Analisis Deskriptif Analisis Data Untuk Pengujian Hipotesis

113 Sumarno, 2014 PENGARUH KEPEMIMPINAN INSTRUKSIONAL KEPALA SEKOLAH DAN IKLIM SEKOLAH TERHADAP SEKOLAH EFEKTIF DI SEKOLAH DASAR SE-KECAMATAN GEGESIK KABUPATEN CIREBON Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu terlampir maka diperoleh hasil 30 pernyataan tersebut semua dinyatakan reliabel. Hal ini berarti semua item dapat digunakan Tabel 3.10 Hasil Uji Reliabilitas Variabel Iklim Sekolah X 2 Nmr Item Koevisien Korelasi Harga r11 Harga r Tabel Keputusan Hitungan Reliabelitas 1 0.998 0.999 0.468 Reliabel 2 0.987 0.993 0.468 Reliabel 3 0.989 0.994 0.468 Reliabel 4 0.995 0.998 0.468 Reliabel 5 0.991 0.996 0.468 Reliabel 6 0.987 0.994 0.468 Reliabel 7 0.988 0.994 0.468 Reliabel 8 0.980 0.990 0.468 Reliabel Distribusi t untuk α = 0,05 dan uji 9 0.577 0.732 0.468 Reliabel dua pihak dengan derajad 10 0.990 0.995 0.468 Reliabel kebebasan dk=n-2=20-2=18 11 0.964 0.981 0.468 Reliabel sehingga didapat t tabel sebesar 0,468 12 0.972 0.986 0.468 Reliabel 13 0.989 0.994 0.468 Reliabel 14 0.981 0.990 0.468 Reliabel 15 0.987 0.994 0.468 Reliabel Kaidah keputusan 16 0.991 0.996 0.468 Reliabel Jika t hitung t tabel berarti reliabel 17 0.991 0.995 0.468 Reliabel Jika t hitung t tabel berarti tidak 18 0.993 0.996 0.468 Reliabel reliabel 19 0.998 0.999 0.468 Reliabel 20 0.998 0.999 0.468 Reliabel 21 0.993 0.996 0.468 Reliabel Ternyata 0,999 0,468 berarti item 22 0.986 0.993 0.468 Reliabel nomor satu reliabel, demikian 23 0.990 0.995 0.468 Reliabel seterusnya sampai item terakhir 24 0.990 0.995 0.468 Reliabel 25 0.989 0.994 0.468 Reliabel 26 0.989 0.995 0.468 Reliabel 27 0.989 0.994 0.468 Reliabel 28 0.989 0.995 0.468 Reliabel 29 0.983 0.991 0.468 Reliabel 30 0.983 0.992 0.468 Reliabel

H. Analisis Data

1. Analisis Deskriptif

Analisis deskriptif menggambarkan tentang ringkasan data-data penelitian seperti mean, standar deviasi, varian, modus dan yang lainnya. Fungsi analisis 114 Sumarno, 2014 PENGARUH KEPEMIMPINAN INSTRUKSIONAL KEPALA SEKOLAH DAN IKLIM SEKOLAH TERHADAP SEKOLAH EFEKTIF DI SEKOLAH DASAR SE-KECAMATAN GEGESIK KABUPATEN CIREBON Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu deskriptif adalah untuk memberikan gambaran umum tentang data yang telah diperoleh. Gambaran umum ini bisa menjadi acuan untuk melihat karakteristik data yang kita peroleh. Dalam penelitan ini analisis deskriptif menggunakan alat bantu software SPSS versi 20 for windows. Hasil perhitungan data analisis deskriptif selanjutnya dikonsultasikan dengan tabel kriteria penilaian persentase skor tanggapan responden Sugiyono, 2008 Tabel 3.11 Kriteria Skor Rata-rata Variabel No Rata-rata Skor Kriteria 1 4,21 – 5,00 sangat tinggi 2 3,41 – 4,20 tinggi 3 2,61 – 3,40 cukup tinggi 4 1,81 – 2,60 rendah 5 1,00 – 1,80 sangat rendah

2. Uji Pesyaratan Analisis

Uji persyaratan analisis diperlukan guna mengetahui apakah analisis data untuk pengujian hipotesis dapat dilanjutkan atau tidak. Beberapa teknik analisis data menuntut uji persyaratan analisis. Analisis varian mempersyaratkan bahwa data berasal dari populasi yang berdistribusi normal dan kelompok-kelompok yang dibandingkan homogen. Oleh karena itu analisis varian mempersyaratkan uji normalitas dan homogenitas data. Begitu pula untuk analisis regresi, menuntut pra syarat adanya uji normalitas dan uji linieritas. Pengolahan dan analisis data dalam sebuah penelitian menjadi sangat penting karena dari data yang diperoleh, dilakukan proses pengolahan menghasilkan sebuah kesimpulan.

