Kinerja Pelayanan Dinas PU.

Bekerja Keras, Bergerak Cepat, Bertindak Tepat RENSTRA DINAS PU PROVINSI NTT 2013-2018 43

2.3. Kinerja Pelayanan Dinas PU.

2.3.1. Pencapaian Kinerja Pelayanan Dinas Pekerjaan Umum Provinsi Nusa Tenggara Timur Tahun 2009-2013 sebagai berikut : Bidang Sumber Daya Air: a. Meningkatnya prosentase tingkat fungsional daerah irigasi terhadap lahan potensial dengan Target SPM 70 , Target Renstra 62,25 sedangkan realisasi pencapaian hanya sebesar 12,13 b. Meningkatnya ketersediaan air baku dan irigasi dengan Target SPM 100 , Target Renstra 20,30 sedangkan realisasi pencapaian hanya sebesar 2,89 Bidang Jalan: a. Meningkatnya permukaan jalan provinsi dalam kondisi mantap dengan Target SPM 100, Target Renstra 69,47 sedangkan realisasi pencapaian hanya sebesar 16,34 b. Meningkatnya kecepatan rata-rata layanan jalan provinsi menjadi 50 Kmjam sama dengan jalan nasional di NTT dengan Target SPM 60, Target Renstra 14,7 sedangkan realisasi pencapaian hanya sebesar 14,54 Bidang Cipta Karya: a. Tersedianya sarana dan prasarana perumahan permukiman bagi masyarakat berpenghasilan rendah baik di perkotaan maupun di pedesaan dengan Target SPM 100 , Target Renstra 100 sedangkan realisasi pencapaian sebesar 11,57 Bekerja Keras, Bergerak Cepat, Bertindak Tepat RENSTRA DINAS PU PROVINSI NTT 2013-2018 44 b. Tercapainya cakupan layanan air minum di kawasan kota desa se – NTT Target SPM 100 , Target Renstra 60 sedangkan realisasi pencapaian sebesar 52,44 c. Terwujudnya peningkatan kualitas lingkungan permukiman Target Renstra 100 sedangkan realisasi pencapaian sebesar 60 Bidang Bina Program dan Bina Teknik: a. Tersedianya datainformasi dan terwujudnya sistim penanganan tentaninfrastruktur Bidang Pekerjaan Umum, Penataan Ruang dan Peruahan di Provinsi Nusa Tenggara Timur dengan Target Renstra 100 sedangkan realisasi pencapaian hanya sebesar 18,85 b. Meningkatnya kualitas pelayanan dan penyelenggaraan jasa konstruksi baik administrasi maupun teknis dengan Target SPM 100 Target Renstra 100 sedangkan realisasi pencapaian hanya sebesar 28,89 c. Meningkatnya pemahaman dan pengetahuan masyarakat dunia usaha bidang jasa dan konstruksi d. Peralatan ke PU an dapat berfungsi secara optimal alat- alat laboratorium e. Meningkatnya kualitas dan ketersediaan peralatan dan laboratorium ke PU an dengan Target Renstra 100 sedangkan realisasi pencapaiannya hanya 10,94 Bekerja Keras, Bergerak Cepat, Bertindak Tepat RENSTRA DINAS PU PROVINSI NTT 2013-2018 45 Sedangkan pelayanan Dinas Pekerjaan Umum yang belum dilaksanakan karena tidak dialokasikan anggaran adalah sebagai berikut : Bidang Sumber Daya Air: a. Meningkatnya ketersediaan air baku untuk air bersih dan irigasi melalui pembangunan Jaringan Irigasi Air Tanah JIAT b. Mengurangi resiko bahaya akibat banjir dan erosi pantai c. Meningkatnya upaya penyediaan dan pelestarian daerah tangkapan air Bidang Bina Marga: a. Tersedianya data kondisi Jalan dan Jembatan sebagai data dasar dalam penentuan prioritas penanganan. Bidang Cipta Karya: a. Terwujudnya peningkatan kualitas lingkungan permukiman perkotaan Persampahan, Drainase, Sanitasi dan Air Limbah b. Terwujudnya penyelenggaraan bangunan gedung termasuk bangunan gedung negara yang fungsional dan tertib administrasi dan teknis, serta terwujudnya peningkatan kualitas lingkungan baik kawasan permukiman maupun kawasan tradisional dan bersejarah Bekerja Keras, Bergerak Cepat, Bertindak Tepat RENSTRA DINAS PU PROVINSI NTT 2013-2018 46 Bidang Bina Program dan Bina Teknik: a. Tersedianya Sistem Informasi Jasa Konstruksi. b. Tersedianya Tenaga Kerja Konstruksi yang bersertifikat Terampil Ahli Pencapaian Kinerja Pelayanan Dinas Pekerjaan Umum Provinsi Nusa Tenggara Timur tahun 2009-2013, disajikan pada Lampiran Bab II tabel 2.1 terlampir Bekerja Keras, Bergerak Cepat, Bertindak Tepat RENSTRA DINAS PU PROVINSI NTT 2013-2018 47 2.3.2. Anggaran dan Realisasi Pendanaan Pelayanan Dinas PU. Alokasi anggaran pelayanan Dinas Pekerjaan Umum pada priode 2009 – 2013 rata-rata setiap tahunnya mengalami peningkatan sebesar 11 Milyar lebih dengan rata-rata realisasi setiap tahunnya 87.01 sebagaimana grafik berikut : Grafik Alokasi Anggaran dan Realisasi Priode 2009-2013 Rincian alokasi anggaran dan realisasi pendanaan pelayanan Dinas Pekerjaan Umum Provinsi NTT priode Tahun 2009-2013 disajikan pada Lampiran Bab II Tabel 2.2 terlampir Bekerja Keras, Bergerak Cepat, Bertindak Tepat RENSTRA DINAS PU PROVINSI NTT 2013-2018 48

2.4. TANTANGAN DAN PELUANG PENGEMBANGAN PELAYANAN DINAS PEKERJAAN UMUM PROVINSI NUSA TENGGARA TIMUR