SIM SP3 Kinerja Aparatur Dinas Kesehatan Kesehatan Provinsi Jawa Barat Dalam Memberdayakan Sistem Informasi Manajemen Sistem Pencatatan Dan Pelaporan Puskesmas (SIM SP3) Guna Meningkatkan Pelayanan Kepada Masyarakat

2.6 SIM SP3

SIM SP3 adalah suatu Sistem Informasi Manajemen Sistem Pencatatan Pelaporan Puskesmas dan direkapitulasi disetiap tingkatan administrasi dengan waktu tertentu. SIM SP3 ini dibuat oleh Dinas Kesehatan Provinsi Jawa Barat bidang TIK dan dikelola khusus oleh operator bagian IT, sedangkan penanggung jawab SIM SP3 adalah kepala Dinas Kesehatan Provinsi Jawa Barat, penanggung jawab pelaksana kepala bidang Sumber Daya Kesehatan dan Koordinator SIM SP3 Kepala seksi Teknologi Informasi Kesehatan. Peraturan UU yang menyebutkan sistem informasi kesehatan ini adalah Kepmenkes Nomor 004MenkesSKI2003 tentang Kebijakan dan Strategi Desentralisasi bidang kesehatan. Tujuan umum SIM SP3 adalah di dapatkan semua data hasil kegiatan puskesmas termasuk puskesmas pembantu, puskesmas dengan ruang perawatan, puskesmas keliling, bidan di desa, posyandu, dan sebagainya, dan data lainnya yang berkaitan, serta dilaporkan data tersebut kepada jenjang administrasi di atasnya sesuai dengan kebutuhan secara benar, akurat, berkala, teratur guna menunjang pengelolaan upaya kesehatan masyarakat. Tujuan khusus SIM SP3 yaitu tercatatnya semua data hasil kegiatan puskesmas dan data yang berkaitan dalam format-format yang telah di tentukan dengan benar dan berkesinambungan, terlapornya data tersebut di jenjang administrasi yang lebih tinggi sesuai dengan kebutuhan dan mempergunakan format yang telah ditetapkan secara benar, berkelanjutan dan teratur, terolahnya data tersebut menjadi informasi di puskesmas dan di setiap jenjang administrasi di atasnya, sehingga bermanfaat untuk mengetahui permasalahan kesehatan yang ada di masyarakat serta merumuskan cara penanggulangan secara tepat. Diperolehnya persamaan pengertiantentang SIM SP3 meliputi batasan operasional, tatacara pengisian format, pengolahan data dan informasi dan mekanisme pelaporannya, pelaksnaan SIM SP3 di semua jenjang administrasi, sehingga dapat berhasil guna dan berdaya guna dalam pengelolaan upaya kesehatan masyarakat dan di perolehnya satu sumber data yang dapat di pakai, di manfaatkan data dengan benar, akurat dan sama. 71 BAB III OBYEK PENELITIAN

3.1 Kondisi Umum Provinsi Jawa Barat

Dokumen yang terkait

Implementasi Program Sistem Informasi Manajemen Puskesmas (SIMPUS) Dalam Meningkatkan Pelayanan Kesehatan Masyarakat

43 308 101

Kinerja Dinas Kesehatan Dalam Memanfaatkan Sistem Informasi Manajemen Jaminan Kesehatan Masyarakat Miskin (SIM-JAMKESMAS) Di Dinas Kesehatan Kota Bandung

1 18 171

Pembangunan Sistem Informasi Evaluasi Kinerja Pelayanan Kesehatan UPTD Puskesmas di Lingkungan Dinas Kesehatan Untuk Meningkatkan Pelayanan Kepada Masyarakat di Kota Cirebon

0 23 243

Kinerja Aparatur Dinas Kesehatan Dalam Menerapkan Sistem Informasi Rumah Sakit (SIRS) Di Provinsi Jawa Barat

4 36 155

Sistem Informasi Kesehatan Tentang Pengolahan Data SP3 (Sistem Pencatatan Dan Pelaporan Puskesmas) Di Dinas Kesehatan Kota Bandung

0 9 68

Kinerja Dinas Kesehatan Dalam Memanfaatkan Sistem Informasi Manajemen Jaminan Kesehatan Masyarakat Miskin (SIM-JAMKESMAS) Di Dinas Kesehatan Kota Bandung

1 13 171

Pengaruh Kualitas Program Aplikasi Sistem Informasi Manajemen Sistem Pencatatan Dan Pelaporan Puskesmas (SIM SP3) Terhadap Kinerja Pegawai Puskesmas Padasuka Pemerintah Kota Bandung

0 10 65

Sistem Informasi Pencatatan Dan Pelaporan Setiap Puskesmas Di Dinas Kesehatan Kabupaten Garut

0 6 5

ANALISIS KETEPATAN WAKTU PELAPORAN DALAM SISTEM PENCATATAN DAN PELAPORAN PUSKESMAS (SP3)DI DINAS KESEHATAN KABUPATEN BLORA.

0 0 5

Hubungan Antara Pemberian Motivasi dan Fungsi Pengawasan Kepala Puskesmas dengan Ketepatan Pengumpulan Sistem Pencatatan dan Pelaporan Puskesmas (SP3) di Dinas Kesehatan Kabupaten Kendal 2010 - UDiNus Repository

0 1 2