g. Uji Normalitas

Uji normalitas digunakan untuk mengetahui apakah populasi data berdistribusi normal atau tidak. Karena dalam statistik parametrik mempersyaratkan data yang akan diolah harus berdistribusi normal. Uji Normalitas dilakukan untuk masing-masing variable penelitian yakni, kepemimpinan instruksional X 1 , Iklim Sekolah X 2 dan Sekolah Efektif 115 Sumarno, 2014 PENGARUH KEPEMIMPINAN INSTRUKSIONAL KEPALA SEKOLAH DAN IKLIM SEKOLAH TERHADAP SEKOLAH EFEKTIF DI SEKOLAH DASAR SE-KECAMATAN GEGESIK KABUPATEN CIREBON Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu Y. Dalam penelitian ini uji normalitas data dilakukan dengan uji Kolmogorov-Smirnov dan menggunakan Software SPSS ver. 20 for Windows. dengan ketentuan :  Probabilitas Sig. 0,05 , maka Ho diterima. Berarti tidak terdapat perbedaan antara distribusi data dengan distribusi normal.  Probabilitas Sig. 0,05 , maka Ho ditolak. Berarti terdapat perbedaan antara distribusi data dengan distribusi normal.

h. Uji Linieritas

Uji linearitas bertujuan untuk mengetahui apakah dua variabel mempunyai hubungan yang linear atau tidak secara signifikan. Uji ini biasanya digunakan sebagai prasyarat dalam analisis korelasi atau regresi linear. Uji linieritas dilakukan terhadap masing-masing variable penelitian yakni: uji linieritas variable kepemimpinan instruksional X 1 terhadap Sekolah Efektif Y,dan variable Iklim Sekolah X 2 terhadap Sekolah Efektif Y. uji linieritas dalam penelitian ini dilakukan menggunakan uji-t dengan bantuan Software SPSS ver. 20 for Windows . dengan ketentuan: Jika t hitung tabel maka Ho ditolak dan Ha diterinta. Jika t hitung t tabel maka Ho diterima dan Ha ditolak.

