STRATEGI, ARAH KEBIJAKAN PERENCANAAN DAN

distrubusi Tanjung Buah Pembuatan sumur Bor di setiap Desa yang telah dianggarkan baik dalam bentuk Pamsimas HIK, Pamsimas Reguler Sanitasi dll. 2. Terwujudnya gedung Negara yang layak, untuk mencapai sasaran ini Pemerintah Kabupaten Ogan Ilir melalui Dinas PU Cipta Karya pada tahun 2016 menetapkan indikatornya dengan program­program seperti Perencanaan­perencanaan Pembangunan kantor Pemda dan Kabupatenan, Kantor Camat, Pembangunan Masjid, Pondok Pesantren, dll. 3. Tersedianya perumahan yang layak dan sehat bagi masyarakat berpendapatan rendah, untuk mencapai sasaran ini Pemerintah Kabupaten Ogan Ilir melalui Dinas PU Cipta Karya pada tahun 2016 menetapkan indikatornya dengan program­program seperti Penyediaan Air Bersih SANITASI, Jamban dll. 4. Terwujudnya lingkunganPemukiman yang bersih dan sehat. serta Tertatanya kawasan perkotaan dan pedesaan, untuk mencapai sasaran ini Pemerintah Kabupaten Ogan Ilir melalui Dinas PU Cipta Karya pada tahun 2016 menetapkan indikatornya dengan program­program seperti Perencanaan­perencanaan, Pembangunan jalan setapak, jalan lingkungan, dermaga, dan saluran drainase pada kawasan perkotaan maupun pedesaan. Dll. 5. Meningkatkan kinerja aparatur di bidang KeCiptakaryaan, untuk mencapai sasaran ini Pemerintah Kabupaten Ogan Ilir melalui Dinas PU Cipta Karya pada tahun 2016 menetapkan indikatornya dengan program­ program seperti mengadakan Diklat dan Bimtek, pengadaan bahan bacaan dan perundang­undangan dll.

