Teknik analisis data KUALIFIKASI PELAYANAN GURU (ASPEK PERSIAPAN, PROSES, METODE) DAN SISTEM EVALUASI PADA MATA PELAJARAN IPS DI TINGKAT PENDIDIKAN DASAR SE KECAMATAN PURWOREJO TAHUN AJARAN 2010 2011

47 dibandingkan dengan hasil observasi tentang bagaimana performa mengajar guru dan dibandingkan dengan hasil wawancara dengan siswa tentang pembelajaran guru tersebut. Dengan adanya perbandingan data inilah maka akan diketahui tingkat validitas dari data. Ketika dalam proses pembandingan data yang didapatkan sesuai dengan data yang didapat dengan metode lain dan sumber lain yang berbeda maka data tersebut dapat dinyatakan sebagai data yang valid atau terpercaya.

H. Teknik analisis data

Dari data-data yang diperoleh, maka dilakukan analisis. Analisis dalam penelitian ini adalah analisis data kualitatif. Analisis data kualitatif terdiri dari alur kegiatan yang terjadi secara bersamaan, yaitu 1 reduksi data, 2 penyajian data, 3 penarikan kesimpulan. Reduksi data merupakan proses pemilihan, pemusatan perhatian pada penyederhanaan, pengabstrakan, transformasi data kasar yang muncul dari catatan-catatan lapangan Miles Huberman, 2000:18. Reduksi data dalam penelitian ini akan dilakukan terus menerus selama penelitian berlangsung. Langkah-langkah yang dilakukan dalam bagian ini adalah menajamkan analisis, menggolongkan atau pengategorisasian, mengarahkan, membuang yang tidak perlu dan mengorganisasikan data sehinga kesimpulan-kesimpulan finalnya dapat ditarik dan diverifikasi Miles dan Huberman, 2000:17-18. Penyajian data merupakan analisis merancang deretan dan kolom sebuah matriks untuk data kualitatif dan menetukan jenis serta bentuk data yang dimasukkan kedalam kotak-kotak matriks Miles Huberman, 2000:17-18. Adapun data yang dimaksud dalam penelitian ini adalah menyajikan sekumpulan 48 informasi yang tersusun dengan memberi kemungkinan adanya penarikan kesimpulan dan pengambilan tindakan. Penyajian data digunakan pada data kualitatif adalah bentuk teks naratif sehingga mengurangi tergelincirnya peneliti untuk bertindak ceroboh dan secara gegabah di dalam mengambil kesimpulan yang memihak, tersekat-sekat dan tak berdasar. Pada penelitian ini peneliti melakukan proses klasifikasi terhadap pelayanan guru aspek persiapan, proses, metode dan sistem evaluasi pada tingkat pendidikan dasar di Kecamatan Purworejo. Pada penelitian ini data disajikan dalam bentuk deskiptif tentang bagaimana pelayanan guru aspek persiapan, proses, metode dan sistem evaluasi pada tingkat pendidikan dasar di Kecamatan Purworejo. Kesimpulan merupakan tinjauan terhadap catatan yang telah dilakukan di lapangan. Penarikan kesimpulan sebenarnya hanyalah sebagian dari satu kegiatan dari konfigurasi yang utuh. Miles dan Huberman 2000:20 mengatakan kesimpulan adalah tinjauan ulang pada catatan di lapangan atau kesimpulan dapat ditinjau sebagai makna yang muncul dari data yang harus diuji kebenarannya, kekokohannya dan kecocokannya, yaitu yang merupakan validitasnya. Alur di atas, bila digambarkan dengan skema adalah sebagai berikut: I. PENGUMPULAN DATA PENYAJIAN DATA REDUKSI DATA KESIMPULAN-KESIMPULAN PENAFSIRANVERIFIKASI 49 Gambar : Komponen-komponen analisis data model interaktif Miles Huberman, 2000:20 50 BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

A. Hasil Penelitian

Dokumen yang terkait

SURVEI PELAKSANAAN KURIKULUM TINGKAT SATUAN PENDIDIKAN (KTSP) MATA PELAJARAN PENJASORKES DI SMP NEGERI SE KECAMATAN JENAWI KABUPATEN KARANGANYAR TAHUN 2010 2011

0 5 130

ANALISIS KUALITAS TINGKAT PENDIDIKAN DASAR DAN PENDIDIKAN MENENGAH DI KABUPATEN PURWOREJO Analisis Kualitas Tingkat Pendidikan Dasar Dan Pendidikan Menengah Di Kabupaten Purworejo Tahun 2010.

0 2 15

PENDAHULUAN Analisis Kualitas Tingkat Pendidikan Dasar Dan Pendidikan Menengah Di Kabupaten Purworejo Tahun 2010.

0 2 26

ANALISIS KUALITAS TINGKAT PENDIDIKAN DASAR DAN MENENGAH DI KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2010 Analisis Kualitas Tingkat Pendidikan Dasar Dan Pendidikan Menengah Di Kabupaten Purworejo Tahun 2010.

0 1 13

EVALUASI KETERSEDIAAN FASILITAS PENDIDIKAN TINGKAT SEKOLAH DASAR NEGERI DI KECAMATAN GRABAG Evaluasi Ketersediaan Fasilitas Pendidikan Tingkat Sekolah Dasar Negeri di Kecamatan Grabag Kabupaten Purworejo Tahun 2014.

0 0 9

EVALUASI KETERSEDIAAN FASILITAS PENDIDIKAN TINGKAT SEKOLAH DASAR NEGERI Evaluasi Ketersediaan Fasilitas Pendidikan Tingkat Sekolah Dasar Negeri di Kecamatan Grabag Kabupaten Purworejo Tahun 2014.

0 2 16

(ABSTRAK) KUALIFIKASI PELAYANAN GURU (ASPEK PERSIAPAN, PROSES, METODE) DAN SISTEM EVALUASI PADA MATA PELAJARAN IPS DI TINGKAT PENDIDIKAN DASAR SE-KECAMATAN PURWOREJO TAHUN AJARAN 2010 / 2011.

0 0 3

(ABSTRAK) SURVEI PELAKSANAAN KURIKULUM TINGKAT SATUAN PENDIDIKAN (KTSP) MATA PELAJARAN PENJASORKES DI SMP NEGERI SE-KECAMATAN JENAWI KABUPATEN KARANGANYAR TAHUN 2010/ 2011.

0 0 2

Pelaksanaan Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan Pada Mata Pelajaran Penjasorkes di SMA Sederajat Kota Salatiga Tahun Ajaran 2010/2011.

0 0 60

TINGKAT KETERLAKSANAAN (UKS) DI SEKOLAH DASAR NEGERI SE- KECAMATAN PURWOREJO TAHUN AJARAN 2014/2015.

0 0 153