Ayo jawablah soal-soal berikut dengan tepat. Salin di buku tugasmu. Ayo kerjakanlah soal-soal berikut. Salin di buku tugasmu.

128 Matematika V6 Peta Konsep SIFAT-SIFAT BANGUN DATAR DAN BANGUN RUANG Membuktikan kesebangunan antar bangun datar Membuktikan simetri lipat dan simetri putar bangun datar Sifat-sifat bangun datar Sifat-sifat bangun ruang Menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan bangun datar dan bangun ruang Jaring-jaring bangun ruang sederhana 129 Sifat-sifat Bangun Datar dan Bangun Ruang Bangun datar adalah bangun geometri yang seluruh bagiannya terletak pada satu bidang.

1. Sifat-sifat persegi

Untuk mengenal sifat persegi lakukan kegiatan berikut. Mengenal Sifat-sifat Bangun Datar A. Gambar 6.1 Bangun datar P Q R S l r t k a j h b Langkah-langkahnya: a. Gambarlah bangun PQRS b. Lipatlah persegi PQRS menurut garis k l - Apakah sisi PS berhimpit dengan QR? - Apakah ‘ P berhimpit dengan ‘ Q? - Apakah ‘ S berhimpit dengan ‘ R? c. Lipatlah persegi PQRS menurut garis r t - Apakah sisi PQ berhimpit dengan SR? - Apakah ‘ P berhimpit dengan ‘ S? - Apakah ‘ Q berhimpit dengan ‘ R? d. Lipatlah persegi PQRS menurut garis h j - Apakah sisi PS berhimpit dengan sisi SR? - Apakah sisi PQ berhimpit dengan sisi QR? - Apakah ‘ P berhimpit dengan ‘ R? e. Lipatlah persegi PQRS menurut garis ab - Apakah sisi PQ berhimpit dengan sisi PS? - Apakah sisi QR berhimpit dengan sisi RS? - Apakah ‘ Q berhimpit dengan ‘ R? 130 Matematika V6 Ayo kerjakanlah soal-soal berikut. Salin di buku tugasmu. 1. A B C D Perhatikan persegi ABCD. a. Sebutkan sisi yang sama panjang. b. Sebutkan 4 sudut yang sama besar. 2. Perhatikan persegi ACBD a. Sebutkan sudut-sudut yang sama besar. b. Jika AC = 5 cm. Berapa panjang sisi CB, BD, dan DA? A C D 3. Perhatikan persegi KLMN a. Sebutkan garis-garis yang sama panjang dengan ON. b. Sebutkan garis yang sama panjang dengan NL. c. Sebutkan diagonal-diagonal persegi KLMN. K M L N O B Sifat-sifat persegi: - mempunyai 4 sisi sama panjang - mempunyai 4 sudut sama besar - mempunyai sudut siku-siku - mempunyai 2 pasang sisi saling sejajar yang berhadapan Aku pasti bisa 1 131 Sifat-sifat Bangun Datar dan Bangun Ruang

2. Sifat-sifat persegi panjang