RUMUSAN MASALAH TUJUANPENELITIAN PENDAHULUAN

4. Memeberikan bukti empiris apakah materialitas berpengaruh terhadap penghentian prematur atas prosedur audit pada Kantor Akuntan Publik di Semarang. 5. Memberikan bukti empiris apakah kesadaran etis berpengaruh terhadap penghentian prematur atas prosedur audit pada Kantor Akuntan Publik di Semarang.

1.4 MANFAAT PENELITIAN

Dari hasil penelitian yang dilakukan diharapkan dapat memberikan manfaat, antara lain: 1. Manfaat Teoritis 1.1 Untuk memberikan kontribusi dalam disiplin ilmu ekonomi, khususnya kajian tentang faktor-faktor yang mempengaruhi penghentian prematur atas prosedur audit. 1.2 Untuk memperkuat hasil penelitian sebelumnya dan menjadi dasar oleh peneliti berikutnya yang berminat untuk meneliti faktor-faktor yang mempengaruhi penghentian prematur atas prosedur audit. 2. Manfaat Praktis 2.1 Menjadi bahan informasi pada klien dari auditor bahwa terdapat penghentian prematur atas prosedur audit yang dilakukan oleh auditor. 2.2 Sebagai bahan informasi bagi Kantor Akuntan Publik untuk kebijakan yang dapat dilakukan untuk mengatasi kemungkinan terjadinya praktik penghentian prematur atas prosedur audit. 2.3 Kantor Akuntan Publik dapat menjadikan penelitian ini untuk evalusi prosedur audit dan jangka waktu audit yang ditetapkan. 2.4 Dapat dijadikan referensi bagi para peneliti yang akan melakukan penelitian lebih lanjut berkaitan dengan masalah ini 18

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

2.1 Landasan Teori 2.1.1 Agency Theory Teori Keagenan Agency theory atau teori keagenan yang akan dijadikan landasan teori dalam penelitian mengenai penghentian prematur atas prosedur audit. Jansen 1976 menyatakan bahwa hubungan keagenan adalah suatu kontrak di mana satu atau lebih orang principal melibatkan orang lain agent untuk melakukan beberapa layanan atas nama mereka dan kemudian mendelegasikan sebagian kewenangan pengambilan keputusan kepada agen tersebut. Sehingga para pemilik perusahaan atau pemegang saham menunjuk auditor yang bertujuan untuk melakukan pemeriksaan atau audit pada kegiatan perusahaan yang telah dilakukan atau sedang dilakukan. Jensen 1976 juga menyatakan bahwa masalah agensi disebabkan oleh adanya perbedaan kepentingan dan informasi asimetri antara principal dan agent. Di satu pihak pemilik perusahaanpemegang saham menginginkan hasil audit yang dilakukan sesuai dengan prosedur-prosedur audit yang telah ditetapkan oleh auditor agar hasil audit didapatkan hasil yang maksimal. Namun di lain pihak, auditor terdapat kemungkinan tidak dapat melakukan semua prosedur karena terdapat hambatan-hambatan pada saat melakukan audit baik dari sisi eksternal auditor maupun sisi internal auditor. Penyebab perilaku tersebut dalam persepsi

Dokumen yang terkait

Pengaruh Risiko Materialitas Terhadap Penghentian Prematur Atas Prosedur Audit (Survey Pada Kantor Akuntan Publik Di Bandung)

1 11 36

Pengaruh Tekanan Waktu Materialitas dan Risiko Audit Terhadap Penghentian Prematur atas Prosedur Audit

2 16 13

PENGARUH TEKANAN WAKTU, MATERIALITAS DAN RISIKO AUDIT TERHADAP PENGHENTIAN PREMATUR ATAS Pengaruh Tekanan Waktu, Materialitas Dan Risiko Audit Terhadap Pengentian Prematur Atas Prosedur Audit (Studi Empiris Pada Kantor Akuntan Publik Kota Semarang).

0 7 19

PENGARUH TEKANAN WAKTU, MATERIALITAS DAN RISIKO AUDIT TERHADAP PENGENTIAN PREMATUR Pengaruh Tekanan Waktu, Materialitas Dan Risiko Audit Terhadap Pengentian Prematur Atas Prosedur Audit (Studi Empiris Pada Kantor Akuntan Publik Kota Semarang).

0 2 19

PENDAHULUAN Pengaruh Tekanan Waktu, Materialitas Dan Risiko Audit Terhadap Pengentian Prematur Atas Prosedur Audit (Studi Empiris Pada Kantor Akuntan Publik Kota Semarang).

0 2 9

PENGARUH TEKANAN WAKTU, MATERIALITAS DAN RISIKO AUDIT TERHADAP PENGHENTIAN PREMATUR ATAS PROSEDUR AUDIT Pengaruh Tekanan Waktu, Materialitas Dan Risiko Audit Terhadap Penghentian Prematur Atas Prosedur Audit (Studi Empiris Pada Kantor Akuntan Publik di S

0 1 18

PENDAHULUAN Pengaruh Tekanan Waktu, Materialitas Dan Risiko Audit Terhadap Penghentian Prematur Atas Prosedur Audit (Studi Empiris Pada Kantor Akuntan Publik di Surakarta Dan Yogyakarta).

0 1 8

PENGARUH TEKANAN WAKTU, MATERIALITAS DAN RISIKO AUDIT TERHADAP PENGHENTIAN PREMATUR ATAS PROSEDUR AUDIT Pengaruh Tekanan Waktu, Materialitas Dan Risiko Audit Terhadap Penghentian Prematur Atas Prosedur Audit (Studi Empiris Pada Kantor Akuntan Publik di S

0 2 16

Pengaruh Time Pressure, Risiko Audit, Materialitas, Prosedur Review Dan Kontrol Kualitas, Locus of Control Eksternal, dan Kinerja Auditor Terhadap Penghentian Prematur Atas Prosedur Audit (Studi Empiris Pada Kantor Akuntan Publik di Semarang) - Unika Repo

0 2 14

Pengaruh Time Pressure, Risiko Audit, Materialitas, Prosedur Review Dan Kontrol Kualitas, Locus of Control Eksternal, dan Kinerja Auditor Terhadap Penghentian Prematur Atas Prosedur Audit (Studi Empiris Pada Kantor Akuntan Publik di Semarang) - Unika Repo

0 0 42