Redaksi Ayat Terjemahan Isi Kandungan Ayat Redaksi ayat

Buku Gur u Kela s X I I 62 3 Tugas Rasulullah dan umat Islam adalah tidak putus-putusnya mendakwahkan ajaran Islam kepada siapapun dengan cara yang santun dan tegas. Tugas ini merupakan bagian dari mewujudkan kehidupan masyarakat yang baik. 4 Balasan bagi orang-orang yang suka mengolok-olok atau melecehkan ayat-ayat Allah yaitu azab neraka. Kalau dalam konteks kehidupan masyarakat sekarang, orang yang melecehkan dan menistakan ajaran Islam akan di “siksa” di dunia dengan hukuman penjara. QS. An-Nisâ’: 36

a. Redaksi Ayat

ٰ َبۡرُقۡلٱ يِذِبَو اٗنٰ َسۡحِإ ِنۡيَ ِدَٰو ۡلٱِبَو ۖاٗٔ ۡيَش ۦِهِب ْاوُكِ ۡشُت َلَو َ َلٱ ْاوُدُبۡعٱَو۞ ِبَۢ ۡ لٱِب ِبِحا َصلٱَو ِبُنُ ۡ لٱ ِراَ ۡ لٱَو ٰ َبۡرُقۡلٱ يِذ ِراَ ۡ لٱَو ِنِكٰ َسَم ۡ لٱَو ٰ َمٰ َتَ ۡ لٱَو ٦ اًروُخَف ٗ لاَتۡ ُم َن َك نَم ُبِ ُي َ ل َ َلٱ َنِإ ۗۡمُكُنٰ َمۡي َ أ ۡتَكَلَم اَمَو ِليِب َسلٱ ِنۡبٱَو

b. Terjemahan

“Sembahlah Allah dan janganlah kamu mempersekutukan-Nya dengan sesuatupun. dan berbuat baiklah kepada dua orang ibu-bapa, karib-kerabat, anak-anak yatim, orang-orang miskin, tetangga yang dekat dan tetangga yang jauh, dan teman sejawat, Ibnu sabil dan hamba sahayamu. Sesungguhnya Allah tidak menyukai orang-orang yang sombong dan membangga-banggakan diri”,

c. Isi Kandungan Ayat

1 Syekh Muhammad Abduh menjelaskan bahwa ibadah merupakan suatu bentuk ketundukan dan ketaatan yang mencapai puncaknya karena adanya rasa keagungan dalam jiwa seseorang terhadap siapa yang kepadanya ia mengabdi, serta sebagai dampak dari keyakinan bahwa pengabdian itu tertuju kepada yang memiliki kekuasaan yang arti hakekatnya tidak terjangkau. Dia lah Allah SWT, yang Maha Kuasa atas segala sesuatu. 2 Ibadah yang dimaksud tidak hanya dalam bentuk ibadah ritual mahdhah, yakni ibadah yang cara, kadar dan waktunya ditetapkan oleh Allah dan Rasul-Nya, seperti shalat, zakat, puasa dan haji, tetapi mencakup segala macam aktivitas, yang hendaknya dilakukan demi karena Allah SWT baca juga ayat QS.al- An’âm:162. Karena itu, Islam melarang pemeluknya melakukan perbuatan 63 Tafsir Kurikulum 2013 syirik. Sebab syirik merupakan induk perbuatan dosa dzulmun adzhîm. Keimananketauhidan tidak boleh bercampurdicampur dengan perbuatan syirik. 3 Islam memerintahkan kepada setiap anak hendaklah berbakti kepada kedua orang tua dengan sebaik-baiknya ihsan. Redaksi ayat berkaitan perintah berbakti kepada kedua orang tua, dirangkai setelah perintah menyembah kepada Allah menunjukkan bahwa orang tua memiliki kedudukan yang tinggi dan terhormat. Artinya apabila seorang anak berbuat durhaka kepada orang tua, maka ia pun dianggap telah durhaka kepada Allah. 4 Islam juga memerintahkan kepada setiap muslim agar berbuat baik kepada anak- anak yatim, orang-orang miskin, tetangga yang dekat dan jauh, serta ibnu sabil dan hambah sahaya. Sikap ini sebagai bentuk kepedulian terhadap nasib mereka, orang yang tidak memperhatikan keadaaan mereka dipandang sebagai bentuk keangkuhankesombongan. Sebab orang yang sombong hanya mementingkan dirinya sendiri. 5 Kualitas keimanan seseorang dapat dilihat sejauhmana tanggungjawabnya terhadap lingkungan sekitarnya. Kepedulian yang tinggi kepada tetangga menunjukkan pantulan iman seseorang. Orang dianggap tidak beriman, jika ia menelantarkan tetangganya lingkungannya. Karena itulah, Islam melarang sikap apatis terhadap lingkungannya. QS. Hûd: 117-119

a. Redaksi ayat

َلَعَ َ ل َكُبَر َءٓا َش ۡوَلَو ٧ َنوُحِل ۡصُم اَهُلۡه َ أَو ٖم ۡلُظِب ٰىَرُقۡلٱ َكِلۡهُِل َكُبَر َنَك اَمَو ۗۡمُهَق َلَخ َكِلَٰذِلَو ۚ َكُبَر َمِحَر نَم َلِإ ٨ َنِفِلَتۡ ُم َنوُلاَزَي َلَو ۖٗةَدِحَٰو ٗةَمُأ َساَنٱ ٩ َنِعَ ۡج َ أ ِساَنٱَو ِةَنِ ۡ لٱ َنِم َمَنَهَج َن َ َ لۡم َ َ ل َكِّبَر ُةَمِ َك ۡتَمَتَو

b. Terjemahan