Tata Kerja PT. KARKA ABISATYA MATARAM. Tata Kelola PT. KARKA ABISATYA MATARAM.

commit to user 24 Head Office : Jl Ringroad Timur – Blok O, Pranti RT 06 Banguntapan, Bantul, Yogyakarta 55198. Telp 0274 514363, 544900 E-mail : karkaindosat.net.id Branch Office : Grand Wijaya Building Blok G-9 Jl. Wijaya I. Telp. 021-70806120 Fax : 021-7203828

C. Tata Kerja dan Tata Kelola PT. KARKA ABISATYA MATARAM.

PT. KARKA ABISATYA MATARAM merupakan sebuah perusahaan terbatas yang bergerak dalam bidang media promosi khususnya media luar ruang yang ditangani oleh tenaga kerja professional yang sudah berpengalaman dalam bidang promosi dan periklanan.Berikut penjelasan mengenai tata kerja dan tata kelola PT. KARKA ABISATYA MATARAM.

1. Tata Kerja PT. KARKA ABISATYA MATARAM.

Biro iklan PT. KARKA ABISATYA MATARAM di dalam pelayanan jasa periklanannya melalui tahap-tahap proses produksi dengan tujuan untuk memperoleh hasil yang optimal. Di sini peranan marketing dan AE Account Executive sangatlah penting, karena mereka lah motor penggerak dalam pemasaran produk yang akan ditawarkan. Berbagai upaya dilakukan untuk mencari konsumen atau klien, salah commit to user 25 satunya mereka mengadakan transaksi melalui jaringan telepon.Adapun prosesnya adalah sebagai berikut : Keterangan :  Konsumen atau klien memesan jasa periklanan di PT. KARKA ABISATYA MATARAM kemudian mengisi nota order yang disediakan instansi nota order terlampir.  Order yang masuk dicatat langsung oleh sekretaris sebagai bukti sekaligus arsip lalu diserahkan pada marketing atau AE.  Staf marketing atau AE kemudian memasukan order ke bagian kreatif desain supaya di desain sesuai keinginan konsumen atau klien.  Desain yang sudah jadi dan disetujui oleh konsumen atau klien selanjutnya dimasukkan ke bagian produksi supaya mulai tahap pengerjaan orderan dari konsumen atau klien tersebut.

2. Tata Kelola PT. KARKA ABISATYA MATARAM.

Dalam sebuah perusahaan atau instansi pasti mempunyai tata kelola tugas masing-masing, begitu juga dengan PT. KARKA ABISATYA MATARAM. Berikut penjelasannya tentang tata kelola tugas masing-masing antara lain : Order Marketing atau AE Desain Produksi commit to user 26 1 Pimpinan  Mengontrol dan mengawasi jalannya perusahaan agar pekerjaan yang harus dilaksanakan untuk seoarng klien dapat disalurkan dan diselesaikan secara tertib, terarah dan teratur.  Memberi pengarahan pada karyawan atau staf  Mengangkat atau memberhentikan karyawan 2 Marketing AE  Memelihara arsip  Mencatat order yang masuk  Mencari konsumen atau klien  Merencanakan strategi media  Mempromosikan perusahaan atau instansi  Menghimpun data agar data-data tersebut up to date dan lengkap 3 Keuangan  Menyusun pembukuan dan laporan keuangan  Membayar gaji karyawan  perencanaan media 4 Kreatif desain  Merancang produk jasa periklanan  Membuat desain produk jasa periklanan 5 Produksi  Membagi bahan yang akan diproses ke unit produksi  Membagi tugas pada masing-masing bagian unit produksi commit to user 27  Melakukan kegiatan produksi 6 Perijinan  Mengurusi semua tentang perijinan missal perijinan pemasangan billboard di lokasi Malioboro 7 Gudang  Mengatur persediaan barang  Mencatat keluar masuk barang  Bertanggung jawab terhadap stok bahan

D. Produk atau Layanan yang Dihasilkan PT. KARKA ABISATYA MATARAM.