Sekretaris mempunyai tugas : a. Mengerjakan pekerjaan direktur yang bersifat administrative dan umum agar efektif, lancer, dan sukses. b. Membuat penjadwalan, mengadakan dan mengatur perjanjian pertemuan Direktur dengan klien yang bersifat harian, mingguan baik internal maupun eksternal.

1. New Business Development

Sering disebut sebagai alternative pilot project dalam tubuh perusahaan. Solusi alternative pemasukan keuangan prusahaan yang bersumber selain dari penjualan produkjasa konsultan periklanan, atau sering disebut sebagai upaya pembangunan unit – unit usaha. Selain itu juga mengupayakan terciptanya networking baru yang berhubungan dengan advertising ataupun bukan, diluar dari apa yang sudah ada. commit to user 13 Pemegang jabatan ini mempertanggungjawabkan pekerjaanya kepada CEO. a. Berkewajiban dan bertanggung jawab terhadap kelangsungan pengembangan networking dalam tubuh perusahaan. b. Berkewajiban dan bertanggung jawab melakukan pengembangan usaha unit – unit bisnis sebagai alternative pemasukan keuangna perusahaan. c. Berwenang memberikan masukan baik secara lesan maupun tulisan kepada CEO tetntang kebijkan intern maupun ekstern perusahaan. d. Bersama CEO menentukan target capaian maupun program kerja perusahaan khususnya tentang unit – unit bisnis yang dibawahinnya. e. Membantu CEO dalam mewujudkan taget capaian bisnis perushaan. f. Berkewajiban dan bertanggung jawab terhadap laju perkembangan bisnis perusahaan baik advertising maupun yang lainnya. g. Berkewajiban dan bertanggung jawab memberikan advice terhadap kebijakan Board of Director apabila terjadi hal – hal yang dianggap perlu.

2. Human Resource Departement

Seorang yang memiliki tugas : a. Memonitor kebutuhan tenaga kerja sesuai tuntutan pekerjaan dan organisasi serta mengusulkan tenaga kerja kepada pimpinan. commit to user 14 b. Membuat penilaian terhadap karyawan untuk menetukan kebijaksanaan yang berkaitan dengan pengembangan promosi dan mutasi c. Membuat kontrak kerja dengan karyawan baru. d. Menciptakan suasana kerja yang kondusif agar tercipta kedisplinan dan kenyamanan kerja karyawan. e. Menjaga hubungan dengan instansi pemerintah yang terkait dengan ketenagakerjaan.

3. Account Director