3. Analisis Data Untuk Pengujian Hipotesis

Analisis pengujian hipotesis dilakukan untuk menarik kesimpulan apakah hipotesis penelitian didukung atau tidak didukung oleh fakta empirik. Analisis pengujian hipotesis dapat dilakukan setelah uji persyaratan analisis dipenuhi yakni: data penelitian masing-masing variable berdistribusi normal dan antar variable mempunyai hubungan yang linier. Uji analisis hipotesis dilakukan dengan analisis korelasi dan regresi sederhana maupun ganda. Untuk analisis data pengujian hipotesis dalam penelitian ini dibantu dengan menggunakan software SPSS ver. 20 for Windows. 116 Sumarno, 2014 PENGARUH KEPEMIMPINAN INSTRUKSIONAL KEPALA SEKOLAH DAN IKLIM SEKOLAH TERHADAP SEKOLAH EFEKTIF DI SEKOLAH DASAR SE-KECAMATAN GEGESIK KABUPATEN CIREBON Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu Untuk memberi arti tingkat hubungan antar variabel dikonsultasikan dengan tabel interpretasi koefisien korelasi sebagaimana yang dikemukakan Riduwan 2010,hlm.221 sebagai berikut : Tabel 3.12 Interpretasi Koefisien Korelasi Nilai r Interval Koefisien Tingkat Hubungan 0,80 – 1,000 0,60 – 0,799 0,40 – 0,599 0,20 – 0,399 0,00 – 0,199 Sangat kuat Kuat Cukup kuat Rendah Sangat rendah a. Untuk menguji pengaruh kepemimpinan instruksional kepala sekolah X 1 terhadap Sekolah Efektif Y digunakan analisis regresi linier sederhana antar dua variable tersebut. Setelah ditemukan koefisien regresi, kemudian dilakukan uji signifikasi untuk menentukan besaran koefisien korelasi antara kepemimpinan instruksional X 1 dan Sekolah Efektif Y. b. Untuk menguji pengaruh Iklim Sekolah X 2 terhadap Sekolah Efektif Y digunakan analisis regresi linier sederhana antar dua variable tersebut. Setelah ditemukan koefisien regresi, kemudian dilakukan uji signifikasi untuk menentukan besaran koefisien korelasi antara Iklim Sekolah X 2 dan Sekolah Efektif Y. c. Untuk menguji pengaruh kepemimpinan instruksional kepala sekolah X 1 dan Iklim Sekolah X 2 secara bersana-sama terhadap Sekolah Efektif Y digunakan analisis regresi ganda mengenai pengaruh kepemimpinan instruksional kepala sekolah X 1 dan Iklim Sekolah X 2 secara bersana- sama terhadap Sekolah Efektif Y. Setelah ditemukan persamaan regresi ganda, kemudian dilakukan uji signifikasi dan uji kelinieran persamaan regresi. Selanjutnya dilakukan uji signifikansi arah koefisien dan kelinieran persamaan dengan menggunakan Analisis Varians ANAVA. 179 Sumarno, 2014 PENGARUH KEPEMIMPINAN INSTRUKSIONAL KEPALA SEKOLAH DAN IKLIM SEKOLAH TERHADAP SEKOLAH EFEKTIF DI SEKOLAH DASAR SE-KECAMATAN GEGESIK KABUPATEN CIREBON Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu DAFTAR PUSTAKA Aldursanie, Ridwan. 2008. Sekolah Efektif. [Online] tersedia : http:ridwan202.wordpress.com20081016sekolah-efektif [24 Agustus 2013] Ali, M. 2010. Metodologi dan Aplikasi Riset Pendidikan. Bandung: Pustaka Cendekia Utama. Arikunto Suharsimi. 2010. Prosedur Penelitian : Suatu Pendekatan Praktis, edisi revisi . Jakarta : Rineka Cipta Barnawi dan Arifin. 2012. Kinerja Guru Profesional.Yogyakarta: Ar Ruz Media. Beach and Reinhartz. 2000. Supervisory Leadership: Focus on Instruction. Allyn and Bacon Publisher Beath and Mortimore. 2006. Improving Schools Efectiveness. Open University Press Bennett,N.2003. Effective Education Leadership.California: Paul Chapman Publishing. Beziertzoglou, M. 2004.” Consider the Study of School Effectiveness for Future School ”. Makalah pada Konferensi Eropa tentang Penelitian Pendidikan. Universitas Kreta. Blasé and Blasé 2000.”Effective Instructional Leadership, Teachers’ Pesrpectives on How Principals Promote Teaching and Learning in Schools”. Journal of Education Administration,38 No.2, 2000, pp 130-141. MCB University Press. Bugin, Burhan.2011. Metode Penelitian Kuantitatif. Jakarta: Kencana. Center for Social and Emotional Education. 2007. School climate research summary . New York: Author. [Online] tersedia: http:nscc.csee.neteffectiveschool_climate_research_sum mary.pdf Chell, Jan. 2010. “Introducing Principals to the Role of Instructional Leadership ”. Journal SSTA Research Centre Report 95-14. [Online]. Tersedia: http:www.saskschoolboards.caresearchleadership95- 14.htmpa . 180 Sumarno, 2014 PENGARUH KEPEMIMPINAN INSTRUKSIONAL KEPALA SEKOLAH DAN IKLIM SEKOLAH TERHADAP SEKOLAH EFEKTIF DI SEKOLAH DASAR SE-KECAMATAN GEGESIK KABUPATEN CIREBON Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu Cheng, Y.C. Mok, M.M.C 2008. “What effective classroom: Towards a paradigm shift ”. Journal School Effectiveness and School Improvement. 194, 365-385 . Cheng Sim , Quah. 2011. “Instructional leadership among principals of secondary schools in Malaysia ”. Journal Educational Research ISSN: 2141-5161. 2 12 pp. 1784-1800, December 2011. [Online] tersedia : http:www.interesjournals.orgER Cherubini, Lorenzo. 2008. “Teacher Candidates’ Perceptions of School Culture: A Mixed Methods Investigation ”. Journal of Teaching and Learning. 5 2, 39-54. [Online]. Tersedia: http:www.phaenex.uwindsor.caojsleddyindex.phpJTLarticleview 15751 . Cohen, Jonathan. 2006. Social, emotional, ethical, and academic education: Creating a climate for learning, participation in democracy, and well-being. Harvard Educational Review, 762, 201 –237. Creemers and Reezigt.2005 The Role of School and Classroom Climate in Elementary School Learning Environments School Climate: Measuring, Improving and Sustaining Healthy Learning Environments. London: Falmers Press Cuban,L. 2013. Schools Principals and The Retoric of Instructional Leadeship. [online]tersedia:www.washingtonpost.comblogsanswer- sheet [22 Juli 2013] Danim, S. 2010. Kepemimpinan Pendidikan. Bandung : Alfabeta. Danim, S. 2006. Visi Baru Manajemen Sekolah. Jakarta : Bumi Aksara Daryanto. 2010. Administrasi Pendidikan. Jakarta : Rineka Cipta Engkoswara dan Komariah, A. 2011. Administrasi Pendidikan. Bandung: Alfabeta. Fathurrohman dan Suryana.2012. Guru Profesional. Bandung : Refika aditama Finken, Ed. 2012. Principals as Instructional Leaders. [online] tersedia:www.districadministration.comarticleprincipals- instructional-leaders [22 Juli 2013] Furchan, Arief. 2007. Pengantar Penelitian dalam Pendidikan. Yogyakarta : Pustaka Pelajar 181 Sumarno, 2014 PENGARUH KEPEMIMPINAN INSTRUKSIONAL KEPALA SEKOLAH DAN IKLIM SEKOLAH TERHADAP SEKOLAH EFEKTIF DI SEKOLAH DASAR SE-KECAMATAN GEGESIK KABUPATEN CIREBON Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu Furqon. 2009. Statistika Terapan untuk Penelitian. Bandung : Alfabeta. Glickman, C.D., Gordon, S.P., and Ross Gordon, JM. 2007. Supervision and Instrucsional Leadership A Development Approuch, Sevent Edition . Boston : Pearson Gunbayi, Ilhan. 2007. “School Climate and Teachers’ Perceptions on Climate Factors: Research Into Nine Urban High Schools ”. The Turkish Online Journal of Educational Technology TOJET.

63. 1-

Dokumen yang terkait

KONTRIBUSI KEPEMIMPINAN KEPALA SEKOLAH, PENDIDIKAN DAN IKLIM KERJA TERHADAP KINERJA SEKOLAH DASAR NEGERI KONTRIBUSI KEPEMIMPINAN KEPALA SEKOLAH, PENDIDIKAN DAN IKLIM KERJA TERHADAP KINERJA SEKOLAH DASAR NEGERI SE-KECAMATAN KEBONAGUNG PACITAN.

0 1 15

PENGARUH KEPEMIMPINAN INSTRUKSIONAL KEPALA SEKOLAH DAN KINERJA MENGAJAR GURU TERHADAP EFEKTIVITAS SEKOLAH DASAR NEGERI SE-KECAMATAN CIKARANG UTARA KABUPATEN BEKASI.

0 0 57

PENGARUH PERILAKU KEPEMIMPINAN KEPALA SEKOLAH DAN IKLIM SEKOLAH TERHADAP MUTU SEKOLAH PADA SEKOLAH DASAR NEGERI DI KECAMATAN CIRANJANG KABUPATEN CIANJUR.

0 1 23

PENGARUH KEPEMIMPINAN VISIONER KEPALA SEKOLAH DAN IKLIM SEKOLAH TERHADAP SEKOLAH EFEKTIF DI SDN SE-KECAMATAN JATILUHUR.

0 3 7

PENGARUH KEPEMIMPINAN VISIONER KEPALA SEKOLAH DAN IKLIM KERJA SEKOLAH TERHADAP MUTU SEKOLAH DASAR NEGERI DI KECAMATAN CILEUNYI KABUPATEN BANDUNG.

1 10 56

PENGARUH KEPEMIMPINAN INSTRUKSIONAL KEPALA SEKOLAH DAN IKLIM SEKOLAH TERHADAP EFEKTIVITAS SEKOLAH DI SEKOLAH DASAR NEGERI KECAMATAN KATAPANG.

0 3 65

PENGARUH KEPEMIMPINAN AUTENTIK KEPALA SEKOLAH DAN IKLIM SEKOLAH TERHADAP MUTU SEKOLAH DASAR DI KOTA CILEGON.

4 13 68

PENGARUH KEPEMIMPINAN INSTRUKSIONAL KEPALA SEKOLAH DAN IKLIM SEKOLAH TERHADAP KINERJA MENGAJAR GURU PADA SEKOLAH MENENGAH PERTAMA SE-BANDUNG UTARA.

0 3 79

PENGARUH PERILAKU KEPEMIMPINAN KEPALA SEKOLAH DAN IKLIM SEKOLAH TERHADAP MUTU SEKOLAH PADA SMPN DI KABUPATEN CIREBON.

0 5 64

PENGARUH KEPEMIMPINAN INSTRUKSIONAL KEPALA SEKOLAH DAN IKLIM SEKOLAH TERHADAP SEKOLAH EFEKTIFDI SEKOLAH DASAR SE-KECAMATAN GEGESIK KABUPATEN CIREBON - repository UPI T ADP 1204795 Title

0 0 3