Analisis SDM Latar belakang masalah

2.7 Analisis SDM

Sumber daya manusia merupakan salah satu faktor produksi yang sangat penting. Maka karyawan yang akan dipekerjakan dalam bidang ini harus benar-benar memiliki pengetahuan khususnya dibidang menjahit, Sehingga sasaran yang dituju organisasi bisa tercapai. Oleh karena itu untuk mengembangkan sumber daya manusia, maka diperlukan perencanaan yang baik agar menghasilkan sesuatu yang baik pula nantinya. Yaitu dengan tujuan untuk membantu pimpinan dalam meningkatkan produktifitas barang yang dihasilkan untuk dijual. Kompetensi SDM juga sangat mempengaruhi organisasi untuk mencapai suatu kualitas terbaik dalam bidang pekerjaan. Sehingga setiap perusahaan akan menelusuri di setiap bidang yang mempunyai karakteristik tersendiri. Oleh karena itu untuk bagian keuangan SDM harus memiliki kemampuan untuk membaca dan menganalisis laporan keuangan yang ada di perusahaan tersebut. Dan dibidang pelayanan SDM harus mampu menarik simpati pelanggan yang akan datang ke toko tersebut. Dan tidak kalah pentingnya bagian produksi juga harus memiliki talenta yang baik yang bisa mengatur bahan-bahan agar tidak banyak sisa dan terbuang. Untuk mencapai visi dan misi sebuah organisasi adalah tersedianya sumber daya manusia yang memiliki kepribadian yang baik dan jujur dalam masalah pekerjaan yang telah terprogram dengan baik. Dan adanya waktu yang telah disediakan dalam perusahaan dalam melaksanakan program Universitas Sumatera Utara tersebut, serta adanya dukungan dana yang memadai dari pemilik perusahaan tersebut. Sehingga progam tersebut bisa berjalan dengan baik dan sesuai dengan yang diinginkan. Sedangkan bagi pimpinan yang professional harus mampu mengarahkan seluruh potensi yang dimiliki setiap karyawannya untuk mencapai kesuksesan suatu perusahaan. Tabel 2.10 Daftar Karyawan Keunggulan Dan Kompetensi SDM  Desain pakaian  Komputer  Bahasa Inggris Bagian departemen jumlah pimpinan 1 Bagian produksi 4 Bagian pemasaran 1 Bagian administrasi 1 Total 7 Universitas Sumatera Utara

2.8 Pemanfaatan Teknologi Informasi