Jadwal Penelitian Tabel 3.3 Data Penelitian

Uji ini dilakukan dengan membandingkan signifikansi t hitung dengan ketentuan: jika t hitung t tabel pada α 0.05, maka Ha diterima dan Ho ditolak dan jika t hitung t tabel pada α 0.05, maka Ho diterima dan Ha ditolak Model regresi untuk menguji hipotesis tersebut adalah sebagai berikut: Y = β + β1X1 + β2X2 + β3X3 + β4X4 + e Keterangan: Y = Rentabilitas perusahaan ROA β = Konstanta β 1 , β 2 , β 3 , β 4 = Koefisien regresi variavel X 1 , X 2 , X 3 , X 4 X 1 = Kredit yang diberikan X 2 = Surat surat berharga X 3 = Penempatan dana pada bank lain X 4 = Penyertaan e = error

F. Jadwal Penelitian Tabel 3.3

Jadwal Penelitian Universitas Sumatera Utara Tahapan Penelitian Feb 2010 Mar 2010 Apr 2010 Mei 2010 Jun 2010 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 Pengajuan Proposal Skripsi Bimbingan Proposal skripsi Seminar Proposal skripsi Pengumpulan dan Pengolahan Data Bimbingan Skripsi Penyelesaian Laporan Penelitian Sumber : Data diolah Penulis, 2010 BAB III METODOLOGI PENELITIAN Metode penelitian merupakan cara yang sistematis dan obyektif untuk mengumpulkan data. Menurut Erlina dan Sri 2007:2, “Metode penelitian memberikan pengetahuan dan keterampilan yang diperlukan untuk mengatasi Universitas Sumatera Utara masalah serta menghadapi tantangan lingkungan dimana pengambilan keputusan harus dilakukan secara cepat”. Dalam penyusunan skripsi ini, penulis menggunakan metode penelitian sebagai berikut : C. Desain Penelitian Penelitian yang dilakukan adalah desain kausal, yaitu untuk menganalisis hubungan–hubungan antara satu variabel dengan variabel lainnya atau bagaimana suatu variabel mempengaruhi variabel lainnya Umar, 2003:30. D. Populasi dan Sampel Penelitian Populasi adalah wilayah generalisasi yang terdiri atas objek atau subjek yang mempunyai kualitas dan karakteristik tertentu yang ditetapkan oleh peneliti untuk dipelajari, kemudian ditarik kesimpulannya Sugiyono, 2004:72. Populasi penelitian ini adalah bank-bank yang telah yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. . Populasi yang digunakan dalam penelitian ini adalah perusahaan perbankan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia BEI sebanyak 28 perusahaan. BAB IV ANALISIS HASIL PENELITIAN

A. Data Penelitian

Universitas Sumatera Utara Penelitian ini menggunakan data sekunder yang diperoleh dari situs Bursa Efek Indonesia www.icmd.co.id . Data yang digunakan merupakan data laporan keuangan publikasi yang sudah diaudit selama periode 2007 – 2009. No Nama Perusahaan 1. PT Bank AgroNiaga 2. PT Bank Artha Graha Internasional Tbk 3. PT Bank Bukopin Tbk 4. PT Bank Central Asia Tbk 5. PT Bank CIMB Niaga 6. PT Bank Danamon Tbk. 7. PT Bank Himpunan Saudara 1906 Tbk. 8. PT Bank Internasional Indonesia Tbk. 9. PT Bank Mandiri Persero Tbk. 10. PT Bank Mega Tbk. 11. PT Bank Negara Indonesia Persero Tbk. 12. PT Bank OCBC NISP 13. PT Bank Pan Indonesia Tbk. 14. PT Bank Permata Tbk. 15. PT Bank Rakyat Indonesia Persero Tbk. 16. PT Bank Tabungan Pensiunan Nasional Tbk. 17. PT Bank Victoria International Tbk.

B. Statistik Deskriptif