Software Software Sistem Operasi

51 BAB III ANALISIS SISTEM YANG BERJALAN PT. PEGADAIAN PERSERO

3.1 Sejarah Singkat Perusahaan

Sejarah Pegadaian dimulai pada abad XVIII ketika Vereenigde Oost Indische Compagnie VOC suatu maskapai perdagangan dari Belanda datang ke Indonesia dengan tujuan berdagang. Dalam rangka memperlancar kegiatan perekonomiannya VOC mendirikan Bank van Leening yaitu lembaga kredit yang memberikan kredit dengan sistem gadai. Bank van leening didirikan pertama di Batavia pada tanggal 20 Agustus 1746 berdasarkan keputusan Gubernur Jenderal Van Inhoff. Pada tahun 1800 setelah VOC dibubarkan, Indoensia berada di bawah kekuasaan pemerintah Belanda. Pemerintah Belanda melalui Gubernur Jendral Deandels mengeluarkan peraturan yang merinci jenis barang yang dapat digadaikan seperti emas, perak, kain, sebagian perabot rumah tangga, yang dapat disimpan dalam waktu yang relatif singkat. Ketika Inggris mengambil alih kekuasaan atas Indonesia dari tangan Belanda 1811 —1816, Gubernur Jenderal Thomas Stamford Raffles 1811 memutuskan untuk membubarkan Bank van Leening dan mengeluarkan peraturan yang menyatakan bahwa setiap orang boleh mendirikan usaha pegadaian dengan ijin licentie dari pemerintah daerah setempat. Dari penjualan lisensi ini pemerintah memperoleh tambahan pendapatan. 52 Ketika Belanda kembali berkuasa di Indonesia 1816, pemerintah Belanda melihat bahwa pegadaian yang didirikan pada masa kekuasaan Inggris banyak merugikan masyarakat, pemegang hak banyak yang melakukan penyelewengan , mengeruk keuntungan untuk diri sendiri dengan menetapkan bunga pinjaman sewenang-wenang. Berdasarkan penelitian oleh lembaga penelitian yang dipimpin oleh Wolf van esterrode pad atahun 1900 disarankan agar sebaiknya kegiatan pegadaian ditangani sendiri oleh pemerintah sehingga dapat memberikan perlindungan dan manfaat yang lebih besar bagi masyarakat peminjaman. Berdasarkan hasil penelitian tersebut, pemerintah mengeluarkan Staatsblad No. 131 tanggal 12 Maret 1901 yang pada prinsipnya mengatur bahwa pendirian pegadaian merupakan monopoli dan karena itu hanya bisa dijalankan oleh pemerintah. Berdasarkan Undang-Undang ini makan didirikanlah Pegadaian Negara pertama di Kota Sukabumi Jawa Barat pada tanggal 1 April 1901. Selanjutnya setiap tanggal 1 April diperingati sebagai haru ulang tahun pegadaian.

3.2. Visi, Misi, Tujuan, Slogan dan Budaya Perusahaan

3.2.1 Visi Perusahaan

“Sebagai solusi bisnis terpadu terutama berbasis gadai yang selalu menjadi market leader dan mikro berbasis fidusia selalu menjadi yang terbaik untuk masyarakat menengah kebawah”.

Dokumen yang terkait

Perancangan Sistem Informasi Akuntansi Laporan Keuangan Pada PT. Pelayanan Sekuriti Nusantara Dengan Menggunakan Microsoft Visual Basic 6.0

1 28 259

Perancangan sistem informasi akuntansi penjualan pada CV.Dinar Jaya Kusuma dengan menggunakna Microsoft Visual Basic 2005 dan MySQL

0 14 1

Perancangan Sistem Informasi Akuntansi Job Order Costing Pada CV Selaparang Menggunakan Microsoft Visual Basic

0 5 2

Perancangan Sistem Informasi Akuntansi Penggajian Pada PT. Liana Swalayan Dengan Menggunakan Microsoft Visual Basic 2008 Dan Database MYSQL

4 12 137

Perancangan Sistem Informasi Akuntansi Penjualan Pada PT. Remaja Jaya Foam Menggunakan Microsoft Visual Basic.Net 2008 dan MySQL

1 20 102

Perancangan Sistem Informasi Akuntansi Laporan Keuangan Pada Yayasan Pembina Masjid Salman ITB Menggunakan Software Microsoft Visual Basic 2008 Dan MYSQL Berbasis Client Server

5 42 360

Perancangan sistem informasi akuntansi penggajian pada PT.Bhanda Ghara reksa Bandung dengan menggunakan microsoft visual basic 6.0 dan SQL server 2000

0 6 45

Perancangan Sistem Informasi Akuntansi Realisasi Anggaran Pada Kantor Badan Pelayanan Perizinan Terpadu (BPPT) Jawa Barat Menggunakan Microsoft Visual Basic 2008 Dan Database MYSQL Server

0 3 1

Perancangan sistem informasi akuntansi pendapatan jasa pada CV.Barokah dengan menggunakan Microsoft Visual Basic 2005 dan MySQL Client Server

5 42 153

Perancangan Sistem Informasi Akuntansi Laporan Arus Kas pada Koperasi Pegawai Wyata Guna Bandung Dengan Menggunakan Microsoft Visual Basic 2008 dan MYSQL

4 43 168