Pentingnya Kreatifitas Desain Grafis pada Iklan.

commit to user 11  Merancang Tekstur Merupakan kualitas permukaan atau kualitas papan atau kertas atau halaman elektronik.  Merancang Format Elemen-elemen grafis seperti garis, bentuk, warna, tekstur, kontras nilai, format, video dan audio dari multimedia membuat perbedaan terhadap dampak multimedia maupun biayanya.

C. Pentingnya Kreatifitas Desain Grafis pada Iklan.

Pada dasarnya sebuah karya desain grafis suatu iklan itu haruslah menarik dan mudah dipahami agar memudahkan para klien atau konsumen mengerti maksud dari iklan yang di promosikan dan mudah memahami arti iklan itu sendiri.Sehingga perlu adanya suatu kreatifitas pada sebuah iklan.Berikut beberapa penjelasannya sebuah kreatifitas desain grafis pada iklan menurut beberapa para ahli. Menurut M Suyanto 2004, 103 Kreatifitas adalah “kemampuan menyajikan gagasan atau ide baru ”. Dan inovasi sendiri merupakan aplikasi gagasan atau ide baru tersebut. Menciptakan ide tidaklah mudah, karena itu perlu adanya beberapa teknik menciptakan ide, yaitu penyesuaian adaptasi, pembesaran maksimasi, pengecilan minimasi, pembalikan inversasi, penggantian substitusi, perubahan modifikasi, pengaturan kembali dan perpaduan kombinasi. Menurut Voltai bahwa “Orisinil itu tidak ada, yang ada adalah tiruan yang bijaksana”. Kreatifitas hamper selalu digunakan dalam commit to user 12 periklanan multimedia karena kreatifitas dapat membantu periklanan dalam member informasi, pembujuk, mengingatkan, meningkatkan nilai dan dapat “meledakkan” periklanan. Pesan iklan harus dapat disampaikan secara kreatif, bahkan kreativitas ini lebih penting dari pada jumlah uang yang dikeluarkan. Kreativitas dalam periklanan multimedia merupakan proses yang meliputi beberapa tahap. Graham Wallas membagi proses kreativitas tersebut menjadi empat tahap, yakni persiapan, inkubasi, iluminasi, verifikasi dan revisi. Sumber variasi informasi tersedia untuk membantu spesialis kreatif menentukan tema kampanye, daya tarik atau gaya eksekusi. Seperti halnya proses promosi dan pemasaran lainnya, aspek kreatif periklanan dipandu oleh tujuan dan sasaran yang spesifik. Strategi kreatif memfokuskan pada apa yang harus dikomunikasikan yang akan memandu pengembangan seluruh pesan yang digunakan dalam kampanye periklanan. Strategi kreatif didasarkan pada beberapa faktor :  identifikasi audien sasaran  masalah dasar, isu atau peluang periklanan  ide penjualan utama  tema kampanye  daya tarik  gaya eksekusi yang digunakan  informasi pendukung yang dibutuhkan dalam periklanan commit to user 13 Faktor-faktor tersebut oleh beberapa agen periklanan dikenal sebagai Creative Brief. Pada karya desain grafis harus jelas tujuan, sasaran dan isi pesan yang dikandungnya melalui penggunaan susunan teks dan ilustrasi. Berdasarkan hal itu, isi pesan di dalam karya desain grafis harus dapat menarik perhatian eye catching, agar sasaran captive audience mau menyisihkan waktunya untuk membaca dan berkonsentrasi terhadap pesan yang sifatnya non-verbal dan visual.Disamping itu, isi pesan harus dapat menerangkan dirinya sendiri self conscious. Untuk lebih jelasnya ada beberapa kriteria yang harus diperhatikan dalam membuat suatu karya desain grafis yang diantaranya sebagai berikut :  menarik perhatian melalui penggunaan ilustrasi, gambar atau photo.  Menimbulkan minat pada sasaran melalui penggunaan susunan huruf- huruf cetak tertentu.  Menciptakan adanya kebutuhan pada audience untuk mau memiliki yang diperkenalkan dari isi pesan.  Memberikan informasi atau keterangan bagi mereka yang ingin memiliki apa yang diperkenalkan.

D. Beriklan Lewat Media Outdoor Billboard.