Materi Pembelajaran Pertemuan Kedua :

Rincian Kegiatan Waktu dan demonstrasi dari siswa Guru memberi pesan kepada siswa untuk berlatih di rumah Berdoa Salam penutup Pertemuan Keempat: Rincian Kegiatan Waktu PendahuluanKegiatan Awal Merefleksi siswa dengan materi pembelajaran sebelumnya tentang ragam gerak I tari Zapin. Bertanya kepada siswa tentang materi ragam gerak I pada Tari Zapin. Menyampaikan tujuan pembelajaran 10 menit Kegiatan Inti Mengamati Siswa mengamati gerak tari Zapin ragam 1 – ragam II yang di peragakan oleh guru. Siswa mengamati demonstrasi gerak tari Zapin ragam II yang di contohkan oleh guru sesuai dengan hitungan Siswa mengamati gerak tari Zapin ragam II yang di contohkan oleh guru sesuai dengan iringan. Problem statemen pertanyaanidentifikasi masalah Siswa saling menanyakan bagian ragam 1 – ragam II dari tari Zapin yang belum mereka pahami Siswa menanyakan ragam gerak II yang telah di contohkan oleh guru Guru mengamati, membimbing dan menilai aktifitas siswa. Mengasosiasi mencoba Masing-masing siswa menampilkan rangkaian gerak tari Zapin ragam 1 – ragam II berdasarkan ketepatan hitungan dan kesesuaian dengan iringan musik Mengevaluasi pengalaman 1. Guru menilai keterampilan siswa dalam menampilkan rangkaian gerak tari Zapin ragam I - II 2. Guru memperbaiki gerakan siswa yang kurang tepat dalam hal teknik gerak, ketepatan hitungan dan kesesuaian dengan iringan musik. 70 menit Rincian Kegiatan Waktu Penutup 1. Bersama siswa menyimpulkan teknik, ketepatan irama musik tari Zapin dan ketepatan hitungan 2. Memberikan tugas untuk mendengarkan musik tari Zapin agar siswa lebih peka terhadap iringan musik tari Zapin Salam penutup 10 menit Pertemuan Kelima: Rincian Kegiatan Waktu Pendahuluan Kegiatan Awal Salam pembuka Presensi siswa Merefleksi hasil pembelajaran pada pertemuan sebelumnya tentang ragam gerak I-II tari Zapin sesuai dengan ketepatan hitungan. Merefleksi hasil pembelajaran pada pertemuan sebelumnya tentang ragam gerak I-II tari Zapin dengan ketetapan irama. Menyampaikan tujuan pembelajaran Menanyakan nama ragam yang sudah di pelajari minggu lalu 10 menit Kegiatan Inti Mengamati Siswa mengamati guru yang sedang mendemonstrasikan ulang ragam gerak I-III sesuai dengan irama dan hitungan sekaligus tehnik gerak tari Zapin Siswa mengamati kelompok siswa yang sedang memperagakan ragam gerak I-III tari Zapin Guru mengamati dan menilai aktifitas siswa. Problem statemen pertanyaanidentifikasi masalah 70 menit