Analisis Perilaku Gizi Ibu, Pola Asuh Makan dan Kontribusi Snack serta Hubungannya dengan Status Gizi Anak Usia Pra Sekolah.

ANALISIS PERILAKU GIZI IBU, POLA ASUH MAKAN DAN
KONTRIBUSI SNACK SERTA HUBUNGANNYA DENGAN
STATUS GIZI ANAK USIA PRA SEKOLAH

SITI HABIBAH WARDAH

DEPARTEMEN GIZI MASYARAKAT
FAKULTAS EKOLOGI MANUSIA
INSTITUT PERTANIAN BOGOR
BOGOR
2014

PERNYATAAN MENGENAI SKRIPSI DAN
SUMBER INFORMASI SERTA PELIMPAHAN HAK CIPTA
Dengan ini saya menyatakan bahwa skripsi berjudul analisis perilaku gizi
ibu, pola asuh makan dan kontribusi snack serta hubungannya dengan status gizi
anak usia pra sekolah adalah benar karya saya dengan arahan dari komisi
pembimbing dan belum diajukan dalam bentuk apa pun kepada perguruan tinggi
mana pun. Sumber informasi yang berasal atau dikutip dari karya yang diterbitkan
maupun tidak diterbitkan dari penulis lain telah disebutkan dalam teks dan
dicantumkan dalam Daftar Pustaka di bagian akhir skripsi ini.

Dengan ini saya melimpahkan hak cipta dari karya tulis saya kepada Institut
Pertanian Bogor.
Bogor, Sepetember 2014
Siti Habibah Wardah
NIM I14100070

ABSTRAK
SITI HABIBAH WARDAH. Analisis Perilaku Gizi Ibu, Pola Asuh Makan dan
Kontribusi Snack serta Hubungannya dengan Status Gizi Anak Usia Pra Sekolah.
Dibimbing oleh IKEU EKAYANTI.
Tujuan umum penelitian adalah menganalisis perilaku gizi ibu, pola asuh
makan dan kontribusi snack serta hubungannya dengan status gizi anak usia pra
sekolah. Desain penelitian adalah cross sectional studi dengan 20 sampel anak
usia pra sekolah di Labschool Pendidikan Karakter IPB-ISFA. Hasil penelitian
menunjukan bahwa sebagian besar pengetahuan gizi ibu masuk kategori sedang
(45%). Sikap dan praktik gizi ibu contoh paling banyak termasuk dalam kategori
baik (35%) dan kurang (35%). Kontribusi energi dari snack terhadap tingkat
kecukupan adalah 41,8%, lemak 44.2%, karbohidrat 45.5%, dan natrium sebesar
53.6%. Kontribusi konsumsi snack terhadap kecukupan protein paling besar yaitu
sebesar 58.6%. Sebanyak 80% contoh memiliki status gizi normal. Perilaku gizi

ibu yang pempunyai hubungan signifikan adalah pengetahuan dengan sikap gizi
ibu (p

Dokumen yang terkait

Gambaran Status Karies Gigi dan Status Gizi pada Anak Sindrom Down Usia 12-18 Tahun di SLB C Kota Medan

19 174 93

Konsumsi Pangan Dan Status Gizi Anak Peserta Program Pendidikan Anak Usia Dini (Paud) Kasih Ibu Di Desa Suka Maju Kecamatan Tanjung Tiram Kabupaten Batu Bara Tahun 2012

6 118 72

Ketahanan Pangan Keluarga Dan Status Gizi Anak Balita Di Kelurahan Sei Putih Timur Ii Kecamatan Medan Petisah Tahun 2004

0 26 88

Pengaruh Pola Asuh Ibu terhadap Status Gizi Balita Keluarga Miskin di Kecamatan Panyabungan Utara Kabupaten Mandailing Natal Tahun 2011

3 53 96

Gambaran Ketahanan Pangan Keluarga Dan Status Gizi Anak Balita di Desa Tertinggal Kecamatan Pintupohan Meranti Kabupaten Toba Samosir Tahun 2010

1 44 90

Pola Pemberian Makan Dan Status Gizi Anak Usia 0-24 Bulan Di Desa Ginolat Kecamatan Sianjur Mula Mula Kabupaten Samosir, Tahun 2010

3 39 79

Konsumsi Pangan dan Status Gizi Anak Peserta Program Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) Kelompok Bermain Generasi Sejahtera di Kelurahan Merdeka Kecamatan Medan Baru Tahun 2010

6 176 70

Hubungan Pola Asuh Ibu Dengan Status Gizi Anak Balita Di Wilayah Kerja Puskesmas Pantai Cermin Kecamatan Tanjung Pura kabupaten Langkat Tahun 2008

5 71 83

Hubungan Pola Asuh Anak Dengan Status Gizi Balita Umur 24-59 Bulan Di Wilayah Terkena Tsunami Kabupaten Pidie Propinsi Nanggroe Aceh Darussalam Tahun 2008

1 38 105

Kecukupan Energi Dan Protein Serta Status Gizi Siswa Smp Yang Mendapat Makan Siang Dan Tidak Mendapat Makan Siang Dari Sekolah Dengan Sisitem Fullday School

4 79 130