C. STRATEGI, ARAH KEBIJAKAN

Berdasarkan tujuan dan sasaran yang telah ditetapkan maka langkah selanjutnya untuk kedua hal tersebut adalah dengan menetapkan kebijakan, program dan kegiatan. 18 Dinas PU Cipta Karya Kabupaten Ogan Ilir C.1 PENETAPAN KEBIJAKAN Dengan memperhatikan visi, misi tujuan dan sasaran pembangunan Kabupaten Ogan Ilir, maka kebijakan Dinas PU Cipta Karya Kabupaten Ogan Ilir 2016­2021 dirumuskan sebagai berikut : 1. Penciptaan tata pemerintahan yang bersih dan berwibawa, profesional dan bertanggung jawab; 2. Peningkatan kepedulian masyarakat dan pemerintah daerah akan pentingnya penyediaan air bersih yang layak dan aman. 3. Upaya meningkatkan perekonomian masyarakat desa. 4. Peningkatan penyediaan prasarana dan sarana dasar bagi kawasan rumah sederhana yang sehat. 5. Peningkatan penyediaan prasarana dan sarana dasar bagi kawasan perumahan dan pemukiman. C.2. PENETAPAN PROGRAM : Dalam upaya untuk meningkatkan program pembangunan tahun 2016­2021 Dinas PU Cipta Karya Kabupaten Ogan Ilir Menetapkan arah kebijakan Rencana Program Strategis yang akan dilaksanakan mengacu pada Visi Misi dan Tujuan yang telah ditetapkan yang diharapkan sumber dana pada APBD Kabupaten Ogan Ilir, yaitu sebagai berikut : 1. Program Penyediaan Air Minum dikota kecil IKK rawan air belum ada sistem penyediaan air minum 2. Program pembangunan gedung kantor dan pembinaan Teknis bangunan gedung 3. Penataan lingkunganPemukiman dan penataan revitalisasi kawasan 4. Pengembangan sarana dan prasarana kawasan Agropolitan 5. Pengembangan kawasanPemukiman perkotaan dan pedesaan 6. Peningkatan SDM dan Aparatur D. RENCANA KINERJA TAHUN 2016 Sebagai penjabaran lebih lanjut dari rencana strategis Tahun 2016 disusun rencana kinerja Tahun 2016, rencana ini merupakan penjabaran 19 Dinas PU Cipta Karya Kabupaten Ogan Ilir target kinerja yang harus tercapai dalam satu tahun pada anggaran Tahun 2016. Pelaksanaan yang menunjukkan nilai kuantitatip melekat pada setiap Indikator Kinerja baik pada tingkat kegiatan dan merupakan pembanding bagi proses pengukuran keberhasilan organisasi yang dilakukan akhir periode pelaksanaannya. Sasaran Strategis Tahun 2016, indikator kinerja dan target dapat dilihat pada tabel berikut : NO SASARAN INDIKATOR KINERJA SATUAN TARGET 1. Meningkatnya Pelayanan Administrasi Perkantoran Program Pelayanan Administrasi Perkantoran 1.1 Penyediaan jasa surat menyurat 1.2 Penyediaan jasa komunikasi, sumber daya air dan listrik 1.3 Penyediaan jasa pemeliharaan dan perizinan kendaraan dinasoprasional 1.4 Penyediaan jasa administrasi keuangan 1.5 Penyediaan jasa kebersihan kantor 1.6 Penyediaan jasa perbaikan peralatan kerja 1.7 Penyediaan alat tulis kantor 1.8 Penyediaan barang cetakan dan penggandaan 1.9 Penyediaan bahan bacaan dan peraturan perundang­undangan 1.10 Rapat­rapat koordinasi dan konsultasi ke luar daerah Tahun Tahun Tahun Tahun Tahun Tahun Tahun Tahun Tahun Tahun 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 2. Meningkatnya pembangunan gedung kantor Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur 2.1 Pembangunan Gedung Kantor 2.2 Pengadaan perlengkapan gedung kantor 2.3 Pengadaan peralatan gedung kantor 2.4 Pemeliharaan rutin berkala Paket Unit Unit Unit 100 100 100 100 20 Dinas PU Cipta Karya Kabupaten Ogan Ilir kendaraan dinas oprasional 2.5 Pemeliharaan rutin berkala perlengkapan gedung kantor 2.6 Pemeliharaan rutin berkala peralatan gedung kantor Unit Unit 100 100 3 Meningkanya Kemampuan Aparatur Program Peningkatan Kapasitas Sumber Daya Aparatur 3.1 Pendidikan dan Pelatihan Formal Tahun 100 4 Meningkatnya Sistem pelaporan Capaian Kinerja Keuangan Program Peningkatan Pengembangan Sistem Pelaporan Capaian Kinerja dan Keuangan 4.1 Penyusunan laporan capaian kinerja dan ikhtisar realisasi Kinerja SKPD 4.2 Penyusunan pelaporan keuangan semesteran 4.3 Penyusunan pelaporan keuangan akhir tahun 4.4 Penyusunan rencana kerja dan renstra SKPD Tahun Bulan Tahun Tahun 100 100 100 100 5 Meningkatnya Pelayanan Sarana dan Prasarana Air Bersih Kepada Masyarakat Program Pengembangan Kinerja Pengelolaan Air Minum dan Air Limbah 5.1 Penyediaan prasarana dan sarana air minum bagi masyarakat berpenghasilan rendah 5.2 Penyediaan prasarana dan sarana air Limbah 5.3 Pengadaan Bahan Kimia untuk Penjernih Air 5.4 Pengembangan Kegiatan Pamsimas Reguler 5.5 Dukungan Perencanaan Pengawasan dan Administrasi DAK Air Minum dan Sanitasi 5.6 Pembangunan Pengelolaan Sistem Air Bersih Pemkab Ogan Ilir 5.7 Pelaksanaan Survey dan Investigasi untuk Pengembangan SPAM 5.8 Dana Penunjang DAK Air Minum Reguler 5.9 Dana Penunjang DAK Air Minum IPD 5.10 Dana Penunjang DAK Sanitasi Reguler Paket Paket Tahun Paket Paket Paket Tahun Tahun Tahun Tahun Tahun 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 21 Dinas PU Cipta Karya Kabupaten Ogan Ilir 5.11 Dana Penunjang DAK Sanitasi IPD 6. Meningkatnya Pengembangan Wilayah Program Pengembangan Wilayah Strategis dan Cepat Tumbuh 6.1 Perencanaan dan Pembuatan DED Tahun 100 7. Meningkatnya Pelayanan Kepada Masyarakat Pedesaan Program Pembangunan Infrastruktur Pedesaan 7.1 Pembangunan jalan dan jembatan 7.2 Pembangunan pasar Perdesaan Tahun Tahun 100 100

BAB III AKUNTABILITAS KINERJA