Besi Fe Timbal Pb

Mahasiswa Program Studi Pendidikan Geografi P.IPS. FKIP UNTAD Penerbit : E-Journal Geo-Tadulako UNTAD

2.6 Teknik Analisis Data

Penelitian ini menganalisis data yang telah diperoleh secara deskriptif kualitatif, dimana data kualitas air sumur gali hasil analisis di laboratorium dibandingkan dengan Permenkes RI No.492MENKESPER1V2010 tentang persyaratan kualitas air minum selengkapnya dapat dilihat pada lampiran 1, kemudian dilakukan analisis data dengan memberikan pemaparan gambaran mengenai situasi yang diteliti dalam bentuk uraian naratif. Analisis data hasil wawancara dalam penelitian ini digunakan flow model yang dikemukakan oleh Miles dan Huberman, yaitu : reduksi data, penyajian data dan penarikan kesimpulan Sugiono, 2009:91-101.

III. HASIL DAN PEMBAHASAN

3.1 Hasil Penelitian

3.1.1 Hasil Uji Laboratorium

3.1.1.1 Besi Fe

Hasil uji laboratorium menunjukkan bahwa semua sampel air yang diuji baik sampel air yang di ambil pada saat cuaca cerah maupun pada saat hujan memiliki kandungan Fe berada dibawah ambang batas maksimum yang diperbolehkan. Berdasarkan persyaratan kualitas air minum Permenkes RI No. 492MENKESPER1V2010, total kandungan Fe maksimum yang diperbolehkan ada dalam air sebesar 0,3 mgL. Hal ini menunjukkan bahwa air sumur gali penduduk masih memenuhi persyaratan kualitas air bersih dan air minum secara kimia dan memberikan indikasi bahwa air sumur gali memenuhi standar untuk digunakan sebagai sumber air bersih dan air minum. Hal ini dapat dilihat pada tabel 4.6 dan tabel 4.7. Tabel 4.6 Hasil Pemeriksaan Laboratorium Kandungan Fe Sampel Air Sumur Gali Pada Saat Cuaca Cerah di Desa Fatufia Tahun 2015 Kode Sampel Standar Fe Menurut Permenkes RI No.492MENKESPER1V2010 mgL Hasil Analisa mgL Ket. D 1 0,3 0,047 D 2 0,070 D 3 0,058 D 4 1 0,093 D 4 2 0,116 Sumber: Data Primer, Tahun 2015 Mahasiswa Program Studi Pendidikan Geografi P.IPS. FKIP UNTAD Penerbit : E-Journal Geo-Tadulako UNTAD Tabel 4.7 Hasil Pemeriksaan Laboratorium Kandungan Fe Sampel Air Sumur Gali Pada Saat Hujan di Desa Fatufia Tahun 2015 Kode Sampel Standar Fe Menurut Permenkes RI No. 492MENKESPER1V2010 mgL Hasil Analisa mgL Ket. HD 1 0,3 0,128 HD 2 0,128 HD 3 0,151 HD 4 1 0,186 HD 4 2 0,174 Sumber: Data Primer, Tahun 2015

3.1.1.2 Timbal Pb

Hasil penelitian menunjukkan bahwa semua sampel air yang diuji baik sampel air yang di ambil pada saat cuaca cerah maupun pada saat hujan memiliki kandungan Pb berada dibawah ambang batas maksimum yang diperbolehkan. Berdasarkan persyaratan kualitas air minum Permenkes RI No. 492MENKESPER1V2010, total kandungan Pb maksimum yang diperbolehkan ada dalam air sebesar 0,01 mgL. Hal ini menunjukkan bahwa air sumur gali penduduk masih memenuhi persyaratan kualitas air bersih dan air minum secara kimia dan memberikan indikasi bahwa air sumur gali memenuhi standar untuk digunakan sebagai sumber air bersih dan air minum. Hal ini dapat dilihat pada tabel 4.8 dan tabel 4.9. Tabel 4.8 Hasil Pemeriksaan Laboratorium Kandungan Pb Sampel Air Sumur Gali Pada Saat Cuaca Cerah di Desa Fatufia Tahun 2015 Kode Sampel Standar Pb Menurut Permenkes RI No. 492MENKESPER1V2010 mgL Hasil Analisa mgL Ket. D 1 0,01 0,0025 D 2 0,0025 D 3 0,0030 D 4 1 0,0039 D 4 2 0,0039 Sumber: Data Primer, Tahun 2015 Tabel 4.9 Hasil Pemeriksaan Laboratorium Kandungan Pb Sampel Air Sumur Gali Pada Saat Hujan di Desa Fatufia Tahun 2015 Kode Sampel Standar Pb Menurut Permenkes RI No. 492MENKESPER1V2010 mgL Hasil Analisa mgL Ket. HD 1 0,01 0,0034 HD 2 0,0030 HD 3 0,0039 HD 4 1 0,0049 Mahasiswa Program Studi Pendidikan Geografi P.IPS. FKIP UNTAD Penerbit : E-Journal Geo-Tadulako UNTAD HD 4 2 0,0049 Sumber: Data Primer, Tahun 2015

3.1.2 Hasil Wawancara

Dokumen yang terkait

ANALISIS PARAMETER KUALITAS AIR UNTUK KEPERLUAN AIR BERSIH (STUDI KASUS DI DESA SIDOMULYO KECAMATAN SILO KABUPATEN JEMBER)

1 9 18

Kualitas Air Bersih Untuk Pemenuhan Kebutuhan Rumah Tangga Di Desa Pesarean Kecamatan Adiwerna Kabupaten Tegal

0 4 71

ANALISIS PENYEDIAAN AIR BERSIH DI DESA BABALAN, KECAMATAN GABUS, KABUPATEN PATI, PROVINSI JAWA TENGAH ANALISIS PENYEDIAAN AIR BERSIH DI DESA BABALAN, KECAMATAN GABUS, KABUPATEN PATI, PROVINSI JAWA TENGAH.

0 4 12

Prospek Pengembangan Objek Wisata Air Panas Di Desa Mantikole Kecamatan Dolo Barat Kabupaten Sigi | Efriani | GeoTadulako 5837 19359 1 PB

0 0 16

PERSEPSI MASYARAKAT TERHADAP MUTU PENDIDIKAN DI SMP NEGERI 3 SATU ATAP DESA PADABAHO KECAMATAN BAHODOPI KABUPATEN MOROWALI | A | EDU CIVIC 6160 20381 1 PB

0 0 14

DAMPAK PERTAMBANGAN NIKEL PT. BINTANG DELAPAN MINERAL TERHADAP KONDISI SOSIAL EKONOMI MASYARAKAT DESA FATUFIA KECAMATAN BAHODOPI KABUPATEN MOROWALI | Satrina | EDU CIVIC 7300 24341 1 PB

0 0 16

Tanggungjawab dalam Pembelajaran PKn di Kelas III SDN Baho Makmur Kecamatan Bahodopi Kabupaten Morowali | Harlina | Jurnal Kreatif Tadulako Online 4103 13167 1 PB

0 0 14

Penggunaan Metode Bermain Peran untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa pada Pokok Bahasan Jual Beli di kelas IV SDN Fatufia Kecamatan Bahodopi Kabupaten Morowali | Nurhidaya | Jurnal Kreatif Tadulako Online 4115 13215 1 PB

0 0 14

TAP.COM - ANALISIS KUALITAS AIR TAMBAK DESA KALANGANYAR KECAMATAN SEDATI ... 64 298 2 PB

0 0 10

PENGARUH AKTIVITAS PERTAMBANGAN TERHADAP LINGKUNGAN PERMUKIMAN MASYARAKAT DI KAWASAN PESISIR KECAMATAN BAHODOPI KABUPATEN MOROWALI

0 